Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

H-5 Lebaran, Exit Tol Brexit Masih Lengang, Jalur Pantura Mulai Padat Sepeda Motor

Kompas.com - 27/04/2022, 15:10 WIB
Tresno Setiadi,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

BREBES, KOMPAS.com - Arus lalu lintas kendaraan pemudik yang keluar di Gerbang Exit Tol Brebes Timur atau Brexit hingga H-5 Lebaran, Rabu (27/4/2022), terpantau lengang.

Kepadatan arus mudik justru terlihat di jalur arteri pantura dan Jalan Lingkar Utara (Jalingkut) Brebes-Tegal yang baru diresmikan Presiden Jokowi pada 13 April 2022.

Kendaraan yang melintas dari arah Jakarta atau Jawa Barat menuju Jawa Tengah masih didominasi sepeda motor.

Baca juga: BPBD Jabar Imbau Pemudik Waspadai Puting Beliung dan Rob di Jalur Pantura

Kepala Seksi Pelayanan dan Transaksi Pejagan Pemalang Tol Road (PPTR), Deny Hardjono memprediksi puncak arus mudik terjadi 29-30 April 2022.

"Brexit aman, lebih banyak (kendaraan) yang meneruskan (melintas) ke arah Semarang," kata Deny, saat dihubungi Kompas.com, Rabu.

Deny mengungkapkan, meski belum signifikan, namun tetap ada peningkatan arus mudik.

Hingga H-6 Lebaran atau Selasa (26/4/2022), tercatat ada 4.872 kendaraan yang melintasi Brexit.

Sementara di pintu Brebes barat ada 2.391 kendaraan, dan di exit Tol Tegal tercatat ada 7.155 kendaraan yang melintas.

Baca juga: 4 Lokasi di Banyuwangi Rawan Macet, Ini Jalur Alternatifnya

Sementara pantauan Kompas.com di Brexit, kendaraan pemudik yang keluar dari tol didominasi mobil pribadi dan travel.

Sedangkan di pantura Brebes, kendaraan yang datang dari arah Cirebon, Jawa Barat, terbelah ke dua jalur menuju Jawa Tengah.

Pertama memasuki jalur arteri Brebes, kedua di Jalingkut dari wilayah Kecamatan Wanasari Brebes menuju Kota Tegal, Jawa Tengah.

Pemudik yang melintasi pantura maupun Jalingkut, harus berhati-hati. Pasalnya, hari-hari ini masih sering diguyur hujan dan membuat jalananan licin.

Baca juga: Tak Jera Dipenjara, Pemuda di Tegal Kembali Cabuli Anak di Bawah Umur

Selain itu, kendaraan besar dan panjang juga masih tampak terlihat melintasi Jalur Pantura dan Jalingkut.

Selain itu, meski tidak parah, tapi masih ada jalan berlubang atau bergelombang di jalur Pantura yang membuat pemudik sepeda motor harus berhati-hati dan mengutamakan keselamatan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dirundung, Puluhan Siswi SMA Wira Bhakti Gorontalo Lari dari Sekolah

Dirundung, Puluhan Siswi SMA Wira Bhakti Gorontalo Lari dari Sekolah

Regional
Dituding Lecehkan Gadis Pemohon KTP, ASN Disdukcapil Nunukan: Saya Tidak Melakukan Itu

Dituding Lecehkan Gadis Pemohon KTP, ASN Disdukcapil Nunukan: Saya Tidak Melakukan Itu

Regional
Longsor di Pinrang, Batu Seukuran Mobil dan Pohon Tumbang Tutupi Jalan

Longsor di Pinrang, Batu Seukuran Mobil dan Pohon Tumbang Tutupi Jalan

Regional
Transaksi Seksual di Balik Pembunuhan Gadis Muda Dalam Lemari di Cirebon

Transaksi Seksual di Balik Pembunuhan Gadis Muda Dalam Lemari di Cirebon

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Sedang

Regional
Lontaran Pijar Gunung Ibu Capai 1.000 Meter di Bawah Bibir Kawah

Lontaran Pijar Gunung Ibu Capai 1.000 Meter di Bawah Bibir Kawah

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Regional
Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Regional
Ibu Melahirkan di Ambulans karena Jalan Rusak, Dinkes Kalbar Bersuara

Ibu Melahirkan di Ambulans karena Jalan Rusak, Dinkes Kalbar Bersuara

Regional
[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

Regional
Ketiduran Sambil Bawa Emas, Nenek 87 Tahun Jadi Korban Perampokan

Ketiduran Sambil Bawa Emas, Nenek 87 Tahun Jadi Korban Perampokan

Regional
Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Regional
Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com