Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Puluhan Ikan Mati di Aceh Utara Diduga karena Limbah PT PIM, DLHK: Hasil Uji Sampel Masih dalam Batas Baku Mutu Air

Kompas.com - 22/02/2022, 15:58 WIB
Masriadi ,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

ACEH UTARA, KOMPAS.com – Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Aceh Utara mengungkap, hasil sampel air dari limbah PT Pupuk Iskandar Muda (PT PIM) masih dalam batas baku mutu air.

Sebelumnya diberitakan, pada Rabu (9/2/2022) puluhan ikan di area Pelabuhan Krueng Geukueh Aceh Utara ditemukan mati. Awalnya ikan-ikan tersebut diduga mati karena kebocoran limbah milik PT PIM.

Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Aceh Utara Cut Ibrahim mengatakan, beban pencemaran limbah di area buangan saluran limbah dan air laut di sekitar PT Pupuk Iskandar Muda (PT PIM) Aceh Utara masih dalam batas baku air sesuai dengan Keputusan Menteri Lingkungan Hidup RI.

Baca juga: Puluhan Ikan di Aceh Utara Mati, Polisi Selidiki Dugaan Limbah dari PT Pupuk Iskandar Muda

“Jadi beban pencemarannya masih dibatas baku mutu sesuai aturan yang ada. Maka perlu pendalaman ke area lainnya (untuk menyelidiki penyebab matinya puluhan ikan di area tersebut),” katanya dihubungi Kompas.com, Selasa (22/2/2022).

Meski pihak DLHK Aceh Utara telah menerima hasil uji laboratorium dari Baristan Provinsi Aceh, kata Ibrahim, timnya melakukan pengembangan pengujian parameter ke Instalasi Pengelolaan Air Limbah (IPAL) di sejumlah perusahaan yang berada di daerah tersebut.

Untuk diketahui, di area pelabuhan Krueng Geukueh itu terdapat beberapa perusahaan yang tergabung dalam Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Arun Lhokseumawe.

“Hari ini kita mulai pendalaman ke perusahaan lainnya. Agar bisa dipastikan kenapa ikan mati itu dan sumbernya dari mana,” kata Cut Ibrahim.

Baca juga: Ribuan Ikan Mati di Waduk SIER, Pemkot Surabaya Uji Laboratorium, Siapkan Sanksi jika Penyebabnya Limbah Industri

Sementara itu, Vice Presiden Public Relations PT PIM Aceh Utara Nasrun mengatakan, hasil laboratorium menujukan kepatuhan PT PIM dalam pengelolaan limbah.

“Karena masih sesuai dengan Kepmen LHK RI,” katanya.

Dia menyebutkan, penjelasan hasil laboratorium itu sekaligus menunjukan bahwa ikan mati di perairan yang dekat dengan kawasan pabrik pupuk plat merah itu bukan berasal dari PT PIM.

“Semoga penjelasan hasil laboratorium itu bisa dipahami publik,” pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cerita Polisi Turis WSL Krui Lampung Hadapi Bule Tak Bisa Bahasa Inggris

Cerita Polisi Turis WSL Krui Lampung Hadapi Bule Tak Bisa Bahasa Inggris

Regional
Buruh Bangunan di Ambon Dibacok OTK Saat Mencari Sang Anak

Buruh Bangunan di Ambon Dibacok OTK Saat Mencari Sang Anak

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Biksu Thudong Tiba di Kelenteng Magelang Minggu Sore

Biksu Thudong Tiba di Kelenteng Magelang Minggu Sore

Regional
[POPULER REGIONAL] Di Balik Kedatangan Elon Musk di Bali | Curhat Remaja Korban Teror Foto Mesum

[POPULER REGIONAL] Di Balik Kedatangan Elon Musk di Bali | Curhat Remaja Korban Teror Foto Mesum

Regional
Hari Kebangkitan Nasional: Sejarah, Latar Belakang, Tokoh, dan Makna

Hari Kebangkitan Nasional: Sejarah, Latar Belakang, Tokoh, dan Makna

Regional
Kronologi Kasus Penganiayaan Pemuda hingga Tewas di Tarakan, Awalnya Korban Dilaporkan Kecelakaan Sepeda

Kronologi Kasus Penganiayaan Pemuda hingga Tewas di Tarakan, Awalnya Korban Dilaporkan Kecelakaan Sepeda

Regional
Instruktur Pilot Korban Pesawat Jatuh di BSD Dimakamkan Besok di Semarang

Instruktur Pilot Korban Pesawat Jatuh di BSD Dimakamkan Besok di Semarang

Regional
Pemuda di Gresik Tewas Usai Motor yang Dikendarainya Menabrak Truk

Pemuda di Gresik Tewas Usai Motor yang Dikendarainya Menabrak Truk

Regional
Banjir Kepulauan Aru, 150 Rumah Terendam, Warga Mengungsi

Banjir Kepulauan Aru, 150 Rumah Terendam, Warga Mengungsi

Regional
Peringati 'Mayday 2024', Wabup Blora Minta Para Pekerja Tingkatkan Kompetensi dan Daya Saing

Peringati "Mayday 2024", Wabup Blora Minta Para Pekerja Tingkatkan Kompetensi dan Daya Saing

Regional
Dinkes Periksa Sampel Makanan Penyebab Keracunan Massal di Brebes

Dinkes Periksa Sampel Makanan Penyebab Keracunan Massal di Brebes

Regional
Viral Pernikahan Sesama Jenis di Halmahera Selatan, Mempelai Perempuan Ternyata Laki-laki

Viral Pernikahan Sesama Jenis di Halmahera Selatan, Mempelai Perempuan Ternyata Laki-laki

Regional
Paman Korban Pesawat Jatuh di BSD Serpong: Entah Kenapa Hari Ini Ingin Kontak Pulu

Paman Korban Pesawat Jatuh di BSD Serpong: Entah Kenapa Hari Ini Ingin Kontak Pulu

Regional
Presiden Jokowi Undang Danny Pomanto untuk Jamu Tamu Peserta World Water Forum 2024 di Bali

Presiden Jokowi Undang Danny Pomanto untuk Jamu Tamu Peserta World Water Forum 2024 di Bali

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com