Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menilik Pasar Krempyeng, Pasar Dadakan Saat Ramadhan di Demak

Kompas.com - 12/03/2024, 18:54 WIB
Nur Zaidi,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

DEMAK, KOMPAS.com - Pasar Krempyeng kembali meriah setiap bulan Ramadhan di Kabupaten Demak, Jawa Tengah (Jateng).

Sepanjang Jalan Bhayangkara Baru, dipenuhi para pedagang kaki lima yang menjajakan ragam takjil berbuka puasa.

Mulai dari aneka gorengan, olahan es buah, sosis, pentol, kolak, kue, dan berbagi macam jajanan tradisional lainnya.

Salah satu pedagang, Teguh Setiawan (30) mengatakan, ini hari pertama ia berjualan di pasar Krempyeng Demak.

Baca juga: Sambut Ramadhan, Festival Megengan Pentaskan Kisah Kerajaan Demak Melalui Tari

Teguh menyebut, pada hari biasa, ia berjualan durian. Namun, khusus bulan Ramadhan berjualan takjil es buah dan gorengan.

"Kalau puasa gini jualannya khusus Ramadhan, baru hari ini jualan. Tapi, setiap tahun memang di sini, setiap puasa pasti di sini," ungkap Teguh, kepada Kompas.com, Selasa (12/3/2024) sore.

Teguh menyebut, membuka lapak pada pukul 14.00 WIB dan pembeli ramai mulai pukul 16.00 WIB hingga maghrib.

"Hari pertama alhamdulillah ramai, padahal cuaca tidak mendukung," ujar dia.

Pedagang es jelly, Wazana Fisik Rizal (18) mengatakan, ia mulai berjualan pukul 15.00 WIB dan pukul 18.30 WIB dagangan habis.

"Ini sudah habis, berjualan sejak tadi jam tiga," kata dia.

Wazana mengatakan, khusus Ramadhan, ia mangkal di Jalan Bhayangkara Baru, Demak.

Baca juga: Mengenal Sate Keong, Kuliner Khas Megengan Demak Saat Ramadhan

"Sudah dua hari ini, kalau dulu-dulu jualannya es koko," ujar dia.

Sebagai informasi, Jalan Bhayangkara biasa disebut Pasar Krempyeng, pasar jajanan yang biasa beroperasi setiap Minggu pagi.

Namun, khusus Ramadhan pedagang kian menjamur dan berjualan setiap sore.

Pantauan Kompas.com, ratusan pedagang berjajar dari dua arah sepanjang Jalang Bhayangkara Baru, sehingga kepadatan arus lalu lintas tidak terhindarkan sepanjang sore.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Sedang

Regional
Banjir dan Longsor Landa Pinrang, Satu Warga Tewas, Sejumlah Rumah Warga Ambruk

Banjir dan Longsor Landa Pinrang, Satu Warga Tewas, Sejumlah Rumah Warga Ambruk

Regional
Kasus Dokter Lecehkan Istri Pasien, Pelaku Serahkan Uang Damai Rp 350 Juta ke Korban

Kasus Dokter Lecehkan Istri Pasien, Pelaku Serahkan Uang Damai Rp 350 Juta ke Korban

Regional
UNESCO Tetapkan Arsip Indarung I Semen Padang Jadi Memory of the World Committee for Asia and the Pacific

UNESCO Tetapkan Arsip Indarung I Semen Padang Jadi Memory of the World Committee for Asia and the Pacific

Regional
Golkar Buka Peluang Majunya Raffi Ahmad di Pilkada Jateng

Golkar Buka Peluang Majunya Raffi Ahmad di Pilkada Jateng

Regional
Mantan Gubernur Babel Maju Periode Kedua Usai 'Video Call' dengan Gerindra

Mantan Gubernur Babel Maju Periode Kedua Usai "Video Call" dengan Gerindra

Regional
Kisah Istri Berusia 19 Tahun di Karimun yang Tewas Dibunuh Suami dengan Batang Sikat Gigi

Kisah Istri Berusia 19 Tahun di Karimun yang Tewas Dibunuh Suami dengan Batang Sikat Gigi

Regional
Terluka akibat Terperangkap di Pohon, Seekor Monyet di Salatiga Diserahkan ke BKSDA Jateng

Terluka akibat Terperangkap di Pohon, Seekor Monyet di Salatiga Diserahkan ke BKSDA Jateng

Regional
Maju Pilkada Blora, Politikus NasDem Mendaftar ke Gerindra

Maju Pilkada Blora, Politikus NasDem Mendaftar ke Gerindra

Regional
Kebakaran Pemukiman Nelayan di Pesisir Pulau Sebatik, 29 Jiwa Kehilangan Tempat Tinggal

Kebakaran Pemukiman Nelayan di Pesisir Pulau Sebatik, 29 Jiwa Kehilangan Tempat Tinggal

Regional
Kecanduan Judi Online, Pasutri di Kubu Raya Nekat Mencuri di Minimarket

Kecanduan Judi Online, Pasutri di Kubu Raya Nekat Mencuri di Minimarket

Regional
DMI dan LPQ Kota Semarang Usulkan Mbak Ita Maju Pilkada 2024

DMI dan LPQ Kota Semarang Usulkan Mbak Ita Maju Pilkada 2024

Regional
Kampung Jawi di Semarang: Daya Tarik, Jam Buka, dan Rute

Kampung Jawi di Semarang: Daya Tarik, Jam Buka, dan Rute

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com