Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dipalak di Empat Lawang, Sopir Truk Asal Sumbar Ditusuk dan Handphone Dirampas

Kompas.com - 01/04/2024, 18:35 WIB
Aji YK Putra,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

EMPAT LAWANG, KOMPAS.com- Seorang sopir truk asal Sumatera Barat (Sumbar) bernama Erik Saputra (29) harus mendapatkan perawatan di rumah sakit lantaran mengalami luka tusuk di bagian ketiak sebelah kanan setelah ditikam oleh pemalak.

Akibat kejadian tersebut, Erik pun harus kehilangan satu unit handphone pribadi miliknya setelah dirampas oleh dua orang pelaku.

Kapolsek Muara Pinang Iptu M Indra Gunawan mengatakan, kejadian tersebut berlangsung di Jalan Lintas Pendopo - Pagar Alam, Desa Seleman Ulu, Kecamatan Muara Pinang, Kabupaten Empat Lawang, Sumatera Selatan pada Minggu (31/3/2024).

Baca juga: Kecelakaan Maut Bus Pahala Kencana Vs Truk di Tol Tembalang, Sopir Truk Kabur

Mulanya, korban datang dari arah Pendopo hendak menuju Kota Pagar Alam dan hendak mengambil muatan jagung.

Namun, ketika melintas di kawasan Desa Seleman Ulu, korban mendadak diikuti dua orang pelaku dengan menggunakan sepeda motor.

"Dua pelaku ini memaksa korban berhenti untuk meminta uang rokok, permintaan itu tidak dikabulkan korban," kata Indra, Senin (1/4/2024).

Indra menjelaskan, karena permintaannya ditolak kedua pelaku merayap masuk ke dalam bus dari atas motor.

Seorang pelaku kemudian menusuk korban dengan menggunakan pisau hingga mengenai bagian ketiak.

Baca juga: Viral Video Bocah Disebut Palak Sopir Truk, Polisi Sebut Ada Salah Paham

 

Setelah itu, pelaku lalu mengambil handphone yang ada di atas dashboard mobil.

"Identitas pelaku sudah kami dapatkan sekarang masih dalam pengejaran," ujarnya.

Selain itu, korban pun telah melaporkan kejadian ini ke Polsek.

"Iya laporannya sudah, anggota juga sedang melakukan olah TKP dan mengejar pelaku,"jelasnya singkat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sejarah dan Makna Lambang Tut Wuri Handayani atau Logo Kemendikbudristek

Sejarah dan Makna Lambang Tut Wuri Handayani atau Logo Kemendikbudristek

Regional
Abu Vulkanik Gunung Ruang Selimuti Bandara Sam Ratulangi Manado

Abu Vulkanik Gunung Ruang Selimuti Bandara Sam Ratulangi Manado

Regional
3 Hari Dicari, Penambang yang Tertimbun Galian Batubara Belum Ditemukan

3 Hari Dicari, Penambang yang Tertimbun Galian Batubara Belum Ditemukan

Regional
Cerita Penumpang Pesawat Terdampak Penutupan Bandara Sam Ratulangi, Terancam Tak Bisa Liburan ke Luar Negeri

Cerita Penumpang Pesawat Terdampak Penutupan Bandara Sam Ratulangi, Terancam Tak Bisa Liburan ke Luar Negeri

Regional
Gempa M 5,5 Terjadi di Halmahera Barat, Tak Berisiko Tsunami

Gempa M 5,5 Terjadi di Halmahera Barat, Tak Berisiko Tsunami

Regional
Dimas Tewas Dianiaya Sesama Tahanan di Pekanbaru, 5 Orang Jadi Tersangka

Dimas Tewas Dianiaya Sesama Tahanan di Pekanbaru, 5 Orang Jadi Tersangka

Regional
Mantan Wakil Gubernur Maluku Daftar Cagub di PDI-P

Mantan Wakil Gubernur Maluku Daftar Cagub di PDI-P

Regional
Pekanbaru Siap Gelar Rakerwil I Apeksi 2024, Pj Walkot Muflihun: Persiapan Sudah Tuntas

Pekanbaru Siap Gelar Rakerwil I Apeksi 2024, Pj Walkot Muflihun: Persiapan Sudah Tuntas

Regional
Demo di Banjarnegara Ricuh, Fasum Rusak, 2 Polisi Luka, Ini Pemicunya

Demo di Banjarnegara Ricuh, Fasum Rusak, 2 Polisi Luka, Ini Pemicunya

Regional
Angka Stunting di Lamongan Turun Drastis, Bupati Yuhronur Efendi Paparkan Caranya

Angka Stunting di Lamongan Turun Drastis, Bupati Yuhronur Efendi Paparkan Caranya

Regional
Kakek di Serang Banten Lecehkan Remaja Lalu Diunggah ke Medsos

Kakek di Serang Banten Lecehkan Remaja Lalu Diunggah ke Medsos

Regional
Kunker ke NTB, Presiden Jokowi Akan Resmikan Jalan Inpres dan Bendungan Tiu Suntuk

Kunker ke NTB, Presiden Jokowi Akan Resmikan Jalan Inpres dan Bendungan Tiu Suntuk

Regional
Panen Padi Triwulan I-2024 di Lamongan Berhasil, Rata-rata 7,34 Ton Per Hektar

Panen Padi Triwulan I-2024 di Lamongan Berhasil, Rata-rata 7,34 Ton Per Hektar

Regional
Gelar Halal Bihalal Bersama Jajarannya, Mas Dhito Sampaikan Ini ke Pegawai Pemkab Kediri

Gelar Halal Bihalal Bersama Jajarannya, Mas Dhito Sampaikan Ini ke Pegawai Pemkab Kediri

Regional
Anggota Keluarga Jayabaya Kembali Daftar Bacabup Lebak lewat PDI-P dan Demokrat

Anggota Keluarga Jayabaya Kembali Daftar Bacabup Lebak lewat PDI-P dan Demokrat

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com