Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Catat, Ini Cara Pendaftaran Vaksinasi di Kabupaten Bogor

Kompas.com - 17/06/2021, 18:10 WIB
Afdhalul Ikhsan,
I Kadek Wira Aditya

Tim Redaksi

KABUPATEN BOGOR, KOMPAS.com - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor membuka program vaksinasi Covid-19 secara gratis untuk masyarakat umum berusia 18 sampai 59 tahun.

Program vaksinasi ini akan terselenggara sampai Desember 2021.

Vaksinasi Covid-19 tersedia di fasilitas kesehatan terdekat seperti puskesmas, rumah sakit swasta, maupun rumah sakit negeri.

Baca juga: Bupati Bogor Dapat Perintah Langsung dari Jokowi, Ini Isinya

Adapun syarat dan ketentuan yang harus dipenuhi calon peserta vaksinasi Covid-19 yaitu memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP) domisili Kabupaten Bogor.

Selanjutnya, warga yang memenuhi syarat dapat mendaftar secara online atau daring melalui laman Peduli Lindungi 

Alternatif lainnya, pendaftaran juga bisa dilakukan dengan mengisi formulir di Google Form Vaksinasi Kabupaten Bogor 

Baca juga: Kabur Lompati Tembok, Wanita Asal Bogor Mengaku Dijual Rp 450.000 oleh Muncikari di Bali

"Kalau yang belum daftar bisa langsung ke Peduli Lindungi, bisa juga ke formulir google form," kata Jubir Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Bogor, Irwan Purnawan kepada Kompas.com, Kamis (17/6/2021) melalui sambungan telepon.

Irwan mengatakan, bagi yang sudah melakukan registrasi akan diundang oleh Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Bogor melalui SMS atau kontak koordinator kelompok sesuai kuota yang ada.

Melalui laman tersebut, jadwal dan tempat pelaksanaan akan disampaikan secepatnya.

Irwan mengingatkan, bagi warga yang sudah mendapat undangan tersebut agar tidak lupa membawa foto copy KTP beserta pulpen.

Begitu pula bagi warga yang sudah menerima jadwal dan zona yang ditentukan agar menghindari kerumunan dan tetap menjaga protokol kesehatan.

Untuk pendaftar yang belum mendapatkan SMS serta tidak ada dalam daftar peserta vaksin, maka akan dijadwalkan ulang pada vaksinasi selanjutnya oleh tim Satgas Penanganan Covid-19.

Rencananya, bagi yang tidak dihubungi akan dijadwalkan untuk vaksin di Gedung Tegar Beriman, Cibinong.

"Ternyata antusias masyarakat juga tinggi bahkan hari ini masih antre. Nanti diundang pada hari Selasa (22/6/2021) dan Kamis (24/6/2021), hanya di dua hari itu," jelasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Banjir dan Longsor Landa Pinrang, Satu Warga Tewas, Sejumlah Rumah Warga Ambruk

Banjir dan Longsor Landa Pinrang, Satu Warga Tewas, Sejumlah Rumah Warga Ambruk

Regional
Kasus Dokter Lecehkan Istri Pasien, Pelaku Serahkan Uang Damai Rp 350 Juta ke Korban

Kasus Dokter Lecehkan Istri Pasien, Pelaku Serahkan Uang Damai Rp 350 Juta ke Korban

Regional
UNESCO Tetapkan Arsip Indarung I Semen Padang Jadi Memory of the World Committee for Asia and the Pacific

UNESCO Tetapkan Arsip Indarung I Semen Padang Jadi Memory of the World Committee for Asia and the Pacific

Regional
Golkar Buka Peluang Majunya Raffi Ahmad di Pilkada Jateng

Golkar Buka Peluang Majunya Raffi Ahmad di Pilkada Jateng

Regional
Mantan Gubernur Babel Maju Periode Kedua Usai 'Video Call' dengan Gerindra

Mantan Gubernur Babel Maju Periode Kedua Usai "Video Call" dengan Gerindra

Regional
Kisah Istri Berusia 19 Tahun di Karimun yang Tewas Dibunuh Suami dengan Batang Sikat Gigi

Kisah Istri Berusia 19 Tahun di Karimun yang Tewas Dibunuh Suami dengan Batang Sikat Gigi

Regional
Terluka akibat Terperangkap di Pohon, Seekor Monyet di Salatiga Diserahkan ke BKSDA Jateng

Terluka akibat Terperangkap di Pohon, Seekor Monyet di Salatiga Diserahkan ke BKSDA Jateng

Regional
Maju Pilkada Blora, Politikus NasDem Mendaftar ke Gerindra

Maju Pilkada Blora, Politikus NasDem Mendaftar ke Gerindra

Regional
Kebakaran Pemukiman Nelayan di Pesisir Pulau Sebatik, 29 Jiwa Kehilangan Tempat Tinggal

Kebakaran Pemukiman Nelayan di Pesisir Pulau Sebatik, 29 Jiwa Kehilangan Tempat Tinggal

Regional
Kecanduan Judi Online, Pasutri di Kubu Raya Nekat Mencuri di Minimarket

Kecanduan Judi Online, Pasutri di Kubu Raya Nekat Mencuri di Minimarket

Regional
DMI dan LPQ Kota Semarang Usulkan Mbak Ita Maju Pilkada 2024

DMI dan LPQ Kota Semarang Usulkan Mbak Ita Maju Pilkada 2024

Regional
Kampung Jawi di Semarang: Daya Tarik, Jam Buka, dan Rute

Kampung Jawi di Semarang: Daya Tarik, Jam Buka, dan Rute

Regional
Gantikan Ganefri, Krismadinata Terpilih Jadi Rektor UNP 2024-2029

Gantikan Ganefri, Krismadinata Terpilih Jadi Rektor UNP 2024-2029

Regional
Anak Ketua DPC Gerindra Ambil Formulir Pilkada Blora di PDI-P

Anak Ketua DPC Gerindra Ambil Formulir Pilkada Blora di PDI-P

Regional
Video Viral Bocah Menangis di Samping Peti Mati Sang Ibu yang Dibunuh Ayahnya di Minahasa Selatan

Video Viral Bocah Menangis di Samping Peti Mati Sang Ibu yang Dibunuh Ayahnya di Minahasa Selatan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com