Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pulau Padar Labuan Bajo: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Cara Menuju

Kompas.com - 02/05/2023, 15:57 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Pulau Padar Labuan Bajo terletak di Kecamatan Komodo, Kabupaten Manggarai Barat, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT).

Pulau Padar merupakan salah satu pulau yang terdapat di Taman Nasional Komodo. Pulau Padar adalah pulau terbesar ketiga di Taman Nasional Komodo.

Banyak wisatawan yag datang ke Pulau Pandar untuk melihat keindahan laut dan daratan di wilayah Taman Nasional Komodo.

Pulau Padar

Daya Tarik Pulau Padar Labuan Bajo

Pulau Padar merupakan tujuan utama ke Labuan Bajo, selain Pulau Komodo.

Untuk menikmati keindahan Pulau Padar, wisatawan harus mendaki melalui sekitar 818 anak tangga.

Keindahan Pulau Padar akan mulai terlihat pada 100 anak tangga pertama.

Baca juga: Teluk Tekaka, Spot Wisata dengan Panorama Indah Mirip Pulau Padar

Rasa lelah selama mendaki akan hilang pada saat sampai di puncak. Wisatawan dapat meilihat laut yang biru dan hijaunya pepohonan di setiap pulau di kawasan ini.

Di sini, wisatawan dapat memuaaskan hobi berfoto dengan panorama alam.

Keindahan Pulau Padar juga didukung dengan adanya larangan merokok di kawasan ini dan kebersihan yang sangat terjaga.

Pemandangan matahari terbit di Pulau Padar, Nusa Tenggara TimurKompas.com/Silvita Agmasari Pemandangan matahari terbit di Pulau Padar, Nusa Tenggara Timur

Pulau Padar merupakan salah satu dari tiga pulau besar di Taman Nasional Komodo, dengan luas sekitar 173.300 hektar. Dua pulau lainnya, yaitu Pulau Rinca dan Pulau Komodo.

Pulau Padar lebih dekat dengan dengan Pulau Rinca dari pada Pulau Komodo.

Pulau Padar dan Pulau Komodo dipisahkan oleh Selat Lintah sehingga jaraknya lebih jauh.

Di sekitar Pulau Padar terdapat tiga atau empat pulau kecil lain. Pulau Padar tidak dihuni Komodo.

Pulau Padar tercatat sebagai Situs Warisan Dunia UNESCO, hal tersebut lantaran wilayahnya berada di Taman Nasional Komodo.

Kawasan Taman Nasional Komodo merupakan habitat alami komodo serta berbagai jenis fauna lainnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Lakukan Hubungan Sesama Jenis, Motif Pelaku Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga di Boyolali Terungkap

Lakukan Hubungan Sesama Jenis, Motif Pelaku Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga di Boyolali Terungkap

Regional
Jadi Tersangka Korupsi Dana Internet Desa, Mantan Wabup Flores Timur Diperiksa Pekan Depan

Jadi Tersangka Korupsi Dana Internet Desa, Mantan Wabup Flores Timur Diperiksa Pekan Depan

Regional
Marliah Tiba-tiba Jadi Warga Negara Malaysia, Kok Bisa?

Marliah Tiba-tiba Jadi Warga Negara Malaysia, Kok Bisa?

Regional
Terpeleset Tumpahan Oli, Mahasiswa Tewas Terlindas Truk di Kalibanteng Semarang

Terpeleset Tumpahan Oli, Mahasiswa Tewas Terlindas Truk di Kalibanteng Semarang

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Siang Cerah Berawan

Regional
Hanyut Terbawa Arus Sungai, Remaja 16 Tahun di Malinau Ditemukan Tewas

Hanyut Terbawa Arus Sungai, Remaja 16 Tahun di Malinau Ditemukan Tewas

Regional
3 Pelanggar Syariat Islam di Bireuen Dieksekusi Cambuk 17-100 Kali

3 Pelanggar Syariat Islam di Bireuen Dieksekusi Cambuk 17-100 Kali

Regional
Tiba-tiba Berstatus WN Malaysia, Marliah Akhirnya Kembali Jadi WNI

Tiba-tiba Berstatus WN Malaysia, Marliah Akhirnya Kembali Jadi WNI

Regional
Penyelundupan Miras di Atas Kapal Pelni KM Sinabung Digagalkan, 120 Liter Dimusnahkan

Penyelundupan Miras di Atas Kapal Pelni KM Sinabung Digagalkan, 120 Liter Dimusnahkan

Regional
Aniaya Siswa SMP di Kupang, 2 Pria Ditangkap Polisi

Aniaya Siswa SMP di Kupang, 2 Pria Ditangkap Polisi

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Gempa M 5,2 Lombok Barat, Warga Kaget Dengar Suara Gemuruh

Gempa M 5,2 Lombok Barat, Warga Kaget Dengar Suara Gemuruh

Regional
[POPULER NUSANTARA] Jateng Masuki Musim Kemarau | Caleg Batal Jadi Aggota DPRD meski Dapat Suara Terbanyak

[POPULER NUSANTARA] Jateng Masuki Musim Kemarau | Caleg Batal Jadi Aggota DPRD meski Dapat Suara Terbanyak

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com