Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Melaju Kencang hingga Masuk Sungai, Pengemudi Toyota Yaris Tewas Terkurung dalam Mobil

Kompas.com - 14/02/2022, 17:10 WIB
Aji YK Putra,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

OKU TIMUR, KOMPAS.com - Satu unit mobil jenis Toyota Yaris dengan plat nomor polisi BG 1774 FN yang dikemudikan oleh Dian Firmansyah (31) mengalami kecelakaan tunggal.

Karena melaju kencang hingga pecah ban, mobil yang dikemudikan Dian masuk ke sungai di Jalan Tanggul Irigasi, Desa Sukaraja, Kecamatan Buay Madang, Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) Timur, Sumatera Selatan.

Akibat kejadian tersebut, Dian pun tewas terkurung dalam mobil.

Baca juga: Kisah Juru Kunci Bukit Samboja, Terjun ke Laut demi Selamatkan Peserta Ritual yang Terseret Ombak Pantai Payangan

Kasat Lantas Polres OKU Timur AKP Yudhi Cahyono mengatakan, kejadian itu bermula saat Dian sedang mengemudikan mobil dengan kecepatan tinggi pada Minggu (13/2/2022).

Namun, saat melintas di lokasi kejadian, ban sebelah kiri bagian belakang mendadak pecah hingga akhirnya mobil hilang kendali dan menabrak pembatas tanggul dan akhirnya terjun ke sungai.

“Mobil tersebut berjalan dari arah Desa Aman Jaya menuju Martapura dengan kecepatan tinggi dan ban bagian belakang sebelah kiri pecah sehingga hilang kendali dan membentur pembatas tanggul irigasi,” kata Yudhi.

Saat mobil masuk ke sungai, warga setempat berupaya menolong korban. Namun, korban sudah tewas terkurung di dalam mobil.

Baca juga: Mobil Elf Rombongan Pelajar Masuk Jurang, Setahun Terakhir Ada 3 Kendaraan Jatuh di Tempat yang Sama

“Ini kecelakaan tunggal, penyebabnya karena pengemudi lalai dan mengendarai dalam kecepatan tinggi sampai hilang kendali,”ujarnya.

Jenazah korban sudah diserahkan pihak keluarga untuk dikebumikan. Sementara, mobil milik Dian telah berhasil dievakuasi oleh warga setempat.

“Kendaraannya sudah dievakuasi, korban juga sudah diserahkan kepada pihak keluarga,” ungkapnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dewan Syuro PKB Kota Semarang Deklarasikan 'Wawan' Jadi Wakil di Pilkada 2024

Dewan Syuro PKB Kota Semarang Deklarasikan "Wawan" Jadi Wakil di Pilkada 2024

Regional
Wanita yang Tampar Polisi di Makassar Ditahan, Dijerat Pasal Penganiayaan

Wanita yang Tampar Polisi di Makassar Ditahan, Dijerat Pasal Penganiayaan

Regional
Sempat Baku Tembak, Pasukan TNI Akhirnya Kuasai Markas OPM di Maybrat

Sempat Baku Tembak, Pasukan TNI Akhirnya Kuasai Markas OPM di Maybrat

Regional
'Study Tour' Dilarang, Biro Wisata Banyumas Raya: Jangan Bunuh Kami

"Study Tour" Dilarang, Biro Wisata Banyumas Raya: Jangan Bunuh Kami

Regional
Penyebab Keracunan Massal di Brebes Terungkap, Makanan Basi?

Penyebab Keracunan Massal di Brebes Terungkap, Makanan Basi?

Regional
Nelayan di NTT Tewas Diterkam Buaya, Korban Sempat Panjat Pohon Bakau

Nelayan di NTT Tewas Diterkam Buaya, Korban Sempat Panjat Pohon Bakau

Regional
Kantor Dinas Perkim Majene Terbakar, Diduga akibat Korsleting

Kantor Dinas Perkim Majene Terbakar, Diduga akibat Korsleting

Regional
2 Pasangan Pengungsi Rohingya Menikah di Kamp Pengungsian Aceh Barat

2 Pasangan Pengungsi Rohingya Menikah di Kamp Pengungsian Aceh Barat

Regional
Bus Surya Kencana Terguling di Lombok Timur akibat Sopir Ugal-ugalan

Bus Surya Kencana Terguling di Lombok Timur akibat Sopir Ugal-ugalan

Regional
Pilot Korban Pesawat Jatuh di BSD Dimakamkan di Bandungan Hari Ini, Pelayat Berdatangan

Pilot Korban Pesawat Jatuh di BSD Dimakamkan di Bandungan Hari Ini, Pelayat Berdatangan

Regional
Festival Lampion 23 Mei di Borobudur: Jadwal Pembelian Tiket, Harga, dan Lokasi Penerbangan

Festival Lampion 23 Mei di Borobudur: Jadwal Pembelian Tiket, Harga, dan Lokasi Penerbangan

Regional
PKS Rekomendasikan Wali Kota Depok dan Haru Suandharu Maju Pilkada Jabar

PKS Rekomendasikan Wali Kota Depok dan Haru Suandharu Maju Pilkada Jabar

Regional
Kriteria Sosok Ideal Bupati di Banyumas Raya Menurut Akademisi Unsoed

Kriteria Sosok Ideal Bupati di Banyumas Raya Menurut Akademisi Unsoed

Regional
Jelang Idul Adha, Harga Kebutuhan Pokok dan Sayuran di Kebumen Naik

Jelang Idul Adha, Harga Kebutuhan Pokok dan Sayuran di Kebumen Naik

Regional
9 Rumah Terbakar di Bantaran Rel Solo, BI Ganti Sebagian Uang yang Hangus

9 Rumah Terbakar di Bantaran Rel Solo, BI Ganti Sebagian Uang yang Hangus

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com