Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengenal 2 Stasiun di Cirebon, Lebih Tua Prujakan atau Kejaksaan?

Kompas.com - 28/01/2023, 13:34 WIB
Muhamad Syahri Romdhon,
Dita Angga Rusiana

Tim Redaksi

CIREBON, KOMPAS.com - Cirebon memiliki dua stasiun kereta api. Keduanya berada di wilayah Kota Cirebon, yang berjarak hanya sekitar tiga kilometer. Sejak didirikan hingga hari ini,  keduanya masih beroperasi dan terus berkembang  untuk melayani para penumpang.

Manager Humas Daop III Cirebon, Ayep Hanapi menyampaikan peran kedua stasiun itu sangatlah vital. Peran keduanya saling mendukung untuk melayani berbagai kebutuhan masyarakat, dari sejak dibangun hingga hari ini.

Baca juga: Mengenal Bakar Tongkang Riau: Sejarah, Tujuan, dan Prosesi

Ayep menerangkan, Stasiun Kejaksan dengan Stasiun Prujakan hanya memiliki perbedaan ketersediaan kereta api. Stasiun Kejaksaan yang lebih dikenal Stasiun Cirebon, lebih banyak mengangkut penumpang Kelas Bisnis dan Ekskutif. Sementara Stasiun Prujakan, lebih banyak mengangkut penumpang Kereta Api Kelas Ekonomi.

"Sebetulnya tidak ada perbedaan signifikan antara dua kereta api itu. Semua pelayanan antara kedua sama, tanpa perbedaan. Hanya saja, pemisahan itu untuk pengaturan dan penataan" kata Ayep saat ditemui Kompas.com, pada Sabtu (28/1/2023)

Selain soal kelas, Stasiun Cirebon dengan Stasiun Prujakan memiliki perbedaan tahun pendirian.

Berdasarkan data, Unit Heritage PT KAI, Stasiun Cirebon Kejaksan diresmikan pada 3 Juni 1912 oleh Staatsspoorwegen (SS). Bangunan Stasiun Cirebon dirancang oleh arsitek Pieter Adriaan Jacobus Moojen.

Sementara Stasiun Prujakan, dibangun pada tahun 1914 oleh Stoomtram Maatschappij (SCS). Pembangunan Stasiun Prujakan difungsikan untuk mengantisipasi jumlah pengangkutan yang terus meningkat serta untuk memisahkan pelayanan penumpang dan barang.

SCS membangun Stasiun Prujakan di sebelah barat stasiun awal yang kemudian dikenal dengan sebutan Stasiun Cheribon West.

Ayep menerangkan berdasarkan data tersebut, Stasiun Cirebon yang beralamatkan di Kecamatan Kejaksan, lebih awal dibangun, daripada Stasiun Prujakan yang beralamatkan di Kecamatan Pekalipan. Namun, keberadaan bangunan keduanya sudah ada, sebelum tahun tersebut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

8 Orang di Dompu Dilarikan ke Puskesmas Usai Digigit Anjing Diduga Rabies

8 Orang di Dompu Dilarikan ke Puskesmas Usai Digigit Anjing Diduga Rabies

Regional
Kapal Terbakar dan Terdampar di Wakatobi, Polisi: Kami Sudah Menghubungi Owner-nya

Kapal Terbakar dan Terdampar di Wakatobi, Polisi: Kami Sudah Menghubungi Owner-nya

Regional
Ini Daftar 90 Caleg DPRD Kabupaten Serang dan Cilegon Terpilih

Ini Daftar 90 Caleg DPRD Kabupaten Serang dan Cilegon Terpilih

Regional
Siswa SMP di Aceh Curi Sepeda Motor Polisi, 'Sparepart' Dibongkar lalu Dijual

Siswa SMP di Aceh Curi Sepeda Motor Polisi, "Sparepart" Dibongkar lalu Dijual

Regional
Presiden Jokowi Cek Harga Sembako Saat Kunjungi Pasar Seketeng Sumbawa

Presiden Jokowi Cek Harga Sembako Saat Kunjungi Pasar Seketeng Sumbawa

Regional
Copot Pegawai yang Terlibat Perdagangan Satwa Ilegal di Kalimantan, Bea Cukai: Ini Tidak Terkait Instansi

Copot Pegawai yang Terlibat Perdagangan Satwa Ilegal di Kalimantan, Bea Cukai: Ini Tidak Terkait Instansi

Regional
Janjikan Rp 200.000 ke Pemilih, Caleg di Dumai Divonis 8 Bulan Penjara

Janjikan Rp 200.000 ke Pemilih, Caleg di Dumai Divonis 8 Bulan Penjara

Regional
Sah! Ini Daftar Nama Anggota DPRD Kabupaten Purworejo 2024-2029

Sah! Ini Daftar Nama Anggota DPRD Kabupaten Purworejo 2024-2029

Regional
Hakim Tolak Gugatan Wanprestasi Almas Tsaqibbirru kepada Gibran

Hakim Tolak Gugatan Wanprestasi Almas Tsaqibbirru kepada Gibran

Regional
Gelora Tak Ingin PKS Gabung Koalisi Prabowo, Gibran: Keputusannya Tunggu Pak Presiden Terpilih

Gelora Tak Ingin PKS Gabung Koalisi Prabowo, Gibran: Keputusannya Tunggu Pak Presiden Terpilih

Regional
Sukseskan PON 2024, Pemprov Sumut Manfaatkan TI untuk Pendaftaran hingga Logistik

Sukseskan PON 2024, Pemprov Sumut Manfaatkan TI untuk Pendaftaran hingga Logistik

Regional
2 Caleg PDI-P Magelang Mengundurkan Diri meski Terpilih Pemilu, Siapa Mereka?

2 Caleg PDI-P Magelang Mengundurkan Diri meski Terpilih Pemilu, Siapa Mereka?

Regional
Daftar 100 Caleg DPRD Banten Terpilih Hasil Pemilu 2024

Daftar 100 Caleg DPRD Banten Terpilih Hasil Pemilu 2024

Regional
Bupati dan Wabup Daftar Pilkada Ogan Ilir 2024 di 7 Partai Politik

Bupati dan Wabup Daftar Pilkada Ogan Ilir 2024 di 7 Partai Politik

Regional
Saat Pratama Arhan Kembali Tersenyum Usai Indonesia Ditekuk Uzbekistan...

Saat Pratama Arhan Kembali Tersenyum Usai Indonesia Ditekuk Uzbekistan...

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com