Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jelang Pemilu 2024, Gibran Mengaku Sering Adakan Pertemuan Tertutup dan Rahasia

Kompas.com - 05/05/2023, 17:23 WIB
Fristin Intan Sulistyowati,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka mengaku bakal melakukan pertemuan secara intens dan tertutup.

Gibran diketahui sedang diusulkan sebagai juru kampanye (jurkam) pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. 

Hal tersebut diungkapkan, Kader Partai Demokrasi Indonesia Pejuangan (PDIP) ini saat akan mengadakan pertemuan dengan Anggota Dewan Pimpinan Daerah (DPR) RI Fraksi PDI-P Aria Bima, di Loji Gandrung, pada Jumat (5/5/2023).

Baca juga: Warga Solo Dapat KTP dan Ucapan Selamat Ulang Tahun dari Gibran jika Genap Berusia 17 Tahun

"Ditunggu Pak Arya Bima. (Pertemuan) Tertutup, tertutup, mulai sekarang banyak acara yang tertutup, aku ya," kata Gibran, saat di Gedung DPRD Solo, Jumat.

Gibran bakal sering melakukan pertemuan tertutup lantaran semakin dekatnya menuju tahun politik.

"(Menuju tahun politik) iya, (takut dianggap pencitraan), enggak, dari dulu saya ketemu siapa saja," ujar dia.

Gibran enggan mengomentari apakah bakal intensnya pertemuan itu merupakan arahan dari partai. 

"Makasih, masak punya strategi kemenangan masa tak bocorkan, ya tidak mungkin," papar Gibran.

Gibran diketahui juga bertemu dengan Politikus PDI-P, Budiman Sudjatmiko, yang diunggah, pada Kamis (4/5/2023) oleh akun @Budimansudjatmiko.

Baca juga: Soal Wacana Diduetkan dengan Prabowo, Gibran: Umur Belum Cukup

"(Isi pertemuan) Rahasia, kan sudah saya bilang, sekarang banyak rahasia," ujar dia.

Suami Selvi Ananda itu juga, mengaku melaksanakan pertemuan 3 kali dengan tertutup, saat berada di DKI Jakarta.

"Kemarin ke Jakarta, agenda urusan kerjaan. Ada tiga grup, tiga kali meeting, soal kerja untuk Kota Solo, masak untuk Lampung. Tiga orang itu tokoh-tokoh semua, ada menteri," ucap dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Banjir dan Longsor Kembali Terjang Luwu, 3 Kali dalam Bulan Ini

Banjir dan Longsor Kembali Terjang Luwu, 3 Kali dalam Bulan Ini

Regional
4 Wanita yang Viral Merokok dan Minum Miras di Mapolres Sikka NTT Minta Maaf

4 Wanita yang Viral Merokok dan Minum Miras di Mapolres Sikka NTT Minta Maaf

Regional
Komunitas Lintas Agama di Jateng Rayakan Waisak di Vihara Tanah Putih Semarang

Komunitas Lintas Agama di Jateng Rayakan Waisak di Vihara Tanah Putih Semarang

Regional
Keluarga Pegi DPO Kasus Pembunuhan Vina Cirebon, Ibu Jadi ART, Ayah Kuli Bangunan di Bandung

Keluarga Pegi DPO Kasus Pembunuhan Vina Cirebon, Ibu Jadi ART, Ayah Kuli Bangunan di Bandung

Regional
Air Danau Kelimutu Ende Berubah Warna, Ini Penjelasan Badan Geologi

Air Danau Kelimutu Ende Berubah Warna, Ini Penjelasan Badan Geologi

Regional
Mobil Travel Terjun ke Sungai di Musi Rawas, 4 Korban Tewas

Mobil Travel Terjun ke Sungai di Musi Rawas, 4 Korban Tewas

Regional
Laga Final Persib Vs Madura, Polisi Pertebal Pengamanan

Laga Final Persib Vs Madura, Polisi Pertebal Pengamanan

Regional
Jembatan Kawanua di Maluku Tengah Putus, Akses Transportasi 3 Kabupaten Lumpuh

Jembatan Kawanua di Maluku Tengah Putus, Akses Transportasi 3 Kabupaten Lumpuh

Regional
Trauma, Korban Banjir Lahar Dingin Sumbar Takut Masuk Rumah

Trauma, Korban Banjir Lahar Dingin Sumbar Takut Masuk Rumah

Regional
Detik-detik Waisak di Candi Borobudur, 866 Personel Gabungan Disiagakan

Detik-detik Waisak di Candi Borobudur, 866 Personel Gabungan Disiagakan

Regional
Remaja 16 Tahun di Buton Tengah Dicabuli 8 Orang Pria

Remaja 16 Tahun di Buton Tengah Dicabuli 8 Orang Pria

Regional
Pagi Ini Gunung Lewotobi Laki-laki 2 Kali Meletus

Pagi Ini Gunung Lewotobi Laki-laki 2 Kali Meletus

Regional
Wali Kota Makassar Danny Pomanto jadi Narasumber dan Penanggap di 10th WWF 2024

Wali Kota Makassar Danny Pomanto jadi Narasumber dan Penanggap di 10th WWF 2024

Regional
Kapal Nelayan Hilang Kontak di Perairan Rokan Hilir Riau, 2 Korban dalam Pencarian

Kapal Nelayan Hilang Kontak di Perairan Rokan Hilir Riau, 2 Korban dalam Pencarian

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com