Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Warung Seblak di Ciamis Diserbu Ratusan Pelamar Kerja, Pemilik Hanya Terima 20 Orang

Kompas.com - 24/05/2024, 19:21 WIB
Maya Citra Rosa

Editor

KOMPAS.com - Baru-baru ini viral warung seblak di Sindangkasih, Ciamis, Jawa Barat diserbu ratusan pelamar kerja.

Video ratusan pelamar kerja berbaris di salah satu ruko Pasar Sindangkasih, Ciamis ini viral di media sosial.

Pemilik warung seblak 'Bangsat' atau singkatan dari Bang Satria ini bernama Satria Maulana (25).

Dia tidak menyangka akan banyak orang yang melamar kerja ke warung seblaknya tersebut.

Hanya butuh 20 orang

Menurutnya, saat video itu viral, ia sedang melakukan walk in interview.

Padahal ia sebenarnya hanya membutuhkan 20 orang saja untuk bekerja di warung seblak miliknya. Namun di luar ekspektasi, jumlah pelamar sebanyak 220 orang.

Baca juga: Di Balik Video Viral Warung Seblak di Ciamis Diserbu 220 Pelamar Kerja

Selain itu, Satria juga menjelaskan bahwa info lowongan kerja itu dia upload di story instagram H-2, dan sempat dihapus karena sudah banyak yang melihat.

Namun di hari H, dia juga kaget para pelamar kerja bisa sebanyak itu datang ke Ruko Pasar Sindangkasih tersebut.

Bahkan menurut Satria, ada salah satu pelamar kerja berasal berasal dari Jakarta yang sengaja datang ke Ciamis karena melihat postingan lowongan kerja tersebut.

"Mayoritas sih orang Ciamis memang, tapi ada satu orang dari Jakarta, jadi ceritanya itu dia lagi nyari kerja di Bandung, terus lihat postingan itu dan sengaja datang ke Ciamis untuk ikut walk in interview, tapi dia tidak lolos, kasihan juga dari jauh soalnya," tambahnya.

Lanjut Satria, para pekerja baru yang dibutuhkan itu nantinya akan bertugas untuk memasarkan seblak instan secara online.

Prihatin dengan angka pengangguran

Baca juga: Reka Ulang Kasus Pemuda di Lamongan Tewas Usai Makan Seblak Dicampur Racun Tikus

Melihat antusiasme para pencari kerja itu, Satri merasa senang sekaligus prihatin karena itu artinya angka pengangguran di Indonesia termasuk di Ciamis juga cukup tinggi.

Maka dari itu, dia berharap kepada para pengusaha untuk bisa membuka lowongan pekerjaan seluas-luasnya.

Dia bercerita, usahanya ini dimulai pada 2023 lalu, dan sudah membuka cabang di Kota Banjar, selanjutnya di wilayah Singaparna, serta Tasikmalaya.

"Alhamdulillah sudah ada cabang di Kota Banjar dan minggu depan insyaAllah akan buka juga di Singaparna," imbuh Satria.

Artikel ini telah tayang di TribunJabar.id dengan judul VIRAL Warung Seblak di Ciamis Didatangi Ratusan Pelamar Kerja, Ada yang dari Jakarta

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kejari Aru Maluku Musnahkan Barang Bukti 42 Perkara Pidana

Kejari Aru Maluku Musnahkan Barang Bukti 42 Perkara Pidana

Regional
Sampah Menumpuk di Jalanan Pemalang, Sudah 5 Hari Belum Terangkut Semua

Sampah Menumpuk di Jalanan Pemalang, Sudah 5 Hari Belum Terangkut Semua

Regional
Hutan Adat Rusak, Warga Papua Minta Perusahaan Salatiga Bertanggung Jawab

Hutan Adat Rusak, Warga Papua Minta Perusahaan Salatiga Bertanggung Jawab

Regional
OB Tak Sengaja Injak Gas, Honda Brio Tabrak Pintu Kaca Showroom hingga Pecah

OB Tak Sengaja Injak Gas, Honda Brio Tabrak Pintu Kaca Showroom hingga Pecah

Regional
Kasus Wanita Terjatuh dari Lantai 3 Tempat Gim di Pontianak, Jarak 'Treadmill' dan Jendela Hanya 60 Cm

Kasus Wanita Terjatuh dari Lantai 3 Tempat Gim di Pontianak, Jarak "Treadmill" dan Jendela Hanya 60 Cm

Regional
Pemkot Sukabumi Gelar Pertemuan Bahas Kematian Bayi Setelah Imunisasi, Orangtua Diminta Ajukan Otopsi

Pemkot Sukabumi Gelar Pertemuan Bahas Kematian Bayi Setelah Imunisasi, Orangtua Diminta Ajukan Otopsi

Regional
Motif Anak Bunuh Ayah Kandung di Kebumen Terungkap, Pelaku Mengaku Sakit Hati

Motif Anak Bunuh Ayah Kandung di Kebumen Terungkap, Pelaku Mengaku Sakit Hati

Regional
Menjual di Bawah Harga Pasaran, Pengoplos Gas Bersubsidi Masih Bisa Raup Rp 3 Miliar

Menjual di Bawah Harga Pasaran, Pengoplos Gas Bersubsidi Masih Bisa Raup Rp 3 Miliar

Regional
Ibu di Palembang Tewas Ditabrak Lari Truk Pengangkut Tanah

Ibu di Palembang Tewas Ditabrak Lari Truk Pengangkut Tanah

Regional
Ditemukan Tewas dengan Leher Terlilit Kain, Bayi di Sragen Diduga Korban Pembunuhan

Ditemukan Tewas dengan Leher Terlilit Kain, Bayi di Sragen Diduga Korban Pembunuhan

Regional
Bunuh dan Buang Bayi di Tong Sampah, Mahasiswi Magelang Ini Melahirkan Sendirian di Kamarnya

Bunuh dan Buang Bayi di Tong Sampah, Mahasiswi Magelang Ini Melahirkan Sendirian di Kamarnya

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 20 Juni 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 20 Juni 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 20 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 20 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Regional
Remaja 13 Tahun Diduga Dicabuli 26 Pria di Baubau Sultra, Lapor Polisi Sejak Sebulan Lalu

Remaja 13 Tahun Diduga Dicabuli 26 Pria di Baubau Sultra, Lapor Polisi Sejak Sebulan Lalu

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 20 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 20 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com