Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Real Count" KPU Data 72,16 Persen, Prabowo-Gibran Unggul di Semua Daerah Banten

Kompas.com - 23/02/2024, 08:58 WIB
Reni Susanti

Editor

SERANG, KOMPAS.com - Pasangan calon presiden dan calon wakil presiden (capres-cawapres) nomor urut 2, Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka, unggul di semua wilayah di Provinsi Banten.

Keunggulan itu merujuk pada hasil penghitungan suara sementara yang dilakukan oleh KPU melalui Sistem Informasi Rekapitulasi (Sirekap) di situs pemilu2024.kpu.go.id hingga Jumat (23/2/2024) pukul 08.45 WIB.

Versi real count KPU itu progres data yang masuk sudah 72,16 persen persen atau 24.045 dari 33.324 TPS.

Baca juga: [POPULER REGIONAL] Gibran Temui Prabowo Bahas Kementerian Baru | Jokowi Datang, Jalan Berlubang Ditambal

Perolehan suara sementara Prabowo-Gibran secara total di Banten mencapai 2.324.248 suara atau 56,47 persen.

Perolehan itu menempatkan Menteri Pertahanan dan Wali Kota Solo itu berada urutan pertama dari dua pasangan lainnya.

Baca juga: Malam Ini, Gibran Bakal Temui Prabowo Bahas Kementerian Baru untuk Program Makan Siang dan Susu Gratis

Pasangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar memperoleh 1.392.145 suara atau 33,82 persen, sedangkan pasangan Ganjar Pranowo-Mahfud MD berada di posisi ketiga dengan perolehan suara 338.116 atau 9,68 persen.

Kota Cilegon

1. Anies - Muhaimin 94.480 suara

2. Prabowo - Gibran 113.943 suara

3. Ganjar - Mahfud 16.986 suara

Kota Serang

1. Anies - Muhaimin 75.398 suara

2. Prabowo - Gibran 110.560 suara

3. Ganjar - Mahfud 14.868 suara

Kota Tangerang

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadi Tersangka Korupsi Dana Internet Desa, Mantan Wabup Flores Timur Diperiksa Pekan Depan

Jadi Tersangka Korupsi Dana Internet Desa, Mantan Wabup Flores Timur Diperiksa Pekan Depan

Regional
Marliah Tiba-tiba Jadi Warga Negara Malaysia, Kok Bisa?

Marliah Tiba-tiba Jadi Warga Negara Malaysia, Kok Bisa?

Regional
Terpeleset Tumpahan Oli, Mahasiswa Tewas Terlindas Truk di Kalibanteng Semarang

Terpeleset Tumpahan Oli, Mahasiswa Tewas Terlindas Truk di Kalibanteng Semarang

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Regional
Hanyut Terbawa Arus Sungai, Remaja 16 Tahun di Malinau Ditemukan Tewas

Hanyut Terbawa Arus Sungai, Remaja 16 Tahun di Malinau Ditemukan Tewas

Regional
3 Pelanggar Syariat Islam di Bireuen Dieksekusi Cambuk 17-100 Kali

3 Pelanggar Syariat Islam di Bireuen Dieksekusi Cambuk 17-100 Kali

Regional
Tiba-tiba Berstatus WN Malaysia, Marliah Akhirnya Kembali Jadi WNI

Tiba-tiba Berstatus WN Malaysia, Marliah Akhirnya Kembali Jadi WNI

Regional
Penyelundupan Miras di Atas Kapal Pelni KM Sinabung Digagalkan, 120 Liter Dimusnahkan

Penyelundupan Miras di Atas Kapal Pelni KM Sinabung Digagalkan, 120 Liter Dimusnahkan

Regional
Aniaya Siswa SMP di Kupang, 2 Pria Ditangkap Polisi

Aniaya Siswa SMP di Kupang, 2 Pria Ditangkap Polisi

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Gempa M 5,2 Lombok Barat, Warga Kaget Dengar Suara Gemuruh

Gempa M 5,2 Lombok Barat, Warga Kaget Dengar Suara Gemuruh

Regional
[POPULER NUSANTARA] Jateng Masuki Musim Kemarau | Caleg Batal Jadi Aggota DPRD meski Dapat Suara Terbanyak

[POPULER NUSANTARA] Jateng Masuki Musim Kemarau | Caleg Batal Jadi Aggota DPRD meski Dapat Suara Terbanyak

Regional
Ikut Pilkada 2024, Bos Properti Semarang Ambil Formulir Pendaftaran di PDI-P

Ikut Pilkada 2024, Bos Properti Semarang Ambil Formulir Pendaftaran di PDI-P

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com