Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berburu Burung, Warga Tanah Laut Temukan Kerangka Manusia di Lahan Sawit

Kompas.com - 10/10/2023, 12:39 WIB
Andi Muhammad Haswar,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

 PELAIHARI, KOMPAS.com - Kerangka manusia ditemukan dilahan sawit di Desa Sungai Pinang, Kecamatan Tambang Ulang, Kabupaten Tanah Laut, Kalimantan Selatan (Kalsel).

Kapolsek Tambang Ulang, Iptu Afianor mengatakan, dari pemeriksaan di sekitar lokasi, tidak ditemukan adanya identitas korban.

"Identitas dan jenis kelaminnya belum diketahui. Kami masih dalam penyelidikan," ujar Afianor, dalam keterangannya yang diterima, pada Selasa (10/10/2023).

Baca juga: Sudah Laporkan ke DPP PDI-P soal Diminta Jadi Cawapres Prabowo, Gibran: Sebagai Bawahan Wajib Melaporkan

Afianor menuturkan, kerangka manusia itu pertama kali ditemukan oleh warga yang semetara berburu burung di dalam lahan sawit.

Warga kemudian mendekat untuk memastikan apakah yang dilihatnya adalah kerangka manusia atau bukan.

Setelah diperiksa lebih detail, ternyata betul adalah kerangka manusia.

"Setelah melihat adanya kerangka tengkorak manusia kedua saksi tersebut melapor ke kepala desa setempat. Kades kemudian melapor ke polisi," ujar dia.

Petugas yang tiba di lokasi lantas melakukan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP).

Selain kerangka manusia, sejumlah barang bukti yang diduga milik korban diamankan.

Di antaranya 2 dompet, korek api, potongan kain yang sudah terbakar dan sebuah ikat pinggang.

Baca juga: Cerita Warga Kalsel Terdampak Asap Karhutla, Tidur Pakai Masker dan Ungsikan Anak ke Tempat Aman

"Barang bukti yang di temukan di TKP di antaranya tengkorak kepala manusia dan beberapa tulang bagian tubuh, tengkorak kepala dan ikat pinggang yang sudah terbakar," katanya.

Guna kepentingan penyelidikan, kerangka manusia tersebut dibawa ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Boejasin Pelaihari.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korban Banjir Lahar di Sumbar Butuh Genset hingga Pompa Air

Korban Banjir Lahar di Sumbar Butuh Genset hingga Pompa Air

Regional
Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Meletus, Kolom Abu Tebal Mengarah ke Timur Laut

Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Meletus, Kolom Abu Tebal Mengarah ke Timur Laut

Regional
Lagi, Calon Haji Embarkasi Solo Meninggal, Total 2 Orang

Lagi, Calon Haji Embarkasi Solo Meninggal, Total 2 Orang

Regional
Seorang Guru di Sikka Tewas Tertabrak Pikap, Korban Terseret 9 Meter

Seorang Guru di Sikka Tewas Tertabrak Pikap, Korban Terseret 9 Meter

Regional
Berprestasi di Bidang Matematika, Siswi SD Asal Banyuwangi Ini Bertemu Elon Musk di Bali

Berprestasi di Bidang Matematika, Siswi SD Asal Banyuwangi Ini Bertemu Elon Musk di Bali

Regional
Warisan Budaya Sriwijaya Berjaya: Dekranasda Sumsel Juara Umum Dekranas 2024

Warisan Budaya Sriwijaya Berjaya: Dekranasda Sumsel Juara Umum Dekranas 2024

Regional
Pj Gubernur Al Muktabar Terima Aspirasi Sejumlah Tokoh Banten

Pj Gubernur Al Muktabar Terima Aspirasi Sejumlah Tokoh Banten

Regional
Ribuan Mahasiswa dan Warga Doa Bersama untuk Korban Banjir Lahar di Sumbar

Ribuan Mahasiswa dan Warga Doa Bersama untuk Korban Banjir Lahar di Sumbar

Regional
Hari Kebangkitan Nasional, Ketum PP Muhammadiyah Berharap Pemimpin Baru Wujudkan Kedaulatan Indonesia

Hari Kebangkitan Nasional, Ketum PP Muhammadiyah Berharap Pemimpin Baru Wujudkan Kedaulatan Indonesia

Regional
Cerita Satu Keluarga Selamat dari Banjir Lahar Dingin Usai Panjat Loteng

Cerita Satu Keluarga Selamat dari Banjir Lahar Dingin Usai Panjat Loteng

Regional
Menganyam Rotan, Menganyam Hidup...

Menganyam Rotan, Menganyam Hidup...

Regional
Pasangan Petahana Sutarmidji-Norsan Maju Pilkada Kalbar

Pasangan Petahana Sutarmidji-Norsan Maju Pilkada Kalbar

Regional
Komandan KKB Dokoge Paniai Ditangkap

Komandan KKB Dokoge Paniai Ditangkap

Regional
Bantu Korban Banjir Lahar di Sumbar, Bupati Solok Kerap Di-'bully' Pencitraan

Bantu Korban Banjir Lahar di Sumbar, Bupati Solok Kerap Di-"bully" Pencitraan

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com