Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pencuri Spesialis Bisa Bobol 3 Minimarket dalam 2 Pekan, Tertangkap berkat CCTV

Kompas.com - 30/09/2021, 14:52 WIB
Irwan Nugraha,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

TASIKMALAYA, KOMPAS.com - Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Kota (Polresta) Tasikmalaya menangkap 2 pria spesialis pembobol minimarket di wilayah Kota Tasikmalaya, Kamis (30/9/2021).

Selama dua pekan terakhir terdapat 3 lokasi kejadian pencurian minimarket di Kecamatan Mangkubumi, Tamansari dan terakhir di Cipedes, Kota Tasikmalaya.

Kedua pelaku yang ditangkap merupakan pembobol minimarket di wilayah Tamansari dan sedang dalam pemeriksaan intensif petugas Kepolisian.

Baca juga: Kampung Narkoba di Palembang Dilengkapi CCTV untuk Memantau Polisi

"Alhamdulillah, tadi malam kita berhasil menangkap dua pelaku spesialis pembobolan minimarket, mereka mengaku pelaku pencurian minimarket yang di Tamansari. Kita sedang selidiki dari hasil penangkapan ini dan mengejar pelaku di dua lokasi kejadian lainnya," jelas Kepala Satreskrim Polresta Tasikmalaya AKP Septiawan Adi Prihartono, kepada Kompas.com di kantornya, Kamis siang.

Baca juga: Kakek Dibacok Usai Antar Cucu Sekolah Terekam CCTV, Ternyata Korban Salah Sasaran

Adi menambahkan, pelaku lainnya kita sedang lakukan pengejaran sesuai informasi para saksi, bukti rekaman CCTV dan keterangan pelaku yang telah ditangkap.

Tak menutup kemungkinan, lanjut Adi, jumlah pelaku akan bertambah dan mengungkap semua kasus pembobolan minimarket di wilayahnya selama ini.

"Kita terus gali informasi dan selidiki dari bukti-bukti yang kita dapatkan. Kita juga gali informasi dari dua pelaku yang sudah ditangkap ini," tambah Adi.

Baca juga: Fakta Perampokan Toko Emas di Bandung, Berawal Komplain Pemasangan CCTV, 1 Pelaku Ditangkap

Pelaku usaha diimbau pasang CCTV

Pihaknya pun meminta kepada semua masyarakat untuk lebih waspada dan meningkatkan keamanan lokasi usahanya saat ditinggalkan pada malam hari.

Terutama alat keamanan rekaman CCTV diharapkan selalu dalam kondisi menyala supaya bisa memantau semua kondisi lokasi usahanya saat ditinggalkan.

"Kita akan ungkap kasus kejahatan spesiali pencurian minimarket saat ditinggalkan karyawan atau pemiliknya pada malam hari. Kita yakinkan akan terus memberikan perlindungan dan rasa aman bagi masyarakat dan pelaku usaha di Kota Tasikmalaya," ujar Adi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Angin Kencang, 2 Rumah Hancur Ditimpa Pohon di Aceh

Angin Kencang, 2 Rumah Hancur Ditimpa Pohon di Aceh

Regional
Golkar-PKB Jajaki Koalisi Pilkada Jateng, Gus Yusuf: Tidak Ada Segmen KIM atau Koalisi Perubahan

Golkar-PKB Jajaki Koalisi Pilkada Jateng, Gus Yusuf: Tidak Ada Segmen KIM atau Koalisi Perubahan

Regional
Pelajar Tewas, Kapolda Sumbar: Saya Siap Tanggung Jawab Jika Ada Anggota Terlibat

Pelajar Tewas, Kapolda Sumbar: Saya Siap Tanggung Jawab Jika Ada Anggota Terlibat

Regional
Alasan Pelajar di Batam Aniaya Ibunya, Ada Bisikan Gaib

Alasan Pelajar di Batam Aniaya Ibunya, Ada Bisikan Gaib

Regional
Truk Ekspedisi Terbakar di Tol Pemalang-Batang Km 306

Truk Ekspedisi Terbakar di Tol Pemalang-Batang Km 306

Regional
3 Ekor Nuri Kepala Hitam Diamankan Resort KSDA Dobo dari Merauke

3 Ekor Nuri Kepala Hitam Diamankan Resort KSDA Dobo dari Merauke

Regional
Wanita Terapis Tewas Dilakban dan Diikat, Motor dan Ponsel Raib

Wanita Terapis Tewas Dilakban dan Diikat, Motor dan Ponsel Raib

Regional
Kronologi Pria di Sambas Bunuh Pegawai Koperasi gara-gara Utang Judi Online

Kronologi Pria di Sambas Bunuh Pegawai Koperasi gara-gara Utang Judi Online

Regional
Puluhan Anggota Tim SAR Cari Korban Jalan Ambles di Jembatan Monano

Puluhan Anggota Tim SAR Cari Korban Jalan Ambles di Jembatan Monano

Regional
TNI Sita Senjata Api Rakitan OPM di Maybrat, Sempat Baku Tembak

TNI Sita Senjata Api Rakitan OPM di Maybrat, Sempat Baku Tembak

Regional
Pj Gubernur Jateng: Harganas Jadi Momentum Percepatan Penurunan Stunting di Jateng

Pj Gubernur Jateng: Harganas Jadi Momentum Percepatan Penurunan Stunting di Jateng

Regional
Uang Habis di Judi Online, Seorang Pria Bunuh Petugas Kredit Koperasi

Uang Habis di Judi Online, Seorang Pria Bunuh Petugas Kredit Koperasi

Regional
Pria Berlumur Darah Ditangkap di Hang Nadim, Diduga Tusuk Ibu Kandung

Pria Berlumur Darah Ditangkap di Hang Nadim, Diduga Tusuk Ibu Kandung

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Minggu 23 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Minggu 23 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Regional
Tertimpa Batu Saat Mendulang Emas, Penambang di Mile 46 Papua, Tewas

Tertimpa Batu Saat Mendulang Emas, Penambang di Mile 46 Papua, Tewas

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com