Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

30 Private Jet Akan Mendarat di Lombok untuk Nonton MotoGP

Kompas.com - 15/10/2023, 11:30 WIB
Idham Khalid,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

LOMBOK TENGAH, KOMPAS.com- Sebanyak 30 private jet atau pesawat jet pribadi akan mendarat di di Bandara Internasional Zainuddin Abdul Majid (BIZAM) Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) untuk menonton puncak race balapan di Sirkuit Mandalika, Minggu (15/10/2023).

"Data kami yang sudah masuk ada 30 jet pribadi yang melakukan schedule penebangan ke Lombok untuk menonton MotoGP," kata General Manager AirNav Indonesia Cabang  Lombok Kiki Adrian, Minggu (15/10/2023).

Disampaikan Kiki, sebagian besar rute penerbangan jet pribadi itu datang dari Bandara Halim Perdanakusuma.

Baca juga: Opening Ceremony MotoGP Mandalika Akan Dihibur 200 Penari Kolosal Penjaga Bale

"Pesawatnya lebih banyak dari Jakarta, untuk kelas penumpang sendiri atau siapa saja yang ada dalam jet pribadi, kami tidak tau," kata Kiki.

Selain itu, ada permintaan penambahan penerbangan dari Rute Labuhan Bajo ke Bandar Lombok. Kiki menjelaskan untuk pucak race, diperkirakan akan ada 70 pergerakan pesawat.

Kiki menyampaikan, selama perhelatan MotoGP AirNav Indonesia juga melakukan pengaturan jadwal operasional selama 24 jam, mulai dari sebelum hingga setelah pelaksanaan Moto GP 2023, terhitung sejak tanggal 12-16 Oktober 2023 sebagai bentuk antisipasi akan lonjakan traffic penerbangan.

“Untuk personel Air Traffic Controller, telah dilakukan pengaturan dimana dalam setiap shift akan ditambahkan satu set crew untuk memenuhi kebutuhan operasional selama 24 jam," kata Kiki.

Sebagai bentuk dukungan penuh AirNav Indonesia terhadap perhelatan Moto GP 2023 ini, AirNav Indonesia juga siap untuk menampung permintaan extra-flight baik untuk penerbangan kargo, charter atau keperluan lainnya selama perhelatan Moto GP berlangsung melalui aplikasi CHRONOS.

Baca juga: Jadwal MotoGP Mandalika 2023, Balapan Siang Jam 14.00

Tercatat sejak tanggal 11 hingga 16 Oktober 2023, ada 40 permintaan penerbangan di luar jadwal reguler penerbangan.

Selain penambahan jadwal penerbangan, sebagai jaminan keamanan, kenyamanan dan keteraturan dalam pelayanan navigasi penerbangan selama perhelatan Moto GP 2023, maka AirNav Indonesia juga menerbitkan sejumlah NOTAM selama perhelatan Moto GP 2023.

"Untuk Notam, AirNav Indonesia menerbitkan NOTAM Operating Air Traffic Services 24 jam sebagai informasi bahwa AirNav Lombok melayani operasional navigasi 24 jam, NOTAM Airspace Reservation untuk kawasan Mandalika, serta NOTAM VVIP untuk rencana kedatangan Presiden RI," kata Riki.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sejarah dan Makna Lambang Tut Wuri Handayani atau Logo Kemendikbudristek

Sejarah dan Makna Lambang Tut Wuri Handayani atau Logo Kemendikbudristek

Regional
Abu Vulkanik Gunung Ruang Selimuti Bandara Sam Ratulangi Manado

Abu Vulkanik Gunung Ruang Selimuti Bandara Sam Ratulangi Manado

Regional
3 Hari Dicari, Penambang yang Tertimbun Galian Batubara Belum Ditemukan

3 Hari Dicari, Penambang yang Tertimbun Galian Batubara Belum Ditemukan

Regional
Cerita Penumpang Pesawat Terdampak Penutupan Bandara Sam Ratulangi, Terancam Tak Bisa Liburan ke Luar Negeri

Cerita Penumpang Pesawat Terdampak Penutupan Bandara Sam Ratulangi, Terancam Tak Bisa Liburan ke Luar Negeri

Regional
Gempa M 5,5 Terjadi di Halmahera Barat, Tak Berisiko Tsunami

Gempa M 5,5 Terjadi di Halmahera Barat, Tak Berisiko Tsunami

Regional
Dimas Tewas Dianiaya Sesama Tahanan di Pekanbaru, 5 Orang Jadi Tersangka

Dimas Tewas Dianiaya Sesama Tahanan di Pekanbaru, 5 Orang Jadi Tersangka

Regional
Mantan Wakil Gubernur Maluku Daftar Cagub di PDI-P

Mantan Wakil Gubernur Maluku Daftar Cagub di PDI-P

Regional
Pekanbaru Siap Gelar Rakerwil I Apeksi 2024, Pj Walkot Muflihun: Persiapan Sudah Tuntas

Pekanbaru Siap Gelar Rakerwil I Apeksi 2024, Pj Walkot Muflihun: Persiapan Sudah Tuntas

Regional
Demo di Banjarnegara Ricuh, Fasum Rusak, 2 Polisi Luka, Ini Pemicunya

Demo di Banjarnegara Ricuh, Fasum Rusak, 2 Polisi Luka, Ini Pemicunya

Regional
Angka Stunting di Lamongan Turun Drastis, Bupati Yuhronur Efendi Paparkan Caranya

Angka Stunting di Lamongan Turun Drastis, Bupati Yuhronur Efendi Paparkan Caranya

Regional
Kakek di Serang Banten Lecehkan Remaja Lalu Diunggah ke Medsos

Kakek di Serang Banten Lecehkan Remaja Lalu Diunggah ke Medsos

Regional
Kunker ke NTB, Presiden Jokowi Akan Resmikan Jalan Inpres dan Bendungan Tiu Suntuk

Kunker ke NTB, Presiden Jokowi Akan Resmikan Jalan Inpres dan Bendungan Tiu Suntuk

Regional
Panen Padi Triwulan I-2024 di Lamongan Berhasil, Rata-rata 7,34 Ton Per Hektar

Panen Padi Triwulan I-2024 di Lamongan Berhasil, Rata-rata 7,34 Ton Per Hektar

Regional
Gelar Halal Bihalal Bersama Jajarannya, Mas Dhito Sampaikan Ini ke Pegawai Pemkab Kediri

Gelar Halal Bihalal Bersama Jajarannya, Mas Dhito Sampaikan Ini ke Pegawai Pemkab Kediri

Regional
Anggota Keluarga Jayabaya Kembali Daftar Bacabup Lebak lewat PDI-P dan Demokrat

Anggota Keluarga Jayabaya Kembali Daftar Bacabup Lebak lewat PDI-P dan Demokrat

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com