Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Perkembangan Kasus Tewasnya Prada Chandra | Fenomena Burung Pipit Berjatuhan di Bali

Kompas.com - 11/09/2021, 06:15 WIB
Reza Kurnia Darmawan

Editor

KOMPAS.com - Prada Chandra Gerson Kumaralo, seorang personel Batalyon Infanteri Raider 715/Motuliato, Gorontalo, Sulawesi Selatan, meninggal dunia pada 19 Juli 2021.

Ia diduga tewas di tangan seniornya. Kini, enam prajurit yang merupakan terduga tersangka ditempatkan di Instalasi Tahanan Militer Pomdam Xlll/Merdeka.

Setelah Polisi Militer Kodam Xlll/Merdeka melakukan penyidikan, berkas perkara kasus ini dilimpahkan ke Oditurat Militer IV-18 Manado.

Berita populer lainnya adalah seputar video viral fenomena burung pipit berjatuhan di kuburan Banjar Sema, Desa Pering, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar, Bali.

Video viral tersebut direkam oleh Kadek Sutika. Ia mengetahui kejadian tersebut sewaktu sedang berkendara menuju rumah temannya.

Namun, tiba-tiba hujan turun dengan lebat, sehingga Sutika putar balik kembali ke rumah.

Di saat itulah ia melihat gerombolan warga ramai-ramai di pekuburan untuk mengambil burung-burung pipit itu.

Berikut adalah berita-berita yang menjadi sorotan pembaca Kompas.com.

1. Penyebab kematian Prada Chandra

Danpomdam XIII/Merdeka Kolonel Cpm R.Tri CahyoDok. Danpomdam XIII/Merdeka Danpomdam XIII/Merdeka Kolonel Cpm R.Tri Cahyo

Kasus tewasnya Prada Chandra mendapat perhatian dari Pangdam XIII/Merdeka.

Komandan Pomdam XIII/Merdeka Kolonel Cpm R Tri Cahyo menjelaskan, Pangdam memerintahkan untuk membentuk tim investigasi internal yang bertugas mengusut kasus ini.

Tim tersebut terdiri dari Polisi Militer Kodam (Pomdam), Staf Intelijen Kodam (Sinteldam), Hukum Kodam (Kumdam), dan Kesehatan Kodam (Kesdam) dari Kodam Xlll/Merdeka.

Tri Cahyo mengatakan, penyebab meninggalnya Prada Chandra diduga karena terdapat kesalahan dan berlebihannya pola pembinaan yang dilakukan pelatih atau pembina kepada bawahan atau junior.

"Namun, karena pola pembinaan yang berlebihan dan kurang terkontrol hingga mengakibatkan almarhum Prada Chandra meninggal dunia pada saat melakukan kegiatan tersebut," ujarnya, Kamis (9/9/2021).

Baca selengkapnya: Prada Chandra Diduga Tewas di Tangan 6 Seniornya, Komandan Pomdam XIII/Merdeka: Tersangka Ditahan

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gempa Magnitudo 5,2 Guncang Wilayah Lumajang

Gempa Magnitudo 5,2 Guncang Wilayah Lumajang

Regional
Wilayah Rawan Banjir Kiriman Malaysia Jadi Sasaran TMMD, Kodim 0911/NNK Siapkan Lahan Pangan

Wilayah Rawan Banjir Kiriman Malaysia Jadi Sasaran TMMD, Kodim 0911/NNK Siapkan Lahan Pangan

Regional
6 WNI Jadi Tersangka Penyelundupan WN China ke Australia

6 WNI Jadi Tersangka Penyelundupan WN China ke Australia

Regional
Korban Tungku Meledak di Lampung Bertambah Jadi 4 Orang, Polisi Selidiki Penyebabnya

Korban Tungku Meledak di Lampung Bertambah Jadi 4 Orang, Polisi Selidiki Penyebabnya

Regional
Pilkada Demak: Dua Orang Mendaftar ke Gerindra, Ada yang Diantar Klub Sepak Bola

Pilkada Demak: Dua Orang Mendaftar ke Gerindra, Ada yang Diantar Klub Sepak Bola

Regional
Nekat Rebut Kalung Emas Lansia, Jambret di Brebes Babak Belur Dihakimi Massa

Nekat Rebut Kalung Emas Lansia, Jambret di Brebes Babak Belur Dihakimi Massa

Regional
Mawar Camp Gunung Ungaran di Semarang: Daya Tarik, Aturan, dan Harga Tiket

Mawar Camp Gunung Ungaran di Semarang: Daya Tarik, Aturan, dan Harga Tiket

Regional
Tak Hafal Lagu Indonesia Raya Saat Bikin KTP, Gadis di Nunukan Mengaku Dilecehkan ASN Disdukcapil

Tak Hafal Lagu Indonesia Raya Saat Bikin KTP, Gadis di Nunukan Mengaku Dilecehkan ASN Disdukcapil

Regional
Sabtu, Wali Kota Semarang Bakal Daftar Pilkada 2024 di DPC PDI-P

Sabtu, Wali Kota Semarang Bakal Daftar Pilkada 2024 di DPC PDI-P

Regional
Polisi Tangkap Preman yang Acak-acak Salon Kecantikan di Serang Banten

Polisi Tangkap Preman yang Acak-acak Salon Kecantikan di Serang Banten

Regional
Rumah Pembunuh Pelajar SMK Diserang Puluhan Massa Bersenjata Parang

Rumah Pembunuh Pelajar SMK Diserang Puluhan Massa Bersenjata Parang

Regional
Maju Bakal Calon Wakil Wali Kota Semarang, Ade Bhakti Mendaftar ke PDI-P

Maju Bakal Calon Wakil Wali Kota Semarang, Ade Bhakti Mendaftar ke PDI-P

Regional
Teka-teki Pria Ditemukan Terikat dan Berlumpur di Semarang, Korban Belum Sadarkan Diri

Teka-teki Pria Ditemukan Terikat dan Berlumpur di Semarang, Korban Belum Sadarkan Diri

Regional
Menikah Lagi, Pria di Sumsel Luka Bakar Disiram Air Keras oleh Istrinya

Menikah Lagi, Pria di Sumsel Luka Bakar Disiram Air Keras oleh Istrinya

Regional
Duduk Perkara Rektor Unri Laporkan Mahasiswa yang Kritik Soal UKT

Duduk Perkara Rektor Unri Laporkan Mahasiswa yang Kritik Soal UKT

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com