Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tebing Keraton di Bandung, Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Kompas.com - 24/05/2022, 06:15 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Tebing Keraton terletak di Kampung Pakar, Desa Ciburial, Kecamatan Cimenyan, Kabupaten Bandung.

Kawasan wisata ini terletak di puncak kawasan Hutan Lindung Taman Hutan Raha Ir H juanda.

Tebing Keraton merupakan obyek wisata yang ramai dikunjungi wisatawan. Obyek wisata ini sudah terkenal dikalangan masyarakat.

Di tempat ini, mereka ingin melihat keindahan alam dari ketinggian.

Daya Tarik Tebing Keraton

Diperkirakan, nama Tebing Keraton karena dari area ini dapat memperoleh pemandangan yang luas dan indah, dimana di depannya terdapat Gunung Tangkuban Perahu dan Gunung Burangrang.

Tebing Keraton banyak dikunjungi wisatawan karena di kawasan ini mereka dapat menikmati hijaunya pemandangan Tahura Djuanda atau Taman Hutan Rakyat (Tahura) Ir H Djuanda.

Tahura Djuanda merupakan bagian cekungan Bandung yang memiliki latar belakang sejarah yang erat kaitannya dengan zaman purba hingga saat ini.

Secara geologi wilayah ini mengalami perubahan karena gejolak alam dalam kurun waktu pembentukan alam semesta.

Wilayah ini menyajikan pemandangan indah terutama sebelum matahari terbit atau kurang lebih pukul 6 pagi.

Baca juga: [TREN WISATA KOMPASIANA] Berkemah di Tepi Situ Patenggang | Begini Rasanya Kena Prank Tebing Keraton dan Tahura

Pada saat itu, wisatawan akan menikmati keindahan suasana perbukitan yang masih diselimuti kabut tebal. Kabutnya akan melayang-layang, dimana seolah-olah meluncur dari satu pohon ke pohon lainnya.

Keindahan tersebut masih ditambah dengan matahari terbit di balik bukit dari sebelah timur.

Wisatawan disarankan membawa kamera pada berada ini, kerena moment indah tersebut sayang apabila tidak terekam kamera.

Tebing Keraton dikelola oleh Pemerintah Provinsi Jawa Barat melalui Balai Pengelolaan Taman Hutan Raya Unit Pelaksana Teknis Dinas Kehutanan Provinsi Jawa Barat.

Sehingga, kawasan itu tidak ada warung-warung kecil di sekitarnya. Jika, wisatawan merasa harus atau lapar dapat membeli makanan dan minuman di dekat area parkir.

Harga Tiket Masuk Tebing Keraton

Harga tiket masuk pengunjung domestik Tebing Keraton sebesar Rp 11.000, sedangkan pengunjung mancanegara sebesar Rp 75.000.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

Regional
Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Regional
Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Regional
Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Regional
Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Regional
Sepekan Pantura Sayung Banjir Rob dan Jalan Demak-Kudus Tersendat, Sopir Truk: Lelah, Boros Solar

Sepekan Pantura Sayung Banjir Rob dan Jalan Demak-Kudus Tersendat, Sopir Truk: Lelah, Boros Solar

Regional
Simpan Narkoba di Rumah Dinas, Oknum Camat Ditangkap Polisi

Simpan Narkoba di Rumah Dinas, Oknum Camat Ditangkap Polisi

Regional
Semarang Night Carnival, Lalu Lintas di Jalan Pemuda dan Jalan Pandanaran Dialihkan

Semarang Night Carnival, Lalu Lintas di Jalan Pemuda dan Jalan Pandanaran Dialihkan

Regional
PDI-P Solo Minta Cawalkot yang Diusung Bertanggung Jawab Sejahterakan Masyarakat dan Tak Pindah Parpol Lain

PDI-P Solo Minta Cawalkot yang Diusung Bertanggung Jawab Sejahterakan Masyarakat dan Tak Pindah Parpol Lain

Regional
Terima Penghargaan dari Pemprov Jateng, Kota Semarang Jadi yang Terbaik dalam Penurunan Tingkat Pengangguran Terbuka

Terima Penghargaan dari Pemprov Jateng, Kota Semarang Jadi yang Terbaik dalam Penurunan Tingkat Pengangguran Terbuka

Regional
APBD Kalteng Meningkat 2 Kali Lipat dalam 8 Tahun, Capai Rp 8,79 Triliun pada 2024

APBD Kalteng Meningkat 2 Kali Lipat dalam 8 Tahun, Capai Rp 8,79 Triliun pada 2024

Regional
Kehidupan Ekonomi Kerajaan Demak

Kehidupan Ekonomi Kerajaan Demak

Regional
Pegawai Bea Cukai Ketapang yang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Burung Dicopot

Pegawai Bea Cukai Ketapang yang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Burung Dicopot

Regional
Kelola Air Tanpa Izin di Gili Trawangan, 2 Direktur Perusahaan Jadi Tersangka

Kelola Air Tanpa Izin di Gili Trawangan, 2 Direktur Perusahaan Jadi Tersangka

Regional
Diprotes, Unsoed Keluarkan Aturan Baru soal UKT, Diklaim Terjangkau

Diprotes, Unsoed Keluarkan Aturan Baru soal UKT, Diklaim Terjangkau

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com