Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saat Anggota Brimob Terkejut, Tegur Penonton Tes Pramusim MotoGP yang Ternyata Mantan Gubernur NTB TGB...

Kompas.com - 16/02/2022, 10:25 WIB
Pythag Kurniati

Editor

 

“Saya dari Lombok Tengah Pak, tepatnya di Jabar,” jawab Jumatri.

TGB pun kembali bertanya. “Jabar di mana maksudnya, Pak?,” tanya TGB.

“Janapria barat, Pak,” jawab Jumatri disambut senyum TGB dan rombongan.

“Dulu ada Tuan Guru Athar, tapi sudah wafat,” kata TGB.

Jumatri tiba-tiba diam, ia sedikit terlihat termenung.

“Kenal Pak, sebentar dulu, ini Pak Gubernur ya?,” tanya Jumatri yang mulai menyadari sosok TGB.

TGB hanya diam dan terlihat tersenyum sambil menatap petugas Brimob.

Baca juga: Penjelasan ITDC Terkait Klaim Warga soal Sengketa Lahan di Sirkuit Mandalika

Reaksi tak terduga anggota Brimob

Jumantri kemudian mencium tangan TGB.

Dia juga membuka helm dan menaruh tangan TGB ke kepalanya.

“Ya Allah, ampun tuan guru. Saya tidak tanda, tiang sering ikut pengajian tuan guru, maafkan tiang tuan guru,” ujar Jumatri kepada TGB.

TGB justru mengapresiasi Jumantri yang melaksanakan tugas Brimob dengan profesional.

“Tidak apa-apa, itu namanya profesional, saya salut atas ketegasan Bapak,” ungkap TGB sambil memegang pundak Jumatri.

Baca juga: Cerita Putri Mandalika dari Kerajaan Lombok dan Tradisi Bau Nyale

TGB kembali meyakinkan bahwa tindakan Jumatri sudah benar karena sedang mengamban amanah.

TGB kemudian merangkul Jumatri kemudian berjalan meninggalkan lokasi.

Sesekali TGB tampak menanyakan keamanan Sirkuit Mandalika kepada sang brimob.

Sementara Jumantri tak henti-hentinya minta maaf.

“Sudah lama saya tidak bertemu TGB, kerinduan saya sangat terobati,” kata Jumatri.

Baca juga: MotoGP Indonesia 2022, ITDC Siap Benahi dan Sempurnakan Sirkuit Mandalika

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

KSAD Maruli Simanjuntak Memimpin Penanaman 1.000 Pohon Mangrove di Merauke

KSAD Maruli Simanjuntak Memimpin Penanaman 1.000 Pohon Mangrove di Merauke

Regional
8 Orang di Dompu Dilarikan ke Puskesmas Usai Digigit Anjing Diduga Rabies

8 Orang di Dompu Dilarikan ke Puskesmas Usai Digigit Anjing Diduga Rabies

Regional
Kapal Terbakar dan Terdampar di Wakatobi, Polisi: Kami Sudah Menghubungi Owner-nya

Kapal Terbakar dan Terdampar di Wakatobi, Polisi: Kami Sudah Menghubungi Owner-nya

Regional
Ini Daftar 90 Caleg DPRD Kabupaten Serang dan Cilegon Terpilih

Ini Daftar 90 Caleg DPRD Kabupaten Serang dan Cilegon Terpilih

Regional
Siswa SMP di Aceh Curi Sepeda Motor Polisi, 'Sparepart' Dibongkar lalu Dijual

Siswa SMP di Aceh Curi Sepeda Motor Polisi, "Sparepart" Dibongkar lalu Dijual

Regional
Presiden Jokowi Cek Harga Sembako Saat Kunjungi Pasar Seketeng Sumbawa

Presiden Jokowi Cek Harga Sembako Saat Kunjungi Pasar Seketeng Sumbawa

Regional
Copot Pegawai yang Terlibat Perdagangan Satwa Ilegal di Kalimantan, Bea Cukai: Ini Tidak Terkait Instansi

Copot Pegawai yang Terlibat Perdagangan Satwa Ilegal di Kalimantan, Bea Cukai: Ini Tidak Terkait Instansi

Regional
Janjikan Rp 200.000 ke Pemilih, Caleg di Dumai Divonis 8 Bulan Penjara

Janjikan Rp 200.000 ke Pemilih, Caleg di Dumai Divonis 8 Bulan Penjara

Regional
Sah! Ini Daftar Nama Anggota DPRD Kabupaten Purworejo 2024-2029

Sah! Ini Daftar Nama Anggota DPRD Kabupaten Purworejo 2024-2029

Regional
Hakim Tolak Gugatan Wanprestasi Almas Tsaqibbirru kepada Gibran

Hakim Tolak Gugatan Wanprestasi Almas Tsaqibbirru kepada Gibran

Regional
Gelora Tak Ingin PKS Gabung Koalisi Prabowo, Gibran: Keputusannya Tunggu Pak Presiden Terpilih

Gelora Tak Ingin PKS Gabung Koalisi Prabowo, Gibran: Keputusannya Tunggu Pak Presiden Terpilih

Regional
Sukseskan PON 2024, Pemprov Sumut Manfaatkan TI untuk Pendaftaran hingga Logistik

Sukseskan PON 2024, Pemprov Sumut Manfaatkan TI untuk Pendaftaran hingga Logistik

Regional
2 Caleg PDI-P Magelang Mengundurkan Diri meski Terpilih Pemilu, Siapa Mereka?

2 Caleg PDI-P Magelang Mengundurkan Diri meski Terpilih Pemilu, Siapa Mereka?

Regional
Daftar 100 Caleg DPRD Banten Terpilih Hasil Pemilu 2024

Daftar 100 Caleg DPRD Banten Terpilih Hasil Pemilu 2024

Regional
Bupati dan Wabup Daftar Pilkada Ogan Ilir 2024 di 7 Partai Politik

Bupati dan Wabup Daftar Pilkada Ogan Ilir 2024 di 7 Partai Politik

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com