Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kenangan Istri Mendiang Maestro Campursari Didi Kempot: Tunggu Aku di Surgamu...

Kompas.com - 05/05/2022, 14:19 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

KOMPAS.com - Hari ini tepat dua tahun meninggalnya legenda Campursari, yang memiliki julukan "The Godfather of Brokenheart", Didi Kempot.

Istri almarhum Didi Kempot, Yan Vellia, pun mencurahkan kenangan di saat terakhir mendampingi suaminya itu di sebuah unggahan di Instagram pribadinya, @yanvellia_didikempotmanagement, Kamis (5/5/2022). 

"Tunggu aku disurgamu .. didetik ini di menit ini..di jam ini 7 pagi .. nyawaku hilang separo kebawa hembusan nafas terakhirmu.. seiring pak dokter melepas saring tangan dn berkata Ibu... bapak sudah gak ada

Tulang copot..nafas sesuk.. air mata deras mengalir.. dunia menyerangku dg duka .. hancur hancur semua," tulis Yan Vellia, dilansir dari Tribunnews.com.

Baca juga: Hari Ini, Mengenang Setahun Meninggalnya Didi Kempot The Godfather of Broken Heart

Selain itu, Yan tampak menuliskan soal pesan terakhir mendiang Didi Kempot kepada dirinya untuk menjaga keluarga.

"05 05 20 tanggal keramat..2 jam ku berusaha menangis matamu terbuka kembali .. engkau pun gak mau membukanya kembali krn allah meminta mu kembali dg membawa rasa sakit yg dirasankan . .pa..trimakasih semuanya trimakasih telah pergi dipeluku .. aku janji akan jaga semua yg papa tinggalkan .. anak anak mu..karyamu ..amanahmu ... we love you forever ..swargo langgeng..husnul khotimah #alfatehah

HARI AMBYAR SEDUNIA," tulis Yan Vellia.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Regional
Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Regional
Ibu Melahirkan di Ambulans karena Jalan Rusak, Dinkes Kalbar Bersuara

Ibu Melahirkan di Ambulans karena Jalan Rusak, Dinkes Kalbar Bersuara

Regional
[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

Regional
Ketiduran Sambil Bawa Emas, Nenek 87 Tahun Jadi Korban Perampokan

Ketiduran Sambil Bawa Emas, Nenek 87 Tahun Jadi Korban Perampokan

Regional
Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Regional
Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Regional
Gempa Magnitudo 5,2 Guncang Wilayah Lumajang

Gempa Magnitudo 5,2 Guncang Wilayah Lumajang

Regional
Wilayah Rawan Banjir Kiriman Malaysia Jadi Sasaran TMMD, Kodim 0911/NNK Siapkan Lahan Pangan

Wilayah Rawan Banjir Kiriman Malaysia Jadi Sasaran TMMD, Kodim 0911/NNK Siapkan Lahan Pangan

Regional
6 WNI Jadi Tersangka Penyelundupan WN China ke Australia

6 WNI Jadi Tersangka Penyelundupan WN China ke Australia

Regional
Korban Tungku Meledak di Lampung Bertambah Jadi 4 Orang, Polisi Selidiki Penyebabnya

Korban Tungku Meledak di Lampung Bertambah Jadi 4 Orang, Polisi Selidiki Penyebabnya

Regional
Pilkada Demak: Dua Orang Mendaftar ke Gerindra, Ada yang Diantar Klub Sepak Bola

Pilkada Demak: Dua Orang Mendaftar ke Gerindra, Ada yang Diantar Klub Sepak Bola

Regional
Nekat Rebut Kalung Emas Lansia, Jambret di Brebes Babak Belur Dihakimi Massa

Nekat Rebut Kalung Emas Lansia, Jambret di Brebes Babak Belur Dihakimi Massa

Regional
Mawar Camp Gunung Ungaran di Semarang: Daya Tarik, Aturan, dan Harga Tiket

Mawar Camp Gunung Ungaran di Semarang: Daya Tarik, Aturan, dan Harga Tiket

Regional
Tak Hafal Lagu Indonesia Raya Saat Bikin KTP, Gadis di Nunukan Mengaku Dilecehkan ASN Disdukcapil

Tak Hafal Lagu Indonesia Raya Saat Bikin KTP, Gadis di Nunukan Mengaku Dilecehkan ASN Disdukcapil

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com