Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Ini Permintaan Pratama Arhan ke Bupati Blora | Pria Buang dan Tendang Sesajen di Gunung Semeru

Kompas.com - 10/01/2022, 05:40 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

KOMPAS.com - Berita Pratama Arhan, pemain Tim Nasional (Timnas) sepak bola Indonesia pulang ke rumahnya di Desa Sidomulyo, Kecamatan Banjarejo, Kabupaten Blora, Jawa Tengah, menjadi sorotan.

Pemuda berusia 20 tahun tersebut sempat menyampaikan sejumlah permintaan kepada Bupati Blora Arief Rohman.

Sementara itu, berita sebuah video seorang pria menendang dan membuang sesajen di Gunung Semeru juga disoroti pembaca.

Aksi pria tersebut disayangkan sejumlah pihak. Polisi setempat tengah memburu pria tersebut.

Berikut ini berita populer nusantara secara lengkap:

1. Permintaan Pratama Arhan ke Bupati Blora

Pemain sepak bola Pratama Arhan sedang memijat Ibunya yang sakit di kampung halamannya di Desa Sidomulyo, Kecamatan Banjarejo, Kabupaten Blora, Jawa Tengah, Sabtu (8/1/2022)KOMPAS.com/ARIA RUSTA YULI PRADANA Pemain sepak bola Pratama Arhan sedang memijat Ibunya yang sakit di kampung halamannya di Desa Sidomulyo, Kecamatan Banjarejo, Kabupaten Blora, Jawa Tengah, Sabtu (8/1/2022)

Saat bertemu Bupati Blora, Pratama Arhan menyampaikan sejumlah permintaan, salah satunya soal renovasi rumah.

"Saya diskusi sama Arhan, dia request-nya, 'nek iso omae (kalau bisa rumahnya) dibangun, Pak'. Nanti kita diskusikan dengan Pak Kadis (kepala dinas) apresiasi untuk Arhan, kira-kira piye desainnya. Kita juga mengumpulkan beberapa teman Blora, nanti kita saweran rame-rame," ujar Arief.

Selain itu, Pratama juga meminta perbaikan jalan di desanya.

"Ya, termasuk jalan sini ya," ucap Arief.

Baca berita selengkapnya: Pratama Arhan Pulang Kampung ke Blora, Ini Permintaannya kepada Bupati

2. Video viral pria tendang sesajen di Gunung Semeru

Tangkapan layar warga yang membuang makanan yang ditempatkan di daerah Gunung Semeru   LumajangBagus Supriadi/tangkapan layar Tangkapan layar warga yang membuang makanan yang ditempatkan di daerah Gunung Semeru Lumajang

Kepala Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Lumajang Muhammad Muslim menyesalkan adanya tindakan dalam video tersebut.

Menurutnya, tindakan itu telah mencederai kerukunan beragama yang ada di Lumajang.

“Artinya ada tindakan kesengajaan dari dia untuk menimbulkan hal-hal yang tidak kondusif di Lumajang,” papar dia.

Baca berita selengkapnya: Viral, Video Pria Tendang Sesajen Tradisi Ruwatan di Lokasi Erupsi Gunung Semeru, Polisi Buru Pelaku

3. Stadion BIS diminati jadi markas 3 klub

Gubernur Banten Wahidin Halim saat meninjau pembangunan Banten International Stadium (BIS).KOMPAS.com/RASYID RIDHO Gubernur Banten Wahidin Halim saat meninjau pembangunan Banten International Stadium (BIS).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tabungan Rp 5 Juta Terbakar, Penjual Angkringan di Solo: Padahal buat Mengembangkan Usaha

Tabungan Rp 5 Juta Terbakar, Penjual Angkringan di Solo: Padahal buat Mengembangkan Usaha

Regional
2 Penambang Timah Rakyat Ilegal di Babel Tertimbun Lumpur, 1 Tewas Tenggelam

2 Penambang Timah Rakyat Ilegal di Babel Tertimbun Lumpur, 1 Tewas Tenggelam

Regional
Kasus Oknum Polisi Diduga Aniaya Warga Aceh Utara hingga Tewas Berakhir Damai

Kasus Oknum Polisi Diduga Aniaya Warga Aceh Utara hingga Tewas Berakhir Damai

Regional
Tak Gubris Ajakan Salaman, Pelajar di Semarang Disetrika Kakak Kelasnya

Tak Gubris Ajakan Salaman, Pelajar di Semarang Disetrika Kakak Kelasnya

Regional
Terdampak Banjir, Aliran Listrik ke 1.890 Pelanggan PLN Padam

Terdampak Banjir, Aliran Listrik ke 1.890 Pelanggan PLN Padam

Regional
BNPB Salurkan Bantuan Rp 250 Juta dan Peralatan Penanganan Darurat Banjir Mahakam Ulu

BNPB Salurkan Bantuan Rp 250 Juta dan Peralatan Penanganan Darurat Banjir Mahakam Ulu

Regional
Soal Status Jokowi di PDI-P, Sukur Henry: Bagi Saya itu Masa Lalu

Soal Status Jokowi di PDI-P, Sukur Henry: Bagi Saya itu Masa Lalu

Regional
Maju Pilkada 2024, Mantan Wabup Belitung Daftar di 4 Parpol

Maju Pilkada 2024, Mantan Wabup Belitung Daftar di 4 Parpol

Regional
Pelaku Begal di Lubulinggau Bawa Kabur Honda Beat, tapi Motor CBR-nya Malah Tertinggal

Pelaku Begal di Lubulinggau Bawa Kabur Honda Beat, tapi Motor CBR-nya Malah Tertinggal

Regional
Pulang Merantau Lamar Kekasihnya, Calon Pengantin Pria Bunuh Diri di Hari Pernikahan

Pulang Merantau Lamar Kekasihnya, Calon Pengantin Pria Bunuh Diri di Hari Pernikahan

Regional
43 Biksu Thudong Tiba di Candi Borobudur Lusa, Berikut Acara Penyambutannya

43 Biksu Thudong Tiba di Candi Borobudur Lusa, Berikut Acara Penyambutannya

Regional
Tak Sempat Dievakuasi, Perangkat Komputer 6 Dinas di Mahakam Ulu Terendam Banjir

Tak Sempat Dievakuasi, Perangkat Komputer 6 Dinas di Mahakam Ulu Terendam Banjir

Regional
Sejumlah Pemda Larang 'Study Tour', Pelaku Wisata di Magelang: Keputusan Aneh dan Reaksioner

Sejumlah Pemda Larang "Study Tour", Pelaku Wisata di Magelang: Keputusan Aneh dan Reaksioner

Regional
Mahakam Ulu Ditetapkan sebagai Tanggap Darurat Banjir hingga 27 Mei

Mahakam Ulu Ditetapkan sebagai Tanggap Darurat Banjir hingga 27 Mei

Regional
Diduga Dipaksa Cerai, Pria di Banyuasin Aniaya Kedua Mertua

Diduga Dipaksa Cerai, Pria di Banyuasin Aniaya Kedua Mertua

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com