Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Pelajar Asal Limapuluh Kota Tenggelam di Pantai Air Manis Padang

Kompas.com - 29/04/2024, 09:23 WIB
Perdana Putra,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

PADANG, KOMPAS.com - Delapan pelajar asal Limapuluh Kota, Sumatera Barat terseret ombak dan tenggelam di Pantai Air Manis Padang, Minggu (28/4/2024) sore.

Akibatnya, dua orang meninggal dunia, sedangkan sisanya berhasil diselamatkan dan kemudian dilarikan ke rumah sakit.

"Benar ada sejumlah pelajar yang tenggelam di Pantai Air Manis Padang kemarin sore," kata Kepala BPBD Padang, Hendri Zulviton yang dihubungi Kompas.com, Senin (29/4/2024).

Hendri mengatakan, awalnya ditemukan tujuh korban dan satu masih hilang.

"Namun Senin (29/4/2024) dini hari tadi pukul 00.30 WIB ditemukan korban hilang dalam keadaan meninggal dunia," sambung Hendri.

Baca juga: Seberangi Sungai, Bocah di Jembrana Tenggelam dan Tewas

Menurut Hendri, peristiwa berawal ketika delapan pelajar tersebut mandi di Pantai Air Manis, Minggu (28/4/2024) sekitar pukul 16.00 WIB.

Kemudian dilaporkan sekitar pukul 16.10 WIB, mereka terseret ombak sehingga tenggelam.

Warga yang melihat itu kemudian menolong, dibantu oleh tim surfing Pantai Air Manis.

"Enam korban berhasil diselamatkan. Mereka adalah AAZ (11), AW (12), S (12), MR (12), RA (12), dan FN (12)," kata Hendri.

Menurut Hendri, dua korban AAZ dan S terpaksa dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan bantuan medis.

Satu jam pencarian kemudian ditemukan MM (8) dalam kondisi meninggal dunia.

"Pencarian dilanjutkan dengan bantuan tim Basarnas Padang hingga akhirnya ditemukan satu korban lainnya AZ (12) pada Senin (29/4/2024) dini hari pukul 00.30 WIB," sebut Hendri.

Baca juga: Dikabarkan Tenggelam di Laut, Aparat Desa Ternyata Pergi Jauhi Rekannya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dugaan Korupsi Program Korban Konflik, Kantor Banda Reintegrasi Aceh Digeledah

Dugaan Korupsi Program Korban Konflik, Kantor Banda Reintegrasi Aceh Digeledah

Regional
Kepala Dinas Pendidikan Riau Ditahan, Korupsi Perjalanan Dinas Rp 2,3 Miliar

Kepala Dinas Pendidikan Riau Ditahan, Korupsi Perjalanan Dinas Rp 2,3 Miliar

Regional
Keluh Kesah Pedagang Pasar Mardika Baru Ambon: Sepi, Tak Ada yang Datang

Keluh Kesah Pedagang Pasar Mardika Baru Ambon: Sepi, Tak Ada yang Datang

Regional
Pilkada Kota Magelang, Syarat Parpol Usung Calon Minimal Ada 5 Kursi DPRD

Pilkada Kota Magelang, Syarat Parpol Usung Calon Minimal Ada 5 Kursi DPRD

Regional
Update Banjir Bandang Sumbar: 59 Orang Meninggal, 16 Hilang

Update Banjir Bandang Sumbar: 59 Orang Meninggal, 16 Hilang

Regional
Kejagung Dalami Perjanjian Pisah Harta Harvey Moeis dan Sandra Dewi

Kejagung Dalami Perjanjian Pisah Harta Harvey Moeis dan Sandra Dewi

Regional
Sudah Punya Suami, Ibu di Blora Buang Bayi Hasil Hubungan Gelap dengan Pria Lain

Sudah Punya Suami, Ibu di Blora Buang Bayi Hasil Hubungan Gelap dengan Pria Lain

Regional
Sekolah di Sumbar Dilarang 'Study Tour' Usai Banjir Bandang Menerjang

Sekolah di Sumbar Dilarang "Study Tour" Usai Banjir Bandang Menerjang

Regional
Potongan Tubuh Manusia yang Ditemukan di Parit Pontianak Diotopsi

Potongan Tubuh Manusia yang Ditemukan di Parit Pontianak Diotopsi

Regional
Kejati Maluku Tahan Eks Wali Kota Tual dalam Kasus Korupsi Cadangan Beras Pemerintah

Kejati Maluku Tahan Eks Wali Kota Tual dalam Kasus Korupsi Cadangan Beras Pemerintah

Regional
Untuk Pertama Kalinya, Calon Independen Absen di Pilkada Aceh

Untuk Pertama Kalinya, Calon Independen Absen di Pilkada Aceh

Regional
Konsolidasi Tiga Pilar, Mbak Ita Nyatakan Siap Jaga Kamtibmas dan Penuhi Kebutuhan Pengamanan

Konsolidasi Tiga Pilar, Mbak Ita Nyatakan Siap Jaga Kamtibmas dan Penuhi Kebutuhan Pengamanan

Regional
1.123 Jemaah Haji Babel Terbang ke Madinah dengan Maskapai Arab Saudi

1.123 Jemaah Haji Babel Terbang ke Madinah dengan Maskapai Arab Saudi

Regional
Hakim Belum Sepakati Hukuman, Vonis Selebgram Adelia Kembali Ditunda

Hakim Belum Sepakati Hukuman, Vonis Selebgram Adelia Kembali Ditunda

Regional
Eks Gubernur Maluku Utara Didakwa Terima Gratifikasi Rp 100 Miliar Lebih, Ditampung ke 27 Rekening

Eks Gubernur Maluku Utara Didakwa Terima Gratifikasi Rp 100 Miliar Lebih, Ditampung ke 27 Rekening

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com