Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kisah Ria Jumpa Ibu Kandung Setelah 23 Tahun Terpisah, Bertemu berkat Kuitansi Persalinan

Kompas.com - 22/11/2021, 14:28 WIB
Bagus Supriadi,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

Temukan kuitansi persalinan

Ketika pulang, ibu angkatnya menyarankan agar Ria mencari ibu kandungnya sendiri.

“Dia bilang begini, kamu ga pingin cari ibunya ta,” kata Ria menirukan ucapan ibunya.

Waktu itu, Ria bingung hendak mencari ke mana. Sebab, dia tidak tahu alamat ibu kandung maupun wajahnya.

Baca juga: Soal Anggaran Rp 5 Miliar Pembangunan Sarana Golf, Fraksi PKS DPRD Jember: Kami Bukan Alat Stempel...

Setelah itu, Ria membuka lemari dan merapikan berkas-berkas di dalamnya.

Dia menemukan kuitansi biaya persalinan ketika sang ibu melahirkan Ria.

Kemudian, suami Ria menyarankan kuitansi itu dibagikan ke grup Facebook Informasi Warga Jember (IWJ).

Ria mengunggah status tersebut pada Kamis 18 November 2021 lalu sekitar pukul 07.30 WIB.

Dari sanalah, proses pencarian ibu kandung Ria dilakukan dibantu oleh oleh para relawan grup Facebook (IWJ).

“Ketika diunggah di Facebook, dikashi keterangan alamat yang dulu sama ciri-ciri bu Yeti,” terang dia.

Kemudian relawan IWJ berhasil menemukan ibu kandungnya pada pukul 23.00 WIB.

“Besoknya kami langsung dipertemukan,” ujar dia.

Baca juga: 2 Bulan Kuliah Tatap Muka di Universitas Jember, Jumlah Mahasiswa ke Kampus Bakal Ditambah

Kebahagiaan bertemu ibu

Ria merasa terharu dan bahagia bisa bertemu dengan ibu kandungnya. Ketika bertemu, awalnya merasa canggung dan kaget

“Dalam hati ini ibu saya, saya senang banget. Ibu juga senang,” tutur dia.

Bahkan, Ria juga mempunyai dua adik kandung yang belajar di pesantren.

Namun, Ria tidak bertemu dengan bapak kandungnya karena sudah berpisah.

“Bapak dan ibu pisah, namun karena sudah ada ibu, gampang carinya,” tutur dia.

Begitu juga dengan kakek dan nenek Ria yang sudah meninggal dunia.

Baca juga: Cerita tentang Bupati Banyumas yang Ogah Di-OTT KPK dan Bupati Jember yang Bangun Lapangan Golf

Ria akan tetap menjalin komunikasi dengan ibu kandungnya tersebut meskipun tidak harus tinggal satu rumah.

Sebab Ria harus tinggal di Sidoarjo bersama suaminya sambil bekerja.

Ria juga berterima kasih pada semua relawan yang telah membantu menemukan ibunya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gempa Bumi Magnitudo 4,9 Guncang Sumba Barat Daya NTT

Gempa Bumi Magnitudo 4,9 Guncang Sumba Barat Daya NTT

Regional
Seorang Ibu di Kupang Potong Tangan Anaknya hingga Nyaris Putus

Seorang Ibu di Kupang Potong Tangan Anaknya hingga Nyaris Putus

Regional
Aktivitas Gunung Ile Lewotolok Meningkat dalam Tiga Hari Terakhir, Status Siaga

Aktivitas Gunung Ile Lewotolok Meningkat dalam Tiga Hari Terakhir, Status Siaga

Regional
3 Tahun Bersembunyi Usai Membakar Rumah dan Sepeda Motor, 7 Pria di NTT Serahkan Diri ke Polisi

3 Tahun Bersembunyi Usai Membakar Rumah dan Sepeda Motor, 7 Pria di NTT Serahkan Diri ke Polisi

Regional
Jaksa Beberkan Dugaan Korupsi Kades Wailebe NTT yang Ditetapkan Jadi Tersangka

Jaksa Beberkan Dugaan Korupsi Kades Wailebe NTT yang Ditetapkan Jadi Tersangka

Regional
Perkembangan Situasi di Intan Jaya, TNI-Polri Berhasil Evakuasi Jenazah Warga yang Ditembak KKB

Perkembangan Situasi di Intan Jaya, TNI-Polri Berhasil Evakuasi Jenazah Warga yang Ditembak KKB

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Malam Ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Malam Ini Hujan Ringan

Regional
Antisipasi Meroketnya Harga Pangan, Alokasi Pupuk Ditambah 9,55 Juta Ton

Antisipasi Meroketnya Harga Pangan, Alokasi Pupuk Ditambah 9,55 Juta Ton

Regional
KPU Sikka Tetapkan 35 Caleg Terpilih Periode 2024-2029, Ini Daftarnya

KPU Sikka Tetapkan 35 Caleg Terpilih Periode 2024-2029, Ini Daftarnya

Regional
Perempuan di Bawah Umur Diperkosa 7 Pria di Pantai, Sempat Dicekoki Miras

Perempuan di Bawah Umur Diperkosa 7 Pria di Pantai, Sempat Dicekoki Miras

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Cerita Erik 20 Tahun Jadi Relawan Tagana demi Kemanusiaan

Cerita Erik 20 Tahun Jadi Relawan Tagana demi Kemanusiaan

Regional
50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com