Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pj Bupati Aceh Timur Kecelakaan, Pajero yang Ditumpangi Hancur

Kompas.com - 08/03/2023, 14:17 WIB
David Oliver Purba

Editor

KOMPAS.com - Mobil yang ditumpangi Pj Bupati Aceh Timur Mahyuddin mengalami kecelakaan di Gampong Balee Ulim, Kecamatan Ulim, Pidie Jaya, Aceh, Rabu (8/3/2023) dini hari.

Kejadian itu mengakibatkan Mahyuddin terluka dan harus dilarikan ke rumah sakit.

Baca juga: Rekening Diblokir KPK, Mantan Rektor Unila Karomani: Saya Sekarang Gelandangan...

Kapolres Pidie Jaya, AKBP Dodon Priyambodo menjelaskan, awalnya mobil Pajero yang ditumpangi Mahyuddin, T Muhammad Hafizs, Andika Sanjaya, sopir Darwan melaju menuju arah Banda Aceh.

Baca juga: Perempuan di Pidie Aceh Diduga Tewas karena Amukan Gajah Liar

Kemudian Fuso berpelat nomor BK 8754 XF yang dikemudikan oleh Lelo Tarigan, melaju dari arah Aceh Timur menuju menuju Banda Aceh dengan kecepatan sedang.

Setiba di Gampong Balee Ulim, truk Fuso berhenti di pinggir sisi kiri badan jalan. Sementara ban sebelah kanan berada pada sisi badan jalan utama.

Darwan yang mengendarai Pajero tidak menyadari bahwa ada truk Fuso yang sedang parkir di sisi kiri jalan tepat di depannya.

Darwan tak mampu menghindar karena jarak kedua kendaraan sudah terlalu dekat. 

"Kejadianpun tak terhindari sehingga mobil Pajero menabrak bagian belakang sebelah kanan hingga mobil mengalami rusak berat,"jelasnya.

Seluruh penumpang Pejero langsung dibawa ke RSDUD Meureuedu dan paginya dirujuk ke RSU Banda Aceh.

Artikel ini telah tayang di SerambiNews.com dengan judul: Pj Bupati Aceh Timur Luka Berat Usai Tabrakan di Pidie Jaya, Begini Kronologisnya Versi Polisi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Regional
BMKG: Gempa M 5,8 di Seram Timur Maluku Dipicu Aktivitas Sesar Naik

BMKG: Gempa M 5,8 di Seram Timur Maluku Dipicu Aktivitas Sesar Naik

Regional
Aziz Minta Restu di Hadapan Massa, Terkait Pilkada Magelang?

Aziz Minta Restu di Hadapan Massa, Terkait Pilkada Magelang?

Regional
Cerita Awal Mula Marliah Pensiunan PNS Tiba-tiba Jadi WNA Malaysia

Cerita Awal Mula Marliah Pensiunan PNS Tiba-tiba Jadi WNA Malaysia

Regional
Gempa M 5,8 Guncang Seram Bagian Timur Maluku, Tak Berisiko Tsunami

Gempa M 5,8 Guncang Seram Bagian Timur Maluku, Tak Berisiko Tsunami

Regional
Pencarian Pria yang Hilang Diterkam Buaya di Ende Berlanjut

Pencarian Pria yang Hilang Diterkam Buaya di Ende Berlanjut

Regional
WN Papua Nugini Ditangkap karena Membawa Dua Butir Amunisi

WN Papua Nugini Ditangkap karena Membawa Dua Butir Amunisi

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Regional
Gempa M 6,1 Guncang Bula

Gempa M 6,1 Guncang Bula

Regional
Suami di Karimun Bunuh Istri Pakai Batang Sikat Gigi

Suami di Karimun Bunuh Istri Pakai Batang Sikat Gigi

Regional
Maju Pilkada Maluku, Eks Pangdam Pattimura Daftar Cagub ke 5 Parpol

Maju Pilkada Maluku, Eks Pangdam Pattimura Daftar Cagub ke 5 Parpol

Regional
Ratusan Ribu Suara Pemilu 2024 di Bangka Belitung Tidak Sah, NasDem Gugat ke MK

Ratusan Ribu Suara Pemilu 2024 di Bangka Belitung Tidak Sah, NasDem Gugat ke MK

Regional
Maksimalkan Potensi, Pj Walkot Tangerang Minta Fasilitas Kawasan Kuliner Parlan Dilengkapi

Maksimalkan Potensi, Pj Walkot Tangerang Minta Fasilitas Kawasan Kuliner Parlan Dilengkapi

Kilas Daerah
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com