Salin Artikel

Satpam Kantor Pos Gagalkan Pengiriman Kelapa Berisi 57 Bal Ganja

Kepala Bagian Operasi Polres Lhokseumawe, Kompol Ahzan menyebutkan, awalnya Ricky curiga terhadap isi karung buah kelapa itu. “Kecurigaan itu lalu dilapor ke kepala PT Pos Lhokseumawe. Seterusnya dilaporkan ke Polsek Banda Sakti," ucapnya.

Dia menjelaskan, pengirim barang itu berinisial SH asal Kabupaten Bireuen. Paket itu ditujukan pada HA, di Ciledug, Jakarta Selatan. Pihaknya saat ini masih memburu pengirim barang.

“Totalnya ada empat karung kelapa. Di dalamnya berisi ganja. Sekarang sudah kita amankan di Polres Lhokseumawe. Semoga pelakunya segera tertangkap dan kita berkoordinasi dengan aparat kepolisian di wilayah tujuan barang itu,” ucapnya.

https://regional.kompas.com/read/2017/07/27/22532981/satpam-kantor-pos-gagalkan-pengiriman-kelapa-berisi-57-bal-ganja

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke