Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jika Gibran Pindah Partai, FX Rudy: Pamit ke Ketua Umum

Kompas.com - 18/10/2023, 15:13 WIB
Fristin Intan Sulistyowati,
Dita Angga Rusiana

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Ketua DPC PDI-P Kota Solo, FX Hadi Rudyatmo atau FX Rudy menyarankan untuk Gibran Rakabuming Raka berpamitan ke Megawati Soekarnoputri jika benar akan pindah partai politik (parpol).

Menurutnya yang mengesahkan keanggotaan Gibran sebagai kader adalah Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDI-P.

"Pamit ke Ketua Umum. Tandatangannnya Megawati Soekarnoputri sama Sekjen (Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto)," kata FX Rudy, saat di Kota Solo, Jawa Tengah (Jateng), pada Rabu (18/10/2023).

Baca juga: Gibran Bakal Bertemu Arsjad Rasjid dan Sekjen PDI-P, Sinyal Bergabung TPN Ganjar?

"Saya bagian mencetak dan mendaftarkan. Tandatangannnya Mbak Mega dan Pak Sekjen. Yang menerbitkannya KTA (Kartu Tanda Anggota) DPP sana kok," lanjutnya.

Mantan Wali Kota Solo itu, mengatakan bahwa saat ini Gibran masih terdaftar sebagai kader PDI-P sejak 9 September 2019. Diketahui Gubran kemudian maju dan terpilih sebagai Wali Kota Solo, hingga sekarang.

"Saya berpikir positif. Saya tidak pernah berpikir negatif kepada siapapun, termasuk Mas Wali (Gibran) dan Pak Jokowi sebagai presiden. Pengakuan saya Mas Wali masih PDI-P kok," katanya.

Dia pun masih yakin bahwa Gibran tak akan berpindah partai dan tetap bertahan di PDI-P

"Saya yakin, tidak (berpindah partai). Tidak kesana kemari. PDI-P sampai hari ini saya masih mengakui dia kader PDI-P," lanjutnya.

Sebelumnya, beberapa hari ini Gibran diisukan akan pindah ke Partai Golkar. Hal ini menyusul kabar soal Gibran yang akan mendampingi Prabowo Subianto sebagai Bakal Calon Wakil Presiden (Bacawapres), pada Pilpres 2024 mendatang. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
[POPULER NUSANTARA] ASN Disdukcapil Nunukan Diduga Lecehkan Pemohon KTP | Perampokan Disertai Pembunuhan di Garut

[POPULER NUSANTARA] ASN Disdukcapil Nunukan Diduga Lecehkan Pemohon KTP | Perampokan Disertai Pembunuhan di Garut

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Cerah Berawan Sepanjang Hari

Regional
Pj Bupati Lombok Barat Imbau Warga Tak Sebarkan Video Penyerangan

Pj Bupati Lombok Barat Imbau Warga Tak Sebarkan Video Penyerangan

Regional
Rem Blong, Truk Molen Tabrak Mobil dan Rumah di Ungaran

Rem Blong, Truk Molen Tabrak Mobil dan Rumah di Ungaran

Regional
Pernah Bunuh Pencuri Kambing dan Dipenjara, Muhyani Kembali Kecurian

Pernah Bunuh Pencuri Kambing dan Dipenjara, Muhyani Kembali Kecurian

Regional
431 Calon Haji Kota Tangerang Berangkat ke Tanah Suci, Pj Walkot: Utamakan Ibadah dan Jalani Sepenuh Hati

431 Calon Haji Kota Tangerang Berangkat ke Tanah Suci, Pj Walkot: Utamakan Ibadah dan Jalani Sepenuh Hati

Regional
Buntut Penyerangan di Lombok Barat, Keluarga Korban Lapor ke Polda NTB

Buntut Penyerangan di Lombok Barat, Keluarga Korban Lapor ke Polda NTB

Regional
Anak di Rohil Selamat Usai Minum Kopi Beracun Pemberian Ibu Tiri

Anak di Rohil Selamat Usai Minum Kopi Beracun Pemberian Ibu Tiri

Regional
Mendaftar ke 6 Partai, Wakil Walkot Padang Ekos Albar Maju Pilkada Padang

Mendaftar ke 6 Partai, Wakil Walkot Padang Ekos Albar Maju Pilkada Padang

Regional
Tanggapan BBKSDA Riau soal Pekerja Tewas Diterkam Harimau Sumatera

Tanggapan BBKSDA Riau soal Pekerja Tewas Diterkam Harimau Sumatera

Regional
Baru Kelas 6 SD, Bocah di Jambi Punya Tinggi 2 Meter

Baru Kelas 6 SD, Bocah di Jambi Punya Tinggi 2 Meter

Regional
Bocah SMP di Garut Saksikan Sang Ibu Dibunuh Perampok di Kamar Mandi, Tangannya Sempat Diikat

Bocah SMP di Garut Saksikan Sang Ibu Dibunuh Perampok di Kamar Mandi, Tangannya Sempat Diikat

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com