Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Viral Suami Istri di Sumedang Terlindas Truk, Polisi: Korban Luka Berat

Kompas.com - 19/05/2023, 06:01 WIB
Aam Aminullah,
Michael Hangga Wismabrata

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Video pemotor terlindas truk di Jalan Raya Cirebon-Bandung, tepatnya di wilayah Kecamatan Paseh, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, viral di media sosial, Kamis (18/5/2023).

Kepala Satuan Lalu Lintas (Kasatlantas) Polres Sumedang AKP Yudi Sadikin mengatakan, kecelakaan lalu lintas tersebut terjadi di Jalan Raya Cirebon-Bandung tepatnya di wilayah Dusun Pengkolan Asem, Desa Bongkok, Kecamatan Paseh, Sumedang, pukul 16.30 Wib.

Baca juga: Kronologi Leher Penumpang Terjepit Pintu KA Bandara YIA, Korban Coba Paksa Buka Pintu Kereta

Yudi memastikan, dua korban yang merupakan suami istri alami luka berat. 

"Tidak ada korban jiwa, hanya luka berat dan langsung dilarikan ke RSUD Sumedang," ujar Yudi kepada Kompas.com melalui WhatsApp, Kamis malam.

Baca juga: Terlibat Kecelakaan, Ambulans Pembawa Jenazah di Palembang Terguling

Kronologi

Yudi menuturkan, kecelakaan itu berawal saat Idik (33), warga Kampung Sumur, Sukawening, Garut, mengendarai sepeda motor Yamaha Mio M3 bernopol Z 5642 CU melaju dari arah Bandung ke Cirebon. 

Saat itu Idik memboncengkan Sri Lasmanah (40), istrinya, dan Muhammad Akbar Siddik Baehaqqi. 

Lalu, saat melintas tikungan tajam, Idik berupaya mendahului truk Mitsubishi Fuso bernopol B 9482 NQD yang dikemudikan Cahaya Nir Ardiansyah (6).

"Saat hendak mendahului truk tersebht, motor Mio diduga mengalami hilang kendali dan terjatuh mengarah ke kiri hingga terlindas oleh ban belakang sebelah kanan truk Fuso," tutur Yudi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tak Ada Petahana, PKB Optimistis Gus Yusuf Bisa Menang Pilkada Jateng

Tak Ada Petahana, PKB Optimistis Gus Yusuf Bisa Menang Pilkada Jateng

Regional
Kebakaran Rumah di Bantaran Rel Kereta Api Solo, 25 Warga Mengungsi

Kebakaran Rumah di Bantaran Rel Kereta Api Solo, 25 Warga Mengungsi

Regional
Maju Pilkada Solo, Caleg Terpilih Kevin Fabiano Daftar Cawalkot di PDI-P

Maju Pilkada Solo, Caleg Terpilih Kevin Fabiano Daftar Cawalkot di PDI-P

Regional
Sedihnya Hasanuddin, Tabungan Rp 5 Juta Hasil Jualan Angkringan Ikut Terbakar Bersama Rumahnya

Sedihnya Hasanuddin, Tabungan Rp 5 Juta Hasil Jualan Angkringan Ikut Terbakar Bersama Rumahnya

Regional
Maju Lagi di Pilkada, Mantan Wali Kota Tegal Dedy Yon Daftar Penjaringan ke PKS

Maju Lagi di Pilkada, Mantan Wali Kota Tegal Dedy Yon Daftar Penjaringan ke PKS

Regional
Dua Caleg Terpilih di Blora Mundur, Salah Satunya Digantikan Anak Sendiri

Dua Caleg Terpilih di Blora Mundur, Salah Satunya Digantikan Anak Sendiri

Regional
Perajin Payung Hias di Magelang Banjir Pesanan Jelang Waisak, Cuan Rp 30 Juta

Perajin Payung Hias di Magelang Banjir Pesanan Jelang Waisak, Cuan Rp 30 Juta

Regional
9 Rumah di Bantaran Rel Kereta Kota Solo Terbakar

9 Rumah di Bantaran Rel Kereta Kota Solo Terbakar

Regional
Pimpin Aksi Jumat Bersih, Bupati HST Minta Masyarakat Jadi Teladan bagi Sesama

Pimpin Aksi Jumat Bersih, Bupati HST Minta Masyarakat Jadi Teladan bagi Sesama

Regional
Harga Tiket dan Jadwal Travel Semarang-Banjarnegara PP

Harga Tiket dan Jadwal Travel Semarang-Banjarnegara PP

Regional
Sempat Ditutup karena Longsor di Sitinjau Lauik, Jalur Padang-Solok Dibuka Lagi

Sempat Ditutup karena Longsor di Sitinjau Lauik, Jalur Padang-Solok Dibuka Lagi

Regional
Dugaan Korupsi Pengadaan Bandwidth Internet, Plt Kepala Dinas Kominfo Dumai Ditahan

Dugaan Korupsi Pengadaan Bandwidth Internet, Plt Kepala Dinas Kominfo Dumai Ditahan

Regional
KY Tanggapi soal Status Tahanan Kota 2 Terpidana Korupsi di NTB

KY Tanggapi soal Status Tahanan Kota 2 Terpidana Korupsi di NTB

Regional
Pemilik Pajero Pasang Senapan Mesin di Kap, Mengaku Hanya untuk Konten Medsos

Pemilik Pajero Pasang Senapan Mesin di Kap, Mengaku Hanya untuk Konten Medsos

Regional
Update Bencana Sumbar, BPBD Sebut 61 Korban Tewas, 14 Orang Hilang

Update Bencana Sumbar, BPBD Sebut 61 Korban Tewas, 14 Orang Hilang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com