Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kronologi Penemuan Mayat yang Jatuh ke Selokan Sriwijaya Semarang

Kompas.com - 12/08/2022, 22:51 WIB
Riska Farasonalia

Editor

KOMPAS.com - Sesosok mayat pria ditemukan terapung oleh dua bocah saat tengah asyik mencari cacing di sepanjang selokan daerah Sriwijaya, Kota Semarang, Jawa Tengah sekitar pukul 15.12 WIB pada Kamis (11/8/2022).

Salah satu bocah yakni Dimas Prasetya Nugraha (15) sempat mengira sosok yang terapung itu adalah sebuah boneka.

Karena penasaran, Dimas bersama temannya yakni Yosua (15) memberanikan diri mendekati mayat yang tertutup sampah itu.

Baca juga: Mayat Seorang Pria Ditemukan di Sungai Sriwijaya Semarang, Ada Bekas Luka hingga Sempat Dikira Boneka

"Awalnya mengambang dan tertutup sampah kepalanya," kata Dimas dikutip dari Kompas.com, Jumat (12/8/2022).

Kemudian, dia pun mencoba melempari dengan batu untuk memastikan sosok tersebut.

Sontak mereka pun kaget setelah mengetahui sosok tersebut memang benar-benar manusia.

Lantas meraka langsung berlari menemui petugas keamanan yang berjaga di depan kantor Perpustakaan Provinsi tak jauh dari lokasi penemuan mayat.

Setelah itu, mayat tersebut dievakuasi menggunakan mobil ambulans.

Riwayat penyakit jantung

Selanjutnya, pihak keluarga yang telah mengetahui kabar penemuan mayat itu berkoordinasi dengan kepolisian.

Diketahui jenazah tersebut merupakan warga Kelurahan Wonotingal, Candisari, Kota Semarang, Jawa Tengah bernama Jojo (59).

Salah seorang anggota keluarga, Hendro Sulistyo (63) mengatakan, Jojo yang merupakan adik kandungnya itu mempunyai penyakit jantung.

"Memang ada riwayat penyakit jantung, tapi akhir-akhir ini sehat tak pernah kambuh," jelas Hendro saat ditemui di kediamannya, Kamis (11/8/2022) malam.

Dia bercerita Jojo setiap hari gemar berolahraga lari pagi.

Sebelum hari dimana jenazahnya ditemukan, Jojo tak kembali ke rumah hingga sore.

"Biasanya pukul 07.00 WIB sudah pulang ke rumah," ungkap dia.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hubungan Asmara Sesama Jenis di Balik Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga di Boyolali

Hubungan Asmara Sesama Jenis di Balik Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga di Boyolali

Regional
Sempat Ditutup 6 Jam, Akses Padang-Solok Dibuka Kembali

Sempat Ditutup 6 Jam, Akses Padang-Solok Dibuka Kembali

Regional
Maju Pilkada Banten 2024, Arief R Wismansyah Ikut Penjaringan 3 Partai

Maju Pilkada Banten 2024, Arief R Wismansyah Ikut Penjaringan 3 Partai

Regional
Bocah Penjual Kue yang Tewas Kecelakaan di Pontianak Dikenal Gigih, Emoh Pulang Sebelum Dagangan Habis

Bocah Penjual Kue yang Tewas Kecelakaan di Pontianak Dikenal Gigih, Emoh Pulang Sebelum Dagangan Habis

Regional
Soal Pengangguran, Pj Gubernur Sebut Banten Jadi Tujuan Mencari Pekerjaan

Soal Pengangguran, Pj Gubernur Sebut Banten Jadi Tujuan Mencari Pekerjaan

Regional
Naskah Kuno Banyuwangi Diusung Perpusnas Masuk ke Ingatan Kolektif Nasional 2024

Naskah Kuno Banyuwangi Diusung Perpusnas Masuk ke Ingatan Kolektif Nasional 2024

Kilas Daerah
Bikin Gempar Undip, Nicholas Saputra Motivasi Mahasiswa Hadapi Ketidakpastian Masa Depan

Bikin Gempar Undip, Nicholas Saputra Motivasi Mahasiswa Hadapi Ketidakpastian Masa Depan

Regional
LKPD Kabupaten HST Kembali Raih Opini WTP dari BPK

LKPD Kabupaten HST Kembali Raih Opini WTP dari BPK

Regional
3 Warga Gunungkidul yang Jalan Kaki ke Jakarta untuk Temui Prabowo Sampai Purworejo, Minta Jalan Tol Masuk Gunungkidul

3 Warga Gunungkidul yang Jalan Kaki ke Jakarta untuk Temui Prabowo Sampai Purworejo, Minta Jalan Tol Masuk Gunungkidul

Regional
Banjir Rob Pantura Sayung Demak Mulai Surut, Pemotor: Masih Mengganggu

Banjir Rob Pantura Sayung Demak Mulai Surut, Pemotor: Masih Mengganggu

Regional
PAN Usung Istri Bupati di Pilkada Kabupaten Solok 2024

PAN Usung Istri Bupati di Pilkada Kabupaten Solok 2024

Regional
Gunung Ile Lewotolok Meletus 65 Kali Selama 6 Jam, Status Siaga

Gunung Ile Lewotolok Meletus 65 Kali Selama 6 Jam, Status Siaga

Regional
Polisi Tangkap Penipu Modus Jual Barang di Aplikasi Belanja Online

Polisi Tangkap Penipu Modus Jual Barang di Aplikasi Belanja Online

Regional
Kecelakaan di Pontianak, 2 Bocah Penjual Kue Meninggal

Kecelakaan di Pontianak, 2 Bocah Penjual Kue Meninggal

Regional
Longsor di Sitinjau Lauik, 2 Warga Dilaporkan Hilang, Diduga Tertimbun

Longsor di Sitinjau Lauik, 2 Warga Dilaporkan Hilang, Diduga Tertimbun

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com