Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Korban Kecelakaan Bus Shantika di Jalan Tol Pemalang-Batang

Kompas.com - 21/01/2024, 20:28 WIB
Titis Anis Fauziyah,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

SEMARANG, KOMPAS.com - Dua penumpang meninggal dunia akibat kecelakaan bus PO Shantika yang terjun bebas di jalan tol Pemalang-Batang pada Minggu (21/1/2024) siang.

Selain menewaskan 2 penumpang, kecelakaan itu juga menyebabkan 16 penumpang lainnya luka-luka dan harus dilarikan ke rumah sakit terdekat.

"Dua penumpang meninggal dunia," ujar Kabid Humas Polda Jateng, Kombes Pol Stefanus Satake Bayu Setianto saat dihubungi melalui pesan WhasApp, Minggu (21/1/2024).

Baca juga: Investigasi Kecelakaan KA Turangga Dimulai Hari Ini, Berikut Kata KNKT

Baca juga: Kecelakaan Bus PO Shantika di Jalan Tol Pemalang-Batang dan Kronologinya...

Pihaknya mengatakan, belasan korban selamat sudah dilarikan ke rumah sakit untuk mendapat perawatan medis.

Sementara, bus sudah berhasil dievakuasi oleh Basarnas dan tim.

"Semua korban masih dirawat untuk pemulihan trauma dan bus sudah dievakuasi ke exit Tol Bojong," jelasnya.

Baca juga: Kronologi Kecelakaan Bus New Shantika yang Terjun Bebas dari Jalan Tol Pemalang, Sopir Diduga Mengantuk

Daftar korban kecelakaan bus Shantika

Berikut daftar korban meninggal dan luka-luka akibat kecelakaan bus PO Shantika:

Korban meninggal dunia

  1. Sudarmono (42), warga Desa Margorejo Rt 4 Rw 6 Kecamtan Dawe, Kabupaten Kudus (RS Comal baru)
  2. Imam Syafi'i (46), warga Desa Prawoto RT 1 RW 5 Kecamatan Dukolilo, Kabupaten Pati (RS. Comal baru)

Korban luka ringan di RS Comal Baru termasuk sopir bus :

  1. Riszi Dwiki Putra
  2. Mohfud Sidiq
  3. Nur Ernaraawati
  4. Sumardi
  5. Rifai
  6. Puput Pranoto
  7. Masriftul Umayah
  8. Sukarmani
  9. M Safi'i
  10. Abdul Azis
  11. Saefudi
  12. Ego Puji
  13. Edi Wiharso (pengemudi)

Korban luka ringan di Rumah Sakit Siaga Medika:

  1. M. Zaenudin
  2. Mukif burido
  3. M. Abdul halim

Diberitakan sebelumnya, sebuah bus terjun bebas dari jalur Tol Pemalang-Batang, tepatnya di KM 320+800 Jalur A, Desa Ampelgading Kecamatan Ampelgading Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah, Minggu (21/1/2024) sekitar pukul 12.30 WIB.

Menurut pihak kepolisian, kecelakaan bus PO Shantika nopol K1736CB tersebut diduga lantaran sopir kehilangan fokus, menerobos pembatas jalan, dan terjun ke tepi pemukiman warga setinggi lebih dari 10 meter.

Baca juga: Kecelakaan Bus PO Shantika di Jalan Tol Pemalang-Batang dan Kronologinya...

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Aliran Air Mati sejak Kamis, Warga Batam Beli Air Isi Ulang untuk Salat Jumat

Aliran Air Mati sejak Kamis, Warga Batam Beli Air Isi Ulang untuk Salat Jumat

Regional
11 Orang Mendaftar di Demokrat untuk Pilkada Demak 2024, 8 di Antaranya Pendatang Baru

11 Orang Mendaftar di Demokrat untuk Pilkada Demak 2024, 8 di Antaranya Pendatang Baru

Regional
Kronologi Pria di Kapuas Hulu Tewas Dicekik Teman, Ribut Perkara Bayar Minuman Keras

Kronologi Pria di Kapuas Hulu Tewas Dicekik Teman, Ribut Perkara Bayar Minuman Keras

Regional
Gerindra Beri Lampu Hijau ke Ade Bhakti untuk Maju Pilkada Dibandingkan Wali Kota Semarang

Gerindra Beri Lampu Hijau ke Ade Bhakti untuk Maju Pilkada Dibandingkan Wali Kota Semarang

Regional
Video Warga Berebut Gunungan BH Saat Karnaval HUT Ke-278 Kabupaten Sragen Viral di Medsos, Bapak-bapak Tak Mau Ketinggalan

Video Warga Berebut Gunungan BH Saat Karnaval HUT Ke-278 Kabupaten Sragen Viral di Medsos, Bapak-bapak Tak Mau Ketinggalan

Regional
Mengintip Potensi SPAL-DT yang Diresmikan Jokowi di Pekanbaru

Mengintip Potensi SPAL-DT yang Diresmikan Jokowi di Pekanbaru

Regional
Viral di Medsos, Mahasiswa UIN Palembang Diduga Plagiat Skripsi, Dekanat Sebut Belum Ada Laporan

Viral di Medsos, Mahasiswa UIN Palembang Diduga Plagiat Skripsi, Dekanat Sebut Belum Ada Laporan

Regional
Kejati Papua Barat Endus Dugaan Kejahatan Perbankan yang Melibatkan Oknum TNI

Kejati Papua Barat Endus Dugaan Kejahatan Perbankan yang Melibatkan Oknum TNI

Regional
Kisah Slamet Buka Jasa Pembersihan Kelelawar, Pelanggannya hingga di Kota Besar

Kisah Slamet Buka Jasa Pembersihan Kelelawar, Pelanggannya hingga di Kota Besar

Regional
Terbukti Pungli DAK, Mantan Sekdis Pendidikan Ketapang Divonis 5 Tahun Penjara

Terbukti Pungli DAK, Mantan Sekdis Pendidikan Ketapang Divonis 5 Tahun Penjara

Regional
Geng Motor Meresahkan, Tim Khusus dan Satgas Dibentuk di Sekolah Pematang Siantar

Geng Motor Meresahkan, Tim Khusus dan Satgas Dibentuk di Sekolah Pematang Siantar

Regional
Oknum Polisi Tersangka Pemerkosa Siswi SD di Ambon Terancam Dipecat

Oknum Polisi Tersangka Pemerkosa Siswi SD di Ambon Terancam Dipecat

Regional
Dugaan Korupsi Dinas Pendidikan Sumbar, 1 Tersangka Mangkir

Dugaan Korupsi Dinas Pendidikan Sumbar, 1 Tersangka Mangkir

Regional
Pasutri di Tegal 'Berebut' Rekom Calon Bupati dari PDI-P di Pilkada 2024, Ini Alasannya...

Pasutri di Tegal "Berebut" Rekom Calon Bupati dari PDI-P di Pilkada 2024, Ini Alasannya...

Regional
Kata Ade Bhakti soal Potensi Lawan Wali Kota Semarang di Pilkada 2024

Kata Ade Bhakti soal Potensi Lawan Wali Kota Semarang di Pilkada 2024

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com