Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Relawannya Banyak yang Diintimidasi, Gibran: Kami Diam-diam Saja

Kompas.com - 20/11/2023, 16:46 WIB
Labib Zamani,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Calon Wakil Presiden, Gibran Rakabuming Raka mengaku relawannya banyak yang diintimidasi.

Meski diintimidasi, Wali Kota Solo mengatakan, pihaknya memilih tetap diam.

"Relawan saya ya diintimidasi. Kami diam-diam saja," kata Gibran di Solo, Jawa Tengah, Senin (20/11/2023).

Baca juga: Bantah Iriana Dorong Maju Pilpres 2024, Gibran: Yang aentang Ibu Itu Hanya Gosip, Enggak Perlu Dibesar-besarkan

Saking seringnya mendapatkan intimidasi, pihaknya sampai memasang kamera CCTV di semua rumah ketua relawan.

"Banyak (intimidasi). Minggu lalu kami pasang CCTV di semua rumah ketua relawan. Kita tidak pernah cerita-cerita juga. Kan diam-diam saja," ungkap Gibran.

Putra sulung Presiden Jokowi itu tidak menjelaskan dalam bentuk apa intimidasi yang diterima para relawannya.

Tapi, ia memastikan intimidasi yang diterima oleh relawannya itu dalam banyak hal.

"Enggak usah diceritakan (bentuk intimidasinya). Enggak kita intinya santai-santai saja kok ya," terang dia.

Mengenai adanya baliho dirinya dan Prabowo dicopot, kata Gibran, merupakan hal yang biasa. Ia tidak mempersoalkan soal pencopotan balihonya tersebut.

Baca juga: Abu Bakar Baasyir Serahkan Nasihat kepada Prabowo lewat Gibran

"Itu hal biasa (pencopotan baliho)," kata suami Selvi Ananda.

"Kalau dari kami santai-santai saja ya. Kalau ada hal-hal yang tidak wajar ya silakan dilaporkan saja. Fair-fair saja nggih," ujar Gibran.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cycling de Jabar 2024 Makin Populer, Upaya Menumbuhkan Pariwisata dan Ekonomi Lokal

Cycling de Jabar 2024 Makin Populer, Upaya Menumbuhkan Pariwisata dan Ekonomi Lokal

Regional
Detik-detik Buronan Tewas Ditembak Polisi di Pekanbaru

Detik-detik Buronan Tewas Ditembak Polisi di Pekanbaru

Regional
Terekam CCTV, Pengendara Motor di Purwakarta Terlindas Truk Saat Ditilang Polisi

Terekam CCTV, Pengendara Motor di Purwakarta Terlindas Truk Saat Ditilang Polisi

Regional
Cerita Tambal Ban di Pamekasan Bisa Naik Haji, Daftar dari 2011

Cerita Tambal Ban di Pamekasan Bisa Naik Haji, Daftar dari 2011

Regional
Rem Panas, Truk Tronton di Cilacap Nyaris Terbakar

Rem Panas, Truk Tronton di Cilacap Nyaris Terbakar

Regional
Kesaksian Kernet Bus Rombongan 'Study Tour' di OKI, Sopir Banting Setir hingga Terbalik

Kesaksian Kernet Bus Rombongan "Study Tour" di OKI, Sopir Banting Setir hingga Terbalik

Regional
Kedapatan Bawa Sabu-sabu, 2 Mahasiswa di Ambon Ditangkap Polisi

Kedapatan Bawa Sabu-sabu, 2 Mahasiswa di Ambon Ditangkap Polisi

Regional
Tahap I Selesai, Bupati Jekek: Revitalisasi Wisata Waduk Gajah Mungkur Dilanjutkan ke Tahap II

Tahap I Selesai, Bupati Jekek: Revitalisasi Wisata Waduk Gajah Mungkur Dilanjutkan ke Tahap II

Regional
Gara-gara Mabuk Miras, Kakak Bacok Adik Pakai Parang di NTT

Gara-gara Mabuk Miras, Kakak Bacok Adik Pakai Parang di NTT

Regional
Pria di Gresik Mendadak Tewas Usai Berkencan dengan PSK, Diketahui Konsumsi Obat Kuat

Pria di Gresik Mendadak Tewas Usai Berkencan dengan PSK, Diketahui Konsumsi Obat Kuat

Regional
Pendaki Asal Surabaya yang Hilang di Gunung Kerinci Ditemukan Selamat

Pendaki Asal Surabaya yang Hilang di Gunung Kerinci Ditemukan Selamat

Regional
Bus Rombongan 'Study Tour' Tabrak Truk di OKI, Sopir Melarikan Diri

Bus Rombongan "Study Tour" Tabrak Truk di OKI, Sopir Melarikan Diri

Regional
Kebakaran Kilang Pertamina Balikpapan, Api Berasal dari Unit Distilasi Minyak Mentah

Kebakaran Kilang Pertamina Balikpapan, Api Berasal dari Unit Distilasi Minyak Mentah

Regional
Anak yang Terseret Ombak di Pantai Jetis Cilacap Ditemukan Tewas

Anak yang Terseret Ombak di Pantai Jetis Cilacap Ditemukan Tewas

Regional
Polisi Selidiki Penyebab Kebakaran Kilang Pertamina Balikpapan

Polisi Selidiki Penyebab Kebakaran Kilang Pertamina Balikpapan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com