Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jokowi Bakal Dianugerahi Gelar Adat Kesultanan Buton

Kompas.com - 26/09/2022, 22:21 WIB
Robertus Belarminus

Editor

BAUBAU, KOMPAS.com - Presiden Jokowi melakukan kunjungan kerja di Kota Baubau, Sulawesi Tenggara (Sultra), Senin (26/9/2022).

Selain melakukan kunjungan kerja, Presiden Jokowi juga akan mendapatkan gelar adat Kesultanan Buton.

"Jadi agendanya itu besok di pagi hari. Alhamdulillah, presiden juga menerima penganugerahan gelar adat tersebut," kata Wali Kota Baubau, La Ode Ahmad Monianse, Senin.

Ia menambahkan, pemberian gelar adat tersebut menjadi agenda pertama Presiden Jokowi di Kota Baubau sebelum lanjut pada agenda lainnya.

Baca juga: Jokowi Jalan Kaki Sapa Masyarakat dan Bagikan Kaus di Baubau

Turut mendampingi Presiden, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah, Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia, Gubernur Sulawesi Tenggara Ali Mazi, Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Totok Imam Santoso, serta Kapolda Sulawesi Tenggara Irjen Pol Teguh Pristiwanto.

Jokowi disambut ribuan warga

Masyarakat Kota Baubau, Sulawesi Tenggara, antusias menyambut kedatangan Jokowi pada Senin sore. 

Ribuan warga berdiri ditepi jalan sambil meneriakan namanya. 

"Pak Jokowi, Pak Jokowi," teriak warga.

Tak berapa lama, Presiden Jokowi berhenti di tengah jalan dan turun dari mobil. 

Anggota paspampres dengan sigap melakukan pengamanan di sekitar Jokowi. 

Ratusan warga berusaha mendekat, namun dihalangi anggota paspampres dan aparat keamanan lainnya.

Tak berapa, Jokowi memanggil seorang warga untuk mendekat dan kemudian melakukan swafoto bersama Jokowi.

Baca juga: Ular Raksasa di Muna Barat Ditangkap dan Dipotong Warga, BKSDA Baubau Keluarkan Peringatan

Selain melakukan swafoto, Presiden Jokowi juga memberikan baju kaos ke warga.

"Saya sangat senang sekali bisa berfoto bersama dengan Pak Jokowi. Kapan lagi bisa foto bersama dengan orang satu di negeri ini," kata seorang warga, Yuli.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Janjikan Rp 200.000 ke Pemilih, Caleg di Dumai Divonis 8 Bulan Penjara

Janjikan Rp 200.000 ke Pemilih, Caleg di Dumai Divonis 8 Bulan Penjara

Regional
Sah! Ini Daftar Nama Anggota DPRD Kabupaten Purworejo 2024-2029

Sah! Ini Daftar Nama Anggota DPRD Kabupaten Purworejo 2024-2029

Regional
Hakim Tolak Gugatan Wanprestasi Almas Tsaqibbirru kepada Gibran

Hakim Tolak Gugatan Wanprestasi Almas Tsaqibbirru kepada Gibran

Regional
Gelora Tak Ingin PKS Gabung Koalisi Prabowo, Gibran: Keputusannya Tunggu Pak Presiden Terpilih

Gelora Tak Ingin PKS Gabung Koalisi Prabowo, Gibran: Keputusannya Tunggu Pak Presiden Terpilih

Regional
Sukseskan PON 2024, Pemprov Sumut Manfaatkan TI untuk Pendaftaran hingga Logistik

Sukseskan PON 2024, Pemprov Sumut Manfaatkan TI untuk Pendaftaran hingga Logistik

Regional
2 Caleg PDI-P Magelang Mengundurkan Diri meski Terpilih Pemilu, Siapa Mereka?

2 Caleg PDI-P Magelang Mengundurkan Diri meski Terpilih Pemilu, Siapa Mereka?

Regional
Daftar 100 Caleg DPRD Banten Terpilih Hasil Pemilu 2024

Daftar 100 Caleg DPRD Banten Terpilih Hasil Pemilu 2024

Regional
Bupati dan Wabup Daftar Pilkada Ogan Ilir 2024 di 7 Partai Politik

Bupati dan Wabup Daftar Pilkada Ogan Ilir 2024 di 7 Partai Politik

Regional
Saat Pratama Arhan Kembali Tersenyum Usai Indonesia Ditekuk Uzbekistan...

Saat Pratama Arhan Kembali Tersenyum Usai Indonesia Ditekuk Uzbekistan...

Regional
Mengenal Tugu Perdamaian Sampit, Lambang Perdamaian setelah Konflik Sampit 2001

Mengenal Tugu Perdamaian Sampit, Lambang Perdamaian setelah Konflik Sampit 2001

Regional
Gibran Mengaku Sudah Persiapkan Berlabuh ke Partai Politik

Gibran Mengaku Sudah Persiapkan Berlabuh ke Partai Politik

Regional
Hadiri Rapat Pleno Penetapan Kursi DPRD Solo, Gibran: Tak Sabar Terima Banyak Masukan

Hadiri Rapat Pleno Penetapan Kursi DPRD Solo, Gibran: Tak Sabar Terima Banyak Masukan

Regional
Presiden Jokowi Nikmati Singang dan Cumi Sirabage Saat Makan Siang di Sumbawa

Presiden Jokowi Nikmati Singang dan Cumi Sirabage Saat Makan Siang di Sumbawa

Regional
Petuah Jokowi Setelah Presiden-Wakil Presiden Dilantik, Gibran: Langsung Kerja, Kerja

Petuah Jokowi Setelah Presiden-Wakil Presiden Dilantik, Gibran: Langsung Kerja, Kerja

Regional
Curiga Selingkuh dengan Alasan ke Pasar, Suami Bacok Istri di Lampung

Curiga Selingkuh dengan Alasan ke Pasar, Suami Bacok Istri di Lampung

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com