Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS DAERAH

Serahkan SK Penetapan Pj Bupati OKU kepada Teddy Meilwansyah, Pj Gubernur Agus Sampaikan Ini

Kompas.com - 19/06/2024, 16:58 WIB
Nethania Simanjuntak,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Agus Fatoni menyerahkan Surat Keputusan (SK) Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tentang Penjabat (Pj) Bupati Ogan Komering Ulu (OKU) kepada OKU Teddy Meilwansyah, di Pendopo Griya Agung Rumah Dinas Gubernur Sumsel, Rabu (19/6/2024).

“Semoga dengan penyerahan SK ini, dapat membangun Kabupaten OKU lebih maju dan selalu menyejahterakan seluruh masyarakat yang ada,” ujar Agus Fatoni dalam keterangan tertulisnya, Rabu.

Dalam kesempatannya, Agus Fatoni juga mengingatkan kepada seluruh kepala daerah untuk memberikan yang terbaik kepada seluruh masyarakat OKU. Tujuannya agar masyarakat dapat merasakan jalannya roda pemerintahan yang terstruktur sehingga memberikan manfaat yang baik kepada masyarakat.

Baca juga: Pecatan Polisi di OKU Sumsel Tertangkap Bawa Narkoba

Terkait jalannya Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), Agus mengatakan bahwa dirinya percaya di masa kepemimpinan Pj Bupati OKU pesta demokrasi ini dapat berjalan dengan lancar dan sebaik mungkin.

Sebagai informasi, dalam acara tersebut turut dihadiri Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Sumsel, forum koordinasi pimpinan daerah (Forkopimda) OKU, dan Asisten III Sekretaris Daerah (Setda) OKU.

Kemudian, Kepala Badan Kepegawaian Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) OKU, Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) OKU, Kepala Dinas Pendidikan (Kadiknas) OKU, Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) OKU, Kepala Bagian (Kabag) Tata Pemerintahan (Tapem) OKU, Bupati OI, Walikota Palembang, serta undangan lainnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

'Sepekan di Agrowisata Tamansuruh Banyuwangi' Suguhkan Pertunjukkan Seni Budaya, Pameran Arsitektur, hingga Lukisan

"Sepekan di Agrowisata Tamansuruh Banyuwangi" Suguhkan Pertunjukkan Seni Budaya, Pameran Arsitektur, hingga Lukisan

Regional
Kronologi Mobil Masuk Jurang di Wonosobo, Korban Dilarikan ke RS

Kronologi Mobil Masuk Jurang di Wonosobo, Korban Dilarikan ke RS

Regional
Ditemani Gubernur Kalteng, Presiden Jokowi Pastikan Harga Bahan Pangan Stabil di Pasar Pata Katingan

Ditemani Gubernur Kalteng, Presiden Jokowi Pastikan Harga Bahan Pangan Stabil di Pasar Pata Katingan

Regional
Anggota DPRD Kebumen Dilaporkan ke Polda Jateng Soal Dugaan Kasus Jual Beli Tanah

Anggota DPRD Kebumen Dilaporkan ke Polda Jateng Soal Dugaan Kasus Jual Beli Tanah

Regional
Wanita Asal Klaten Menghilang Sejak Mei, Awalnya Pamit Cari Kerja di Sukoharjo

Wanita Asal Klaten Menghilang Sejak Mei, Awalnya Pamit Cari Kerja di Sukoharjo

Regional
Pemulangan 15 ABK yang Ditangkap di Australia Menunggu Kelengkapan Dokumen

Pemulangan 15 ABK yang Ditangkap di Australia Menunggu Kelengkapan Dokumen

Regional
Awasi Kasus Kematian Siswa SMP di Padang, Kompolnas ke TKP Dini Hari

Awasi Kasus Kematian Siswa SMP di Padang, Kompolnas ke TKP Dini Hari

Regional
Mobil Patwalnya Lindas Bendera Israel, Polres Banjarnegara Sebut Ada Miskomunikasi

Mobil Patwalnya Lindas Bendera Israel, Polres Banjarnegara Sebut Ada Miskomunikasi

Regional
Mutasi Besar-besaran di Lampung, 7 Kapolres Diganti

Mutasi Besar-besaran di Lampung, 7 Kapolres Diganti

Regional
2 Pejabat Utama dan 3 Kapolres di Bangka Belitung Dimutasi

2 Pejabat Utama dan 3 Kapolres di Bangka Belitung Dimutasi

Regional
Tinjau Stok Beras di Palangkaraya Bersama Gubernur Kalteng, Jokowi: Pemerintah Berusaha Tidak Rugikan Petani dan Konsumen

Tinjau Stok Beras di Palangkaraya Bersama Gubernur Kalteng, Jokowi: Pemerintah Berusaha Tidak Rugikan Petani dan Konsumen

Regional
Pastikan Kesiapan PON XXI, Pj Agus Fatoni Tinjau Sejumlah Venue di Sumut

Pastikan Kesiapan PON XXI, Pj Agus Fatoni Tinjau Sejumlah Venue di Sumut

Regional
7 Kapolres di NTT Dimutasi, 1 di Antaranya Kapolres Belu

7 Kapolres di NTT Dimutasi, 1 di Antaranya Kapolres Belu

Regional
Polisi Gadungan Perkosa Pelajar 17 Tahun di Sumbawa Usai Ikuti PPDB

Polisi Gadungan Perkosa Pelajar 17 Tahun di Sumbawa Usai Ikuti PPDB

Regional
Cincin 'Nyangkut' di Jari Manis, Petugas Damkarmat Turun Tangan

Cincin "Nyangkut" di Jari Manis, Petugas Damkarmat Turun Tangan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com