Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bocah yang Dianiaya Membaik, Polisi Periksa Kejiwaan Sang Ayah

Kompas.com - 17/03/2016, 20:02 WIB

Menurut Supriyanto, kondisi kejiwaan Rian terbilang normal. Tidak tampak gangguan atau trauma pasca kekerasan. "Mungkin itu disebabkan dia belum mendapat pendidikan formal, belum pernah bersosialisasi di sekolah. Dia lebih banyak hidup di jalan," kata Supriyanto.

Secara terpisah, Kepala Unit Reserse Kriminal Kepolisian Sektor Bukit Raya Pekanbaru Inspektur Dua Bahari Abdi mengungkapkan, pihaknya masih melakukan pemeriksaan lanjutan terhadap Dedi dan Zulkifli (paman tiri Rian). Zulkifli terlibat dalam membuang Rian ke wilayah Pantai Cermin.

Bahari mengungkapkan, pihaknya kemungkinan akan memeriksa kejiwaan DE sebelum melengkapi berkas perkara penganiayaan itu. Namun, langkah itu masih menunggu petunjuk dari kejaksaan terlebih dahulu.

"Apabila dirasakan perlu oleh jaksa, kami akan memeriksakan kejiwaan tersangka pelaku," kata Bahari. (Syahnan Rangkuti)

Artikel ini telah tayang di Kompas Digital dengan judul "Bocah yang Dianiaya Membaik, Polisi Periksa Kejiwaan Sang Ayah".

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com