Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mangli Sky View: Daya Tarik, Harga Tiket, Jam Buka, dan Rute

Kompas.com - 04/07/2022, 17:55 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Mangli Sky View merupakan tempat wisata alam yang terletak di Desa Mangli, Kecamatan Kaliangkrik, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Kawasan wisata ini merupakan tempat untuk melihat sejumlah gunung di daerah Jawa Tengah.

Mangli Sky View juga tempat yang sesuai untuk mengusir penat dari rutinitas keseharian. Beberapa wisatawan datang ke wilayah ini sekedar untuk ngopi sambil melihat pemandagan alam.

Daya Tarik Mangli Sky View

Mangli Sky View terletak pada ketinggian 1.570 meter di atas permukaan laut (mdpl). Dengan ketinggian lokasi tersebut, kawasan ini mempunyai udara yang sejuk dan asri.

Baca juga: Syarat Pendakian Gunung Sumbing via Mangli, Wajib Sudah Vaksin Lengkap

Kawasan ini menjadi tempat untuk melihat Gunung Sumbing dan matahari terbit dan tenggelam di kawasan itu.

Wisatawan juga dapat melihat gunung yang lain, seperti Gunung Merapi, Merbabu, Andong, Telomoyo, Tidar, Giyanti, Ungaran, dan Sumbing.

Jika wisatawan ingin menikmati Mangli Sky View lebih lama dapat mendirikan tenda di kawasan camping ground yang tersedia di tempat ini.

Mangli Sky View, wisata alam di Magelang, Jawa Tengah Instagram @mangliskyview Mangli Sky View, wisata alam di Magelang, Jawa Tengah

Sebagai pendukung, Mangli Sky View telah dilengkapi dengan fasilitas berupa wifi, mushola, toilet, serta warung.

Harga Tiket Mangli Sky View

Wisatawan yang ingin menikmati kawasan ini akan dikenakan tiket dengan harga Rp 5.000.

Sedangkan, wisatawan yang ingin berkemah akan dikenakan tiket sebesar Rp 15.000 orang.

Baca juga: Mangli Sky View di Magelang Sudah Dibuka Lagi

Harga dapat berubah sewaktu-waktu

Jam Buka Mangli Sky View

Mangli Sky View mulai buka pukul 08.00-16.00 WIB setiap hari.

Rute Mangli Sky View

Jarak tempuh Magelang ke Mangli Sky View sekitar 17,8 Km dengan waktu tempuh kurang lebih 40 menit.

Perjalanan akan melewati Jalan Raya Bandongan - Jalan Raya Kalegen - Jalan Raya Balerejo - Jalan Raya Bandongan-Mangli - Magli Sky View.

Sumber:

travel.tribunnews.com, Instagram @mangliskyview, dan magelangkab.go.id

 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Seorang Nenek Jatuh dan Diseret Jambret di Pekanbaru, 2 Pelaku Ditangkap

Seorang Nenek Jatuh dan Diseret Jambret di Pekanbaru, 2 Pelaku Ditangkap

Regional
Kronologi Operator Ekskavator di Tanah Datar Terseret Lahar Dingin Saat Bekerja

Kronologi Operator Ekskavator di Tanah Datar Terseret Lahar Dingin Saat Bekerja

Regional
Viral, Video Pedagang Duku Dipalak dan Tas Dirampas Preman di Lampung Tengah

Viral, Video Pedagang Duku Dipalak dan Tas Dirampas Preman di Lampung Tengah

Regional
Marinir Gadungan Tipu Mahasiswi di Lampung, Korban Diajak Menikah hingga Rugi Rp 2,8 Juta

Marinir Gadungan Tipu Mahasiswi di Lampung, Korban Diajak Menikah hingga Rugi Rp 2,8 Juta

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Buntut Pencemaran Laut, DKP Jateng Pastikan Tambak Udang di Karimunjawa Ditutup Tahun Ini

Buntut Pencemaran Laut, DKP Jateng Pastikan Tambak Udang di Karimunjawa Ditutup Tahun Ini

Regional
Kronologi 3 Pria di Demak Paksa Bocah 13 Tahun Berhubungan Badan dengan Pacar, Direkam lalu Diperkosa

Kronologi 3 Pria di Demak Paksa Bocah 13 Tahun Berhubungan Badan dengan Pacar, Direkam lalu Diperkosa

Regional
[POPULER REGIONAL] Polemik Jam Operasional Warung Madura | Cerita di Balik Doa Ibu Pratama Arhan

[POPULER REGIONAL] Polemik Jam Operasional Warung Madura | Cerita di Balik Doa Ibu Pratama Arhan

Regional
Sebelum Lawan Korsel, Arhan Pratama Sempat 'Video Call' Ibunda

Sebelum Lawan Korsel, Arhan Pratama Sempat "Video Call" Ibunda

Regional
Akhir Pelarian Renternir yang Balik Nama Sertifikat Tanah Peminjamnya untuk Agunan Bank

Akhir Pelarian Renternir yang Balik Nama Sertifikat Tanah Peminjamnya untuk Agunan Bank

Regional
Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Regional
Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Regional
Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com