Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Ajudan Pribadi Komandan KKB Tewas | Kalimat Jenaka Ditempel di Mercon

Kompas.com - 16/05/2021, 06:45 WIB
Reza Kurnia Darmawan

Editor

KOMPAS.com - Kontak senjata yang terjadi antara pasukan gabungan TNI-Polri dan kelompok kriminal bersenjata (KKB) mengakibatkan Wendis Enimbo (29) tewas.

Wendis merupakan ajudan pribadi dari Lesmin Waker, komandan KKB Wilayah Pintu Angin pimpinan Lekagak Telenggen.

Berdasar pencocokan sidik jari, wajah, dan identitas lainnya, jenazah Wendi berhasil diidentifikasi.

Berita populer lainnya adalah seputar kalimat jenaka yang ditempel di mercon.

Mercon sepanjang 13 sentimeter dan berdiameter 37,5 sentimeter itu merupakan barang barang sitaan aparat Kepolisian Resor (Polres) Blitar.

Namun, yang membedakan dari ratusan mercon lainnya adalah di mercon tersebut terdapat kertas berisi kalimat jenaka.

Berikut adalah berita-berita yang menjadi sorotan pembaca Kompas.com.

1. Kontak senjata tewaskan ajudan pribadi komandan KKB

Personel TNI-Polri saat mengevakuasi jenazah Wendis Enimbo (29) ajudan pribadi Lesmin Waker, Jumat (14/5/2021).Satgas Humas Ops Nemangkawi Personel TNI-Polri saat mengevakuasi jenazah Wendis Enimbo (29) ajudan pribadi Lesmin Waker, Jumat (14/5/2021).

Wendis Enimbo (29) tewas dalam kontak senjata antara pasukan gabungan TNI-Polri dan kelompok kriminal bersenjata (KKB) pada Kamis (13/5/2021).

Peristiwa ini terjadi di Kampung Wuloni, Distrik Ilaga, Kabupaten Puncak, Papua.

Wendis diketahui merupakan ajudan Lesmin Waker, komandan KKB Wilayah Pintu Angin pimpinan Lekagak Telenggen.

Jenazah Wendis dievakuasi dari medan kontak senjata pada Jumat (14/5/2021).

"Proses evakuasi jenazah dilakukan pada hari Jumat, 14 Mei 2021 Pukul 14.50 WIT, bertempat Distrik Woloni, Kabupaten Puncak oleh Satgas Gakkum dengan pengamanan ketat personel TNI Polri," ujar Kasatgas Humas Ops Nemangkawi Kombes M. Iqbal Alqudusy dalam keterangan tertulis, Jumat malam.

Jenazah Wendis kemudian dibawa ke Puskesmas Ilaga untuk diidentifikasi.

Berdasar pencocokan sidik jari, wajah, dan identitas lainnya, tim keamanan memastikan bahwa jenazah tersebut adalah Wendis.

Baca juga: Anggota KKB yang Tewas Teridentifikasi Ajudan Pribadi Komandan Lesmin Waker

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cerita Polisi Turis WSL Krui Lampung Hadapi Bule Tak Bisa Bahasa Inggris

Cerita Polisi Turis WSL Krui Lampung Hadapi Bule Tak Bisa Bahasa Inggris

Regional
Buruh Bangunan di Ambon Dibacok OTK Saat Mencari Sang Anak

Buruh Bangunan di Ambon Dibacok OTK Saat Mencari Sang Anak

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Biksu Thudong Tiba di Kelenteng Magelang Minggu Sore

Biksu Thudong Tiba di Kelenteng Magelang Minggu Sore

Regional
[POPULER REGIONAL] Di Balik Kedatangan Elon Musk di Bali | Curhat Remaja Korban Teror Foto Mesum

[POPULER REGIONAL] Di Balik Kedatangan Elon Musk di Bali | Curhat Remaja Korban Teror Foto Mesum

Regional
Hari Kebangkitan Nasional: Sejarah, Latar Belakang, Tokoh, dan Makna

Hari Kebangkitan Nasional: Sejarah, Latar Belakang, Tokoh, dan Makna

Regional
Kronologi Kasus Penganiayaan Pemuda hingga Tewas di Tarakan, Awalnya Korban Dilaporkan Kecelakaan Sepeda

Kronologi Kasus Penganiayaan Pemuda hingga Tewas di Tarakan, Awalnya Korban Dilaporkan Kecelakaan Sepeda

Regional
Instruktur Pilot Korban Pesawat Jatuh di BSD Dimakamkan Besok di Semarang

Instruktur Pilot Korban Pesawat Jatuh di BSD Dimakamkan Besok di Semarang

Regional
Pemuda di Gresik Tewas Usai Motor yang Dikendarainya Menabrak Truk

Pemuda di Gresik Tewas Usai Motor yang Dikendarainya Menabrak Truk

Regional
Banjir Kepulauan Aru, 150 Rumah Terendam, Warga Mengungsi

Banjir Kepulauan Aru, 150 Rumah Terendam, Warga Mengungsi

Regional
Peringati 'Mayday 2024', Wabup Blora Minta Para Pekerja Tingkatkan Kompetensi dan Daya Saing

Peringati "Mayday 2024", Wabup Blora Minta Para Pekerja Tingkatkan Kompetensi dan Daya Saing

Regional
Dinkes Periksa Sampel Makanan Penyebab Keracunan Massal di Brebes

Dinkes Periksa Sampel Makanan Penyebab Keracunan Massal di Brebes

Regional
Viral Pernikahan Sesama Jenis di Halmahera Selatan, Mempelai Perempuan Ternyata Laki-laki

Viral Pernikahan Sesama Jenis di Halmahera Selatan, Mempelai Perempuan Ternyata Laki-laki

Regional
Paman Korban Pesawat Jatuh di BSD Serpong: Entah Kenapa Hari Ini Ingin Kontak Pulu

Paman Korban Pesawat Jatuh di BSD Serpong: Entah Kenapa Hari Ini Ingin Kontak Pulu

Regional
Presiden Jokowi Undang Danny Pomanto untuk Jamu Tamu Peserta World Water Forum 2024 di Bali

Presiden Jokowi Undang Danny Pomanto untuk Jamu Tamu Peserta World Water Forum 2024 di Bali

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com