Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024

Video Viral Polisi di Lampung Diduga Todongkan Senjata, Warga: Abang Saya Ditodong di Kepala

Kompas.com - 12/11/2022, 11:24 WIB

LAMPUNG, KOMPAS.com - Sebuah video memperlihatkan warga dan oknum anggota Brimob terlibat cekcok viral di media sosial, Kamis (10/11/2022).

Keluarga warga yang terlibat keributan itu menyebut anggota Brimob itu bertindak arogan dengan menodongkan senjata api ke dahi salah satu warga.

Baca juga: Soal Video Viral Anggota Polisi Diduga Todongkan Senpi ke Warga, Polda Lampung: Tak Ada yang Lihat

Dian Adi Saputra, warga Kecamatan Rajabasa, Kota Bandar Lampung, mengaku pria yang ditodong senjata oleh anggota Brimob itu adalah saudaranya.

Menurut Dian, peristiwa itu terjadi di pinggir Jalan Soekarno-Hatta, Kecamatan Sukarame, Bandar Lampung, tepat di depan kantor ekspedisi Baraka Sarana Tama, Selasa (8/11/2022).

Pada saat kejadian, Dian juga berada di lokasi. Ia melihat langsung senjata api itu ditodongkan ke dahi abangnya.

"Kalau dibilang mana video pas ditodongnya ya enggak ada, kita enggak tahu kalau mau ditodong senjata api. Abang saya ditodong senpi di kepalanya, pas dijidat, sama yang pakai kaos Gegana itu," kata Dian saat ditemui, Jumat (11/11/2022) malam.

Dian mengatakan, dia dan kerabatnya datang untuk melakukan klarifikasi terkait perselisihan yang terjadi sebelumnya di rumahnya, Perumahan Rajabasa Indah.

"Kita datang mau klarifikasi ke situ, ternyata sudah ramai kelompok mereka," kata Dian.

Dian menceritakan, video yang belakangan viral di media sosial itu direkam oleh salah satu anggota keluarganya. Video itu diambil saat anggota Brimob itu menodongkan senjata api.

"Pas kita rekam, dia langsung narik senjata api, ditaruh di belakang pinggang," kata Dian.


Oknum polisi yang menodongkan pistol itu mengenakan kaos dengan emblem Brimob dan sebuah tulisan Gegana di bagian punggung.

"Dia (oknum) itu yang tiba-tiba langsung menodong senjata api. Kita lihat abang kita ditodong ya spontan dong mau nolong, sampai terjadi yang seperti di video itu," kata Dian.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Diduga Bunuh Diri, Polisi di Gorontalo Ditemukan Tewas Dalam Mobil Dinas dengan Luka Tembak

Diduga Bunuh Diri, Polisi di Gorontalo Ditemukan Tewas Dalam Mobil Dinas dengan Luka Tembak

Regional
Remaja di Mamuju Diduga Ditampar Polisi, Ibu Korban Lapor Propam

Remaja di Mamuju Diduga Ditampar Polisi, Ibu Korban Lapor Propam

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kabupaten Karawang Hari Ini, 25 Maret 2023

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kabupaten Karawang Hari Ini, 25 Maret 2023

Regional
Perang Sarung di Purworejo, Kejar Musuh Sampai ke Perkampungan, Akhirnya Ditangkap Warga

Perang Sarung di Purworejo, Kejar Musuh Sampai ke Perkampungan, Akhirnya Ditangkap Warga

Regional
Viral, Istri TNI Bongkar Perselingkuhan Suaminya dengan Lebih dari 5 Wanita, Salah Satunya Anak Petinggi Polisi

Viral, Istri TNI Bongkar Perselingkuhan Suaminya dengan Lebih dari 5 Wanita, Salah Satunya Anak Petinggi Polisi

Regional
Sekda Kalbar: yang Dilarang Itu, Buka Bersama Pakai Duit Negara

Sekda Kalbar: yang Dilarang Itu, Buka Bersama Pakai Duit Negara

Regional
Diburu 56 Hari, Dua Tersangka Pembunuh di Jalan Suwignyo Pontianak Ditangkap, Satu Tewas

Diburu 56 Hari, Dua Tersangka Pembunuh di Jalan Suwignyo Pontianak Ditangkap, Satu Tewas

Regional
Longsor di Agam Sumbar, 2 Warga Tewas Tertimbun di Toilet Masjid

Longsor di Agam Sumbar, 2 Warga Tewas Tertimbun di Toilet Masjid

Regional
Kapolda Papua Sebut Presiden Jokowi Minta Penjelasan soal Meningkatnya Jumlah Korban Kekerasan

Kapolda Papua Sebut Presiden Jokowi Minta Penjelasan soal Meningkatnya Jumlah Korban Kekerasan

Regional
Jenazah Misterius Ditemukan Membusuk di Plafon Rumah Kosong Semarang

Jenazah Misterius Ditemukan Membusuk di Plafon Rumah Kosong Semarang

Regional
Sakit Hati Hak Asuh Anak Jatuh ke Mantan Istri, Pria di Kendari Nekat Bakar Rumah Saudaranya

Sakit Hati Hak Asuh Anak Jatuh ke Mantan Istri, Pria di Kendari Nekat Bakar Rumah Saudaranya

Regional
Banjir Landa 9 Kecamatan di Pesisir Selatan, 1.500 Rumah Terendam

Banjir Landa 9 Kecamatan di Pesisir Selatan, 1.500 Rumah Terendam

Regional
Gibran Kaget Dengar Berita Guru Taekwondo di Solo Cabuli 3 Muridnya, Mengaku Pernah Bertemu Pelaku

Gibran Kaget Dengar Berita Guru Taekwondo di Solo Cabuli 3 Muridnya, Mengaku Pernah Bertemu Pelaku

Regional
Jatuh ke Sumur Sedalam 30 Meter, Pria di Kupang Tewas, Petugas SAR Kesulitan Evakuasi Jenazah

Jatuh ke Sumur Sedalam 30 Meter, Pria di Kupang Tewas, Petugas SAR Kesulitan Evakuasi Jenazah

Regional
Ketua DPRD Padang Dituduh Selingkuh, Gerindra Belum Terima Laporan

Ketua DPRD Padang Dituduh Selingkuh, Gerindra Belum Terima Laporan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke