Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Suasana Kantor DPD PDIP Jateng Lengang Pasca-Pencoblosan

Kompas.com - 14/02/2024, 22:12 WIB
Muchamad Dafi Yusuf,
Reni Susanti

Tim Redaksi


SEMARANG, KOMPAS.com - Suasana Kantor DPD PDIP Jawa Tengah (Jateng) yang berada di Jalan Brigjen Katamso, Kota Semarang, terlihat lengang pasca-pemungutan suara Pemilu 2024.

Pantauan di lokasi, hingga pukul 21.30 WIB belum ada satu pun petinggi DPD PDI-P Jateng yang memberikan statement kepada awak media.

Sejumlah petinggi partai seperti Ketua DPD PDIP Jateng Bambang Wuryanto atau Bambang Pacul dan Ketua DPC PDIP Kota Semarang Hendrar Prihadi tak terlihat di lokasi.

Baca juga: Prabowo-Gibran Unggul di TPS TPN Ganjar dan TKN Anies

Padahal, di aula kantor sudah dipasang proyektor besar yang menampilkan hasil quick count.

Sejumlah kursi dan meja juga sudah ditata sedemikian rupa mengarah ke proyektor tersebut.

Kompas.com, sudah berada di Kantor DPD PDIP Jateng sejak pukul 16.30 WIB bersama awak media yang lain. Namun, tak ada satu pun petinggi partai yang memberikan pernyataan.

Baca juga: Ditemukan Surat Suara Berlogo PKI di TPS Pandansari Semarang

Sejumlah lembaga telah merilis quick count Pilpres 2024 di wilayah Jateng. Hasilnya, calon presiden dan wakili presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka unggul.

Berikut hasil quick count Pilpres 2024 di Jateng pada pukul 17.59 WIB:

- LSI Denny JA (Data sementara)

Jawa Tengah+DI Yogyakarta

Pasangan nomor urut 01 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar: 13,02 persen

Pasangan nomor urut 02 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka: 52,08 persen

Pasangan nomor urut 03 Ganjar Pranowo-Mahfud MD: 34,91 persen

- Indikator (data Sementara)

Jawa Tengah+DI Yogyakarta

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Tangkap Preman yang Acak-acak Salon Kecantikan di Serang Banten

Polisi Tangkap Preman yang Acak-acak Salon Kecantikan di Serang Banten

Regional
Rumah Pembunuh Pelajar SMK Diserang Puluhan Massa Bersenjata Parang

Rumah Pembunuh Pelajar SMK Diserang Puluhan Massa Bersenjata Parang

Regional
Maju Bakal Calon Wakil Wali Kota Semarang, Ade Bhakti Mendaftar ke PDI-P

Maju Bakal Calon Wakil Wali Kota Semarang, Ade Bhakti Mendaftar ke PDI-P

Regional
Teka-teki Pria Ditemukan Terikat dan Berlumpur di Semarang, Korban Belum Sadarkan Diri

Teka-teki Pria Ditemukan Terikat dan Berlumpur di Semarang, Korban Belum Sadarkan Diri

Regional
Menikah Lagi, Pria di Sumsel Luka Bakar Disiram Air Keras oleh Istrinya

Menikah Lagi, Pria di Sumsel Luka Bakar Disiram Air Keras oleh Istrinya

Regional
Duduk Perkara Rektor Unri Laporkan Mahasiswa yang Kritik Soal UKT

Duduk Perkara Rektor Unri Laporkan Mahasiswa yang Kritik Soal UKT

Regional
Truk Dipalak Rp 350.000 di Jembatan Jalinteng, Polisi 'Saling Lempar'

Truk Dipalak Rp 350.000 di Jembatan Jalinteng, Polisi "Saling Lempar"

Regional
9 Orang Daftar Pilkada 2024 di PDIP, Tak ada Nama Wali Kota Semarang

9 Orang Daftar Pilkada 2024 di PDIP, Tak ada Nama Wali Kota Semarang

Regional
Patroli Geng Motor di Jalan Protokol, Polisi Bubarkan Balap Liar

Patroli Geng Motor di Jalan Protokol, Polisi Bubarkan Balap Liar

Regional
Jalan Rusak, Seorang Wanita di Ketapang Melahirkan Dalam Perjalanan ke Rumah Sakit

Jalan Rusak, Seorang Wanita di Ketapang Melahirkan Dalam Perjalanan ke Rumah Sakit

Regional
Diduga Depresi Usai Bunuh Perempuan di Kamar Kos, Lansia Ini Gantung Diri di Pantai Kejora

Diduga Depresi Usai Bunuh Perempuan di Kamar Kos, Lansia Ini Gantung Diri di Pantai Kejora

Regional
Polisi Tangkap Pemuda Bawa Senjata Tajam saat Nongkrong di Solo

Polisi Tangkap Pemuda Bawa Senjata Tajam saat Nongkrong di Solo

Regional
Akui Tidak Punya Uang, Bernadus Ratu-Albertus Ben Bao Deklarasi Maju Pilkada Sikka dari Jalur Independen

Akui Tidak Punya Uang, Bernadus Ratu-Albertus Ben Bao Deklarasi Maju Pilkada Sikka dari Jalur Independen

Regional
3 Kader Demokrat Berebut Restu AHY di Pilkada Sumsel, Cik Ujang Klaim Sudah Kantongi Rekomendasi

3 Kader Demokrat Berebut Restu AHY di Pilkada Sumsel, Cik Ujang Klaim Sudah Kantongi Rekomendasi

Regional
Eks Komisioner KPU Konsultasi Calon Independen Pilkada Magelang

Eks Komisioner KPU Konsultasi Calon Independen Pilkada Magelang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com