Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berita Foto: Miring, Kondisi Terkini Jembatan Babat-Widang yang Ambruk

Kompas.com - 17/04/2018, 13:32 WIB
Caroline Damanik

Penulis

LAMONGAN, KOMPAS.com – Tiga truk dan satu sepeda motor terjun ke sungai saat jembatan nasional Babat-Widang yang menghubungkan Kabupaten Lamongan dan Kabupaten Tuban, Jawa Timur, tiba-tiba ambruk, Selasa (17/4/2018) sekitar pukul 10.50 WIB.

Kapolres Tuban AKBP Sutrisno HR melaporkan, dua orang tewas dalam peristiwa ini. Satu lainnya ditemukan selamat dan sudah dibawa ke Puskesmas, sedangkan satu orang lain masih dalam pencarian.

"Ada dua korban yang dipastikan meninggal dunia. Satu sudah dievakuasi dalam kondisi meninggal. Satu lagi (yang meninggal dunia) masih kami evakuasi," ungkap Sutrisno melalui sambungan telepon.

(Baca juga: Jembatan Babat-Widang Ambruk, Satu Korban Terjepit Truk di Dalam Sungai)

Polisi mendatangkan alat berat untuk mencari korban dan melakukan evakuasi kendaraan yang terjun ke sungai. Warga sekitar memadati tepi Bengawan Solo untuk melihat proses evakuasi.

Berikut ini foto-foto di sekitar tempat kejadian:


Jembatan nasional Babat-Widang yang menghubungkan Kabupaten Lamongan dan Kabupaten Tuban, Jawa Timur, ambruk, Selasa (17/4/2018) sekitar pukul 10.50 WIB. Tiga truk dan satu motor terjun ke Sungai Bengawan Solo akibat ambruknya jembatan. Dua korban untuk sementara dilaporkan tewas.BPBD Tuban Jembatan nasional Babat-Widang yang menghubungkan Kabupaten Lamongan dan Kabupaten Tuban, Jawa Timur, ambruk, Selasa (17/4/2018) sekitar pukul 10.50 WIB. Tiga truk dan satu motor terjun ke Sungai Bengawan Solo akibat ambruknya jembatan. Dua korban untuk sementara dilaporkan tewas.

 

Jembatan nasional Babat-Widang yang menghubungkan Kabupaten Lamongan dan Kabupaten Tuban, Jawa Timur, ambruk, Selasa (17/4/2018) sekitar pukul 10.50 WIB. Tiga truk dan satu motor terjun ke Sungai Bengawan Solo akibat ambruknya jembatan. Dua korban untuk sementara dilaporkan tewas.BPBD Tuban Jembatan nasional Babat-Widang yang menghubungkan Kabupaten Lamongan dan Kabupaten Tuban, Jawa Timur, ambruk, Selasa (17/4/2018) sekitar pukul 10.50 WIB. Tiga truk dan satu motor terjun ke Sungai Bengawan Solo akibat ambruknya jembatan. Dua korban untuk sementara dilaporkan tewas.

 

Jembatan nasional Babat-Widang yang menghubungkan Kabupaten Lamongan dan Kabupaten Tuban, Jawa Timur, ambruk, Selasa (17/4/2018) sekitar pukul 10.50 WIB. Tiga truk dan satu motor terjun ke Sungai Bengawan Solo akibat ambruknya jembatan. Dua korban untuk sementara dilaporkan tewas.BPBD Tuban Jembatan nasional Babat-Widang yang menghubungkan Kabupaten Lamongan dan Kabupaten Tuban, Jawa Timur, ambruk, Selasa (17/4/2018) sekitar pukul 10.50 WIB. Tiga truk dan satu motor terjun ke Sungai Bengawan Solo akibat ambruknya jembatan. Dua korban untuk sementara dilaporkan tewas.

 

Kasat Lantas Lamongan dan Tuban turun mengecek kondisi tiga truk yang hanyut dan satu korban sepeda motor di Jembatan Babat Lamongan yang ambruk, Selasa (17/4/2018). SURYA/Hanif Manshuri Kasat Lantas Lamongan dan Tuban turun mengecek kondisi tiga truk yang hanyut dan satu korban sepeda motor di Jembatan Babat Lamongan yang ambruk, Selasa (17/4/2018).

 

Sepeda motor korban Jembatan Babat-Widang di Jawa Timur yang ambruk, Selasa (17/4/2018). SURYA/Hanif Manshuri Sepeda motor korban Jembatan Babat-Widang di Jawa Timur yang ambruk, Selasa (17/4/2018).

 

Jembatan nasional Babat-Widang yang menghubungkan Kabupaten Lamongan dan Kabupaten Tuban, Jawa Timur, ambruk, Selasa (17/4/2018) sekitar pukul 10.50 WIB. Tiga truk dan satu motor terjun ke Sungai Bengawan Solo akibat ambruknya jembatan. Dua korban untuk sementara dilaporkan tewas.BPBD Tuban Jembatan nasional Babat-Widang yang menghubungkan Kabupaten Lamongan dan Kabupaten Tuban, Jawa Timur, ambruk, Selasa (17/4/2018) sekitar pukul 10.50 WIB. Tiga truk dan satu motor terjun ke Sungai Bengawan Solo akibat ambruknya jembatan. Dua korban untuk sementara dilaporkan tewas.

 

Jembatan nasional Babat-Widang yang menghubungkan Kabupaten Lamongan dan Kabupaten Tuban, Jawa Timur, ambruk, Selasa (17/4/2018) sekitar pukul 10.50 WIB. Tiga truk dan satu motor terjun ke Sungai Bengawan Solo akibat ambruknya jembatan. Dua korban untuk sementara dilaporkan tewas.BPBD Tuban Jembatan nasional Babat-Widang yang menghubungkan Kabupaten Lamongan dan Kabupaten Tuban, Jawa Timur, ambruk, Selasa (17/4/2018) sekitar pukul 10.50 WIB. Tiga truk dan satu motor terjun ke Sungai Bengawan Solo akibat ambruknya jembatan. Dua korban untuk sementara dilaporkan tewas.

 

Simak live streaming (siaran langsung) ambruknya Jembatan Babat di Widang, Tuban, Jawa Timur, di bawah ini:


 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com