Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Banjir Bandang di Aceh Tenggara, 2 Tewas dan Puluhan Rumah Rusak

Kompas.com - 03/11/2022, 16:06 WIB
Masriadi ,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

ACEH TENGGARA, KOMPAS.com– Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Aceh Tenggara melaporkan dua warga kabupaten itu tewas dan puluhan rumah rusak parah dalam peristiwa banjir bandang yang terjadi, Kamis (3/11/2022).

Kedua korban yang tewas yaitu Samine (55) dan Siah Indah (15) warga Desa Rambung Jaya, Kecamatan Darul Hasanah, Kabupaten Aceh Tenggara.

Kepala BPBD Aceh Tenggara, Nazmi Desky, per telepon menyebutkan banjir bandang terjadi di enam kecamatan yaitu Babussalam, Babul Rahmah, Lawe Alas, Bambel, Lawe Sigala-gala, Bukit Tusa, dan Tanoh Alas.

“Puluhan rumah di masing-maisng kecamatan rusak. Sebagian malah hancur total. Kami sudah melaporkan data kerusakan detail ke BPBD Provinsi Aceh dan BNPB Pusat,” kata Nazmy.

Baca juga: Jalur Aceh-Sumut Terputus karena Banjir, Kendaraan Menumpuk di SPBU

Dia menyebutkan, kerusakan yang ditimbulkan akibat banjir bandang mulai ditangani tim terpadu di Aceh Tenggara.

“Kami kerahkan dua unit ekskavator untuk membersihkan puing-puing kerusakan, tenda pengungsi juga kita dirikan,” katanya.

Dia menerangkan banjir mulai terjadi dua hari terakhir di kabupaten itu akibat hujan deras.

Namun, belakangan banjir bandang meratakan sejumlah perumahan penduduk di pinggiran Sungai Alas.

Baca juga: Kecelakaan di Lembah Seulawah Aceh Besar, 2 Mahasiswa FK USK dan 1 Pelajar Tewas

“Sekarang sudah surut, namun kerusakan yang ditimbukan sangat parah. Ini sedang kami tangani bersama semua pihak di lapangan,” pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

3 Tahun Bersembunyi Usai Membakar Rumah dan Sepeda Motor, 7 Pria di NTT Serahkan Diri ke Polisi

3 Tahun Bersembunyi Usai Membakar Rumah dan Sepeda Motor, 7 Pria di NTT Serahkan Diri ke Polisi

Regional
Jaksa Beberkan Dugaan Korupsi Kades Wailebe NTT yang Ditetapkan Jadi Tersangka

Jaksa Beberkan Dugaan Korupsi Kades Wailebe NTT yang Ditetapkan Jadi Tersangka

Regional
Perkembangan Situasi di Intan Jaya, TNI-Polri Berhasil Evakuasi Jenazah Warga yang Ditembak KKB

Perkembangan Situasi di Intan Jaya, TNI-Polri Berhasil Evakuasi Jenazah Warga yang Ditembak KKB

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Malam Ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Malam Ini Hujan Ringan

Regional
Antisipasi Meroketnya Harga Pangan, Alokasi Pupuk Ditambah 9,55 Juta Ton

Antisipasi Meroketnya Harga Pangan, Alokasi Pupuk Ditambah 9,55 Juta Ton

Regional
KPU Sikka Tetapkan 35 Caleg Terpilih Periode 2024-2029, Ini Daftarnya

KPU Sikka Tetapkan 35 Caleg Terpilih Periode 2024-2029, Ini Daftarnya

Regional
Perempuan di Bawah Umur Diperkosa 7 Pria di Pantai, Sempat Dicekoki Miras

Perempuan di Bawah Umur Diperkosa 7 Pria di Pantai, Sempat Dicekoki Miras

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Cerita Erik 20 Tahun Jadi Relawan Tagana demi Kemanusiaan

Cerita Erik 20 Tahun Jadi Relawan Tagana demi Kemanusiaan

Regional
50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

Regional
Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Regional
Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Regional
Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com