Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PPKM Level 4 Diperpanjang, Pemkot Mataram Siapkan Bantuan JPS

Kompas.com - 03/08/2021, 22:01 WIB
Karnia Septia,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

MATARAM, KOMPAS.com - Pemerintah kembali memperpanjang pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) di Kota Mataram hingga 9 Agustus 2021.

Wali Kota Mataram, Mohan Roliskana mengatakan saat ini Kota Mataram berada pada level 4 penerapan aturan PPKM.

Baca juga: 8 Bulan Insentif Nakes di Maluku Tengah Belum Dibayar, Ketua DPRD: Mereka Bertaruh Nyawa...

"Posisi kita yang saat ini dalam posisi level empat. Kalaupun sekarang kita diperpanjang, ya kita ikuti sampai tanggal 9 Agustus 2021," Kata Mohan saat berada di Kantor Wali Kota Mataram, Selasa (3/8/2021).

Mohan mengeklaim, posisi Kota Mataram dalam penanggulangan penularan virus Covid-19 saat ini sudah semakin membaik.

Hal ini dilihat dari jumlah bed occupancy ratio (BOR) di Kota Mataram sebesar 40 persen.

Selain itu, jumlah kasus meninggal dunia karena Covid-19 juga diklaim menurun dan jumlah pasien sembuh meningkat.

"BOR kita sekarang 40 persen. Kemudian juga fatality rate (angka kematian) kita juga menurun dan tingkat kesembuhannya juga meningkat sangat baik. Kalaupun kita tetap dalam posisi itu level empat ya kita jalani itu. inikan dalam upaya preventif kita untuk pencegahan," Kata Mohan.

Mohan mengapresiasi masyarakat Kota Mataram yang selama ini patuh menjalankan protokol kesehatan. 

Ia berharap, hal ini bisa membantu menekan angka penularan Covid-19 di Kota Mataram.

"Kebanggaan saya, apresiasi saya kepada masyarakat kota Mataram, bahwa kita secara zonasi kan hijau tingkat kepatuhan terhadap protokol kesehatan," Kata Mohan.

Baca juga: PPKM Level 4, Kebun Binatang Surabaya Buka Kunjungan Virtual

Terkait aturan teknis selama pemberlakuan PPKM level 4 di Kota Mataram, Mohan mengatakan tidak ada kelonggaran maupun perubahan dari aturan PPKM sebelumnya.

Siapkan JPS untuk warga

Mohan menambahkan, beberapa bantuan sudah disalurkan kepada masyarakat yang terdampak PPKM. Selain bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) dan Bantuan Sosial Tunai (BST), Pemkot Mataram sudah mendistribusikan 50 ton beras cadangan untuk masyarakat terdampak.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ambil Formulir Pendaftaran Pilkada ke PSI, Sekda Kota Semarang Ungkap Alasannya

Ambil Formulir Pendaftaran Pilkada ke PSI, Sekda Kota Semarang Ungkap Alasannya

Regional
Umat Buddha di Candi Borobudur Lantunkan Doa Perdamaian Dunia, Termasuk untuk Palestina

Umat Buddha di Candi Borobudur Lantunkan Doa Perdamaian Dunia, Termasuk untuk Palestina

Regional
Pasangan Sesama Jenis Menikah di Halmahera Selatan Ditangkap, Polisi: Antisipasi Amukan Warga

Pasangan Sesama Jenis Menikah di Halmahera Selatan Ditangkap, Polisi: Antisipasi Amukan Warga

Regional
Bentrokan Warga di Kupang, 3 Rumah Rusak, 2 Sepeda Motor Rusak dan Sejumlah Orang Luka

Bentrokan Warga di Kupang, 3 Rumah Rusak, 2 Sepeda Motor Rusak dan Sejumlah Orang Luka

Regional
Deklarasi Maju Pilkada Lombok Barat, Farin-Khairatun Naik Jeep Era Perang Dunia II

Deklarasi Maju Pilkada Lombok Barat, Farin-Khairatun Naik Jeep Era Perang Dunia II

Regional
Begal Meresahkan di Semarang Dibekuk, Uangnya untuk Persiapan Pernikahan

Begal Meresahkan di Semarang Dibekuk, Uangnya untuk Persiapan Pernikahan

Regional
Resmikan Co-working Space BRIN Semarang, Mbak Ita Sebut Fasilitas Ini Akan Bantu Pemda

Resmikan Co-working Space BRIN Semarang, Mbak Ita Sebut Fasilitas Ini Akan Bantu Pemda

Kilas Daerah
Penertiban PKL di Jambi Ricuh, Kedua Pihak Saling Lapor Polisi

Penertiban PKL di Jambi Ricuh, Kedua Pihak Saling Lapor Polisi

Regional
Pria di Kudus Aniaya Istri dan Anak, Diduga Depresi Tak Punya Pekerjaan

Pria di Kudus Aniaya Istri dan Anak, Diduga Depresi Tak Punya Pekerjaan

Regional
Setelah PDI-P, Ade Bhakti Ambil Formulir Pendaftaran Pilkada di PSI

Setelah PDI-P, Ade Bhakti Ambil Formulir Pendaftaran Pilkada di PSI

Regional
Soal 'Study Tour', Bupati Kebumen: Tetap Dibolehkan, tapi...

Soal "Study Tour", Bupati Kebumen: Tetap Dibolehkan, tapi...

Regional
Ingin Bantuan Alat Bantu Disabilitas Merata, Mas Dhito Ajak Warga Usulkan Penerima Bantuan

Ingin Bantuan Alat Bantu Disabilitas Merata, Mas Dhito Ajak Warga Usulkan Penerima Bantuan

Regional
Anak Wapres Ma'ruf Amin Maju Pilkada Banten 2024

Anak Wapres Ma'ruf Amin Maju Pilkada Banten 2024

Regional
Gagal Jadi Calon Perseorangan di Pangkalpinang, Subari Lapor Bawaslu

Gagal Jadi Calon Perseorangan di Pangkalpinang, Subari Lapor Bawaslu

Regional
Kain Gebeng, Kain Khas Ogan Ilir yang Nyaris Punah

Kain Gebeng, Kain Khas Ogan Ilir yang Nyaris Punah

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com