Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Diduga Sopir Mengantuk, Avanza Bermuatan 7 Pemudik Tabrak Pikap di Jalur Pantura Brebes

Kompas.com - 05/05/2021, 13:00 WIB
Tresno Setiadi,
Dony Aprian

Tim Redaksi

BREBES, KOMPAS.com - Sebuah minibus Avanza bermuatan tujuh pemudik dengan nomor polisi G 1647 CD menabrak pikap di Jalur Pantura Klampok, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, Kamis (5/5/2021).

Kecelakaan diduga karena sopir Avanza mengantuk.

Meski tak ada korban jiwa, para penumpang minibus yang berangkat dari Jakarta menuju Pemalang, Jawa Tengah, itu mengalami luka-luka.

Baca juga: Kecelakaan Bus Vs Truk di Tol Kalikangkung Semarang, Sopir dan Kernet Bus Luka-luka

Menurut pengemudi pikap B 9324 SN, Edi Suparman, saat itu ia yang melaju dari arah barat menuju timur tiba-tiba merasa kaget saat kendaraannya ditabrak dari arah belakang dengan kecepatan tinggi.

"Mobil saya sempat berputar arah saat ditabrak. Sempat panik tapi alhamdulillah tidak apa-apa. Sepertinya sopir minibus itu mungkin mengantuk," kara Edi kepada wartawan di lokasi, Kamis (5/5/2021).

Sementara itu, sopir Avanza, Agung Firman Wibowo (27) mengatakan, dirinya membawa enam orang penumpang dari Jakarta tujuan Pemalang.

Entah mengapa, kata Edi, ia sempat merasa lelah hingga tak disangka menabrak pikap yang berjalan di depannya.

"Mengantuk sih mungkin tidak ya," ujarnya.

Baca juga: Bawa Pemudik Tanpa Surat Bebas Covid-19, 10 Travel Gelap Ditahan di Brebes

Akibat peristiwa tersebut, kedua kendaraan kedua kendaraan mengalami kerusakan cukup parah.

Pihak kepolisian dari Unit Laka Lantas Satlantas Polres Brebes yang datang ke lokasi langsung melakukan pengamanan.

Sempat terjadi antrean panjang di jalur pantura Jawa Tengah bagian barat yang tak jauh dari wilayah perbatasan Jawa Barat itu.

Kendaraan yang melintas sendiri nampak masih didominasi sepeda motor pemudik.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Istri Mantan Bupati Ikut Ramaikan Bursa Pilkada Banyumas

Istri Mantan Bupati Ikut Ramaikan Bursa Pilkada Banyumas

Regional
Viral, Pendaki Nyalakan 'Flare' di Gunung Andong, Pengelola Merasa Kecolongan

Viral, Pendaki Nyalakan "Flare" di Gunung Andong, Pengelola Merasa Kecolongan

Regional
Curhat Anak Korban Pembunuhan yang Mayatnya Disimpan Dalam Koper di Cikarang

Curhat Anak Korban Pembunuhan yang Mayatnya Disimpan Dalam Koper di Cikarang

Regional
Korupsi Modal Bank, Mantan Kepala Bapedda Bireuen Divonis 3 Tahun Penjara

Korupsi Modal Bank, Mantan Kepala Bapedda Bireuen Divonis 3 Tahun Penjara

Regional
Ratusan Polisi Dikerahkan Amankan Krui World Surf 2024

Ratusan Polisi Dikerahkan Amankan Krui World Surf 2024

Regional
Eks Ketua DPRD Kota Semarang Jadi yang Pertama Ambil Formulir Pilkada di PDI-P

Eks Ketua DPRD Kota Semarang Jadi yang Pertama Ambil Formulir Pilkada di PDI-P

Regional
Oknum Petugas Bea Cukai Ketapang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Ekor Burung Dilindungi

Oknum Petugas Bea Cukai Ketapang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Ekor Burung Dilindungi

Regional
Terbongkar, Aksi Pelecehan Seksual Guru terhadap Anak 15 Tahun

Terbongkar, Aksi Pelecehan Seksual Guru terhadap Anak 15 Tahun

Regional
Gugatan Wanprestasi ke Gibran Ditolak Hakim, Almas Tak Akan Banding

Gugatan Wanprestasi ke Gibran Ditolak Hakim, Almas Tak Akan Banding

Regional
Citilink Awali Pelayanan di Bandara Rendani dengan Pesawat Cargo Airbus 320 Rute Manokwari-Jakarta

Citilink Awali Pelayanan di Bandara Rendani dengan Pesawat Cargo Airbus 320 Rute Manokwari-Jakarta

Regional
Polda Sumsel Turun Tangan, Jadi Mediator Konflik Sengketa Lahan

Polda Sumsel Turun Tangan, Jadi Mediator Konflik Sengketa Lahan

Regional
Banjir di Lebak Surut, Warga Mulai Bersihkan Sisa Lumpur dan Sampah

Banjir di Lebak Surut, Warga Mulai Bersihkan Sisa Lumpur dan Sampah

Regional
Truk Mebel Tabrak Truk Marmer di Turunan Bawen, Satu Orang Tewas

Truk Mebel Tabrak Truk Marmer di Turunan Bawen, Satu Orang Tewas

Regional
Pj Walkot Pekanbaru Sambut Anggota Komwil I Apeksi di Jamuan Makan Malam Bersama

Pj Walkot Pekanbaru Sambut Anggota Komwil I Apeksi di Jamuan Makan Malam Bersama

Regional
Kasus Mayat Dalam Koper di Cikarang, Istri Pembunuh Syok dan Pilih Batalkan Resepsi Pernikahan

Kasus Mayat Dalam Koper di Cikarang, Istri Pembunuh Syok dan Pilih Batalkan Resepsi Pernikahan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com