Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Iswanto, Tembus Ombak, dan Kibarkan Merah Putih di Tengah Laut

Kompas.com - 17/08/2019, 14:23 WIB
Markus Yuwono,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

"Sebagian besar pantai 166 KM kita sesuai dengan visi menyongsong abad samudera untuk menciptakan masyarakat Jogja yang unggul," ucap dia.

Baca juga: Pengait Tali Lepas, Siswa SMP Panjat Tiang Bendera Saat Upacara HUT RI

"Berupaya mendekatkan diri dengan wilayah laut atau bahari kita yang luas," tambah dia.

Menurut dia, upacara bendera ini harus terus dilakukan setiap tahun. Sebab, potensi pariwisata yang ada di Gunungkidul cukup tinggi. 

"Jangan takut dengan laut bagian dari kita. SAR Satlinmas menunjukkan mereka berenang ke tengah laut sehingga bendera bisa berdiri," kata dia.

"Laut bukan untuk ditakuti, laut bukan untuk dihindari, ini potensi yang harus kita gali untuk daerah istimewa Yogyakarta," ucap dia.

Komandan SAR Satlinmas Wilayah II Gunungkidul Marjono menambahkan, sekitar 150 orang yang melakukan pengibaran bendera di tengah laut.

Mereka berenang menuju tiang bendera di tengah laut yang telah disiapkan. Jaraknya sekitar 150 meter dari daratan pantai.

"Tidak ada kendala, ketinggian ombak di bawah 5 feet. Hanya anginnya saja yang cukup kencang," kata dia. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com