Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kapolda Lampung: 99 Persen Pelaku Pembegalan adalah Pemakai Narkoba

Kompas.com - 06/04/2022, 11:59 WIB
Tri Purna Jaya,
I Kadek Wira Aditya

Tim Redaksi

LAMPUNG, KOMPAS.com - Peredaran narkoba di Provinsi Lampung diakui meningkat belakangan ini.

Meningkatnya peredaran narkoba ini dianggap berkolerasi dengan kasus kriminalitas, khususnya pembegalan.

Kapolda Lampung Inspektur Jenderal (Irjen) Hendro Sugiatno membenarkan meningkatnya peredaran narkoba tersebut.

Baca juga: Usai Belikan Bensin Temannya, Seorang Remaja di Mesuji Lampung Tewas Ditusuk

Hal ini dapat dilihat dari banyaknya kasus yang berhasil diungkap dalam satu bulan terakhir, baik itu dalam kuantitas kasus maupun jumlah barang bukti.

"Memang kasusnya meningkat, berkaitan juga dengan meningkatnya operasi kepolisian," kata Hendro saat pemusnahan barang bukti narkoba di Mapolda Lampung, Rabu (6/4/2022).

Hendro mengatakan, pada pemusnahan narkoba kali ini sebanyak 158 kilogram ganja, 181 kilogram sabu-sabu, dan 18.000 botol minuman keras.

Baca juga: Hendak Damaikan Pertengkaran Pasutri, Polisi Justru Temukan 17 Kg Sabu di Rumah Kontrakan Lampung Selatan

Lebih lanjut Hendro menuturkan, peredaran narkoba ini berkolerasi langsung dengan kasus tindak pidana kriminal, khususnya pembegalan atau pencurian dengan kekerasan (curas).

"99 persen pelaku pembegalan itu adalah pemakai narkoba," kata Hendro.

Dia mencontohkan, pada kasus perampokan dan penembakan karyawan gerai BRI Link di Lampung Timur, saat tersangka ditangkap di OKI, polisi menemukan barang bukti narkoba di rumah tersangka.

"Pada kasus di BRI link, pelaku ditangkap usai pesta narkoba," kata Hendro.

Jadi pemberantasan narkoba akan berpengaruh langsung dengan tingkat tindak kriminalitas.

Sementara itu, Kepala Badan Nasional Narkotika (BNN) Lampung Brigadir Jenderal (Brigjen) Edi Swasono mengatakan, selama ini pemberantasan narkoba hanya berfokus pada suplai.

Namun, terlupakan "peminat" atau konsumennya.

"Kita masih fokus kepada suplai, tapi seharusnya juga (fokus) pada demand, ya pemakai ini," kata Edi.

Menurut Edi, jika pemakai narkoba tidak ada, maka para pengedar akan kehilangan pangsa pasarnya.

"Karena itu kita di BNN menganggap pemakai itu adalah korban, sehingga seharusnya direhabilitasi," kata Edi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Buru Selebgram soal Arisan Bodong di Bengkulu, Kerugian Rp 2 Miliar

Polisi Buru Selebgram soal Arisan Bodong di Bengkulu, Kerugian Rp 2 Miliar

Regional
Hadi Santoso Gantikan Quatly Abdulkadir Alkatiri Jadi Wakil Ketua DPRD Jateng

Hadi Santoso Gantikan Quatly Abdulkadir Alkatiri Jadi Wakil Ketua DPRD Jateng

Regional
Terobos Palang Pintu, Motor Terserempet Kereta di Banyumas, 2 Orang Tewas

Terobos Palang Pintu, Motor Terserempet Kereta di Banyumas, 2 Orang Tewas

Regional
Laporkan Pelecehan Seksual, Mahasiswi PKL Jadi Tersangka UU ITE

Laporkan Pelecehan Seksual, Mahasiswi PKL Jadi Tersangka UU ITE

Regional
4 Selat Strategis Pelayaran Dunia yang Ada di Kawasan Indonesia

4 Selat Strategis Pelayaran Dunia yang Ada di Kawasan Indonesia

Regional
Bocah SD di Brebes Diduga Jadi Korban Pencabulan Tetangga, Modus Pelaku Pinjamkan Ponsel

Bocah SD di Brebes Diduga Jadi Korban Pencabulan Tetangga, Modus Pelaku Pinjamkan Ponsel

Regional
Pengangguran Terbanyak di Banten Lulusan SMK, BPS: Lulusan SD Paling Banyak Bekerja

Pengangguran Terbanyak di Banten Lulusan SMK, BPS: Lulusan SD Paling Banyak Bekerja

Regional
Kasus Ayah Perkosa Anak Terungkap saat Korban Ketakutan di Pojok Ruangan

Kasus Ayah Perkosa Anak Terungkap saat Korban Ketakutan di Pojok Ruangan

Regional
Ratusan Ribu Suara Pemilu di Babel Tidak Sah, KPU Siapkan Pengacara

Ratusan Ribu Suara Pemilu di Babel Tidak Sah, KPU Siapkan Pengacara

Regional
2.540 Ekor Burung Liar Diselundupkan ke Jawa, Diduga Hasil Perburuan Hutan Lampung

2.540 Ekor Burung Liar Diselundupkan ke Jawa, Diduga Hasil Perburuan Hutan Lampung

Regional
HUT Ke-477 Kota Semarang, Pemkot Semarang Beri Kemudahan Izin Nakes lewat Program L1ON

HUT Ke-477 Kota Semarang, Pemkot Semarang Beri Kemudahan Izin Nakes lewat Program L1ON

Kilas Daerah
Polda NTT Bentuk Tim Gabungan Ungkap Kasus Penemuan Mayat Terbakar di Kota Kupang

Polda NTT Bentuk Tim Gabungan Ungkap Kasus Penemuan Mayat Terbakar di Kota Kupang

Regional
Ketua Nasdem Sumbar Daftar Pilkada Padang 2024

Ketua Nasdem Sumbar Daftar Pilkada Padang 2024

Regional
Sopir Innova Tewas Diduga Serangan Jantung dan Tabrak 2 Mobil di Solo

Sopir Innova Tewas Diduga Serangan Jantung dan Tabrak 2 Mobil di Solo

Regional
Tujuan Pria di Semarang Curi dan Timbun Ratusan Celana Dalam Perempuan

Tujuan Pria di Semarang Curi dan Timbun Ratusan Celana Dalam Perempuan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com