Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lokasi Vaksin Booster di Malang Maret 2022: Kuota, Jadwal, dan Pendaftaran

Kompas.com - 10/03/2022, 22:34 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Vaksin booster diselenggarakan di sejumlah tempat di Kota Malang pada Maret 2022.

Vaksin Covid-19 lanjutan (booster) untuk meningkatkan proteksi individu terutama kelompok rentan.

Dilansir dari sehatnegeri.kemkes.go.id, hasil studi menunjukkan terjadinya penurunan antibodi pada 6 bulan setelah mendapatkan vaksinasi Covid-19 dosis primer lengkap.

Dasar hukum pemberian vaksin booster berdasarkan Surat Edaran bernomor HK.02.02/II/252/2022 tentang Vaksin Covid-19 dosis lanjutan.

Pemberian vaksin booster disertai dengan sejumlah syarat.

Baca juga: Lokasi Vaksin Booster di Kabupetn Bogor Maret 2022: Kuota, Jadwal, dan Pendaftaran

Berikut sejumlah tempat di Kota Malang yang menyelenggarakan vaksin booster secara gratis.

1. Puskesmas Singosari

Waktu penyelenggaraan vaksin pada Jumat, 11 Maret 2022 dan Sabtu, 12 Maret 2022, pukul 08.00 WIB - 10.00 WIB. Tempat pelaksanaan di Lantai 2 Puskesmas Singosari.

Pendaftaran dapat dilakukan pada hari H dengan membawa sejumlah persyaratan, yaitu:

  • Fotocopy KTP/KK
  • Membawa surat rekam dokter (Bagi penderita penyakit tertentu)
  • Membawa bukti vaksin (Bagi penerima vaksin dosis 2 dan 3)

Jenis vaksin dosis 3 untuk usia di atas 18 tahun adalah Pfizer, namun jenis vaksin yang tersedia dapat berubah sewaktu-waktu tergantung dengan alokasi vaksin.

Vaksin tersedia untuk 100 orang dan diutamakan warga Singosari.

2. RS Tk II Dr Soepraoen

Baca juga: Lokasi Vaksin Booster di Yogyakarta Maret 2022: Kuota, Jadwal, dan Link Pendaftaran

Vaksin booster diadakan pada 7-12 Maret 2022, Pukul 08.00 - 12.00 WIB. Dengan tempat pelaksanan pemberian vaksin di Poli vaksin.

Syarat vaksin booster:

  • Usia di atas 18 tahun
  • Bagi vaksin booster sudah vaksin dosis 1 dan 2 (lebih 3 bulan)
  • Membawa fotocopy KTP/KK
  • Membawa bukti vaksin dosis 1 dan 2 untuk vaksin booster

Pendaftaran melalui:

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Instruktur Pilot Korban Pesawat Jatuh di BSD Dimakamkan Besok di Semarang

Instruktur Pilot Korban Pesawat Jatuh di BSD Dimakamkan Besok di Semarang

Regional
Pemuda di Gresik Tewas Usai Motor yang Dikendarainya Menabrak Truk

Pemuda di Gresik Tewas Usai Motor yang Dikendarainya Menabrak Truk

Regional
Banjir Kepulauan Aru, 150 Rumah Terendam, Warga Mengungsi

Banjir Kepulauan Aru, 150 Rumah Terendam, Warga Mengungsi

Regional
Peringati 'Mayday 2024', Wabup Blora Minta Para Pekerja Tingkatkan Kompetensi dan Daya Saing

Peringati "Mayday 2024", Wabup Blora Minta Para Pekerja Tingkatkan Kompetensi dan Daya Saing

Regional
Dinkes Periksa Sampel Makanan Penyebab Keracunan Massal di Brebes

Dinkes Periksa Sampel Makanan Penyebab Keracunan Massal di Brebes

Regional
Viral Pernikahan Sesama Jenis di Halmahera Selatan, Mempelai Perempuan Ternyata Laki-laki

Viral Pernikahan Sesama Jenis di Halmahera Selatan, Mempelai Perempuan Ternyata Laki-laki

Regional
Paman Korban Pesawat Jatuh di BSD Serpong: Entah Kenapa Hari Ini Ingin Kontak Pulu

Paman Korban Pesawat Jatuh di BSD Serpong: Entah Kenapa Hari Ini Ingin Kontak Pulu

Regional
Presiden Jokowi Undang Danny Pomanto untuk Jamu Tamu Peserta World Water Forum 2024 di Bali

Presiden Jokowi Undang Danny Pomanto untuk Jamu Tamu Peserta World Water Forum 2024 di Bali

Regional
Pesawat Latih Jatuh di BSD, Saksi: Saat 'Take Off' Cuacanya Normal

Pesawat Latih Jatuh di BSD, Saksi: Saat "Take Off" Cuacanya Normal

Regional
Mahasiswa Unika Santo Paulus NTT Pentas Teater Randang Mose demi Melestarikan Budaya Manggarai

Mahasiswa Unika Santo Paulus NTT Pentas Teater Randang Mose demi Melestarikan Budaya Manggarai

Regional
Bus Surya Kencana Terbalik di Lombok Timur, Sopir Diduga Mengantuk

Bus Surya Kencana Terbalik di Lombok Timur, Sopir Diduga Mengantuk

Regional
Cerita Korban Banjir Lahar Dingin di Sumbar, Cemas Ketika Turun Hujan

Cerita Korban Banjir Lahar Dingin di Sumbar, Cemas Ketika Turun Hujan

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Minggu 19 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Minggu 19 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Kapal Ikan Berbendera Rusia Ditangkap di Laut Arafura, 30 ABK Diamankan

Kapal Ikan Berbendera Rusia Ditangkap di Laut Arafura, 30 ABK Diamankan

Regional
Pria di Bandung Ditemukan Tewas Menggantung di Pohon Jambu, Warga Heboh

Pria di Bandung Ditemukan Tewas Menggantung di Pohon Jambu, Warga Heboh

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com