Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Pasien Omicron di Belitung Sudah Dinyatakan Sembuh

Kompas.com - 02/02/2022, 20:57 WIB
Heru Dahnur ,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi

BELITUNG, KOMPAS.com - Sebanyak delapan pasien Covid-19 di Puskesmas Air Saga, Kecamatan Tanjung Pandan, Kabupaten Belitung, Kepulauan Bangka Belitung, dinyatakan positif terjangkit varian Omicron.

Namun, saat ini pasien tersebut telah dinyatakan sembuh setelah menjalani karantina mandiri.

Bupati Belitung Sahani Saleh mengatakan, kabar adanya pasien Omicron baru diketahui, karena hasilnya baru keluar pada Selasa (1/2/2022).

Sementara sampel telah dikirimkan sejak 24 Januari 2022.

Baca juga: Mengenal STGF, Cara yang Digunakan untuk Mendeteksi Varian Omicron

Dari sembilan sampel yang dikirim ke Laboratorium Genomik Solidaritas Indonesia (GSI) Jakarta, sebanyak delapan di antaranya dinyatakan terkonfirmasi varian Omicron.

"Selama menunggu hasil pemeriksaan, pasien ini isolasi mandiri di bawah pengawasan Dinkes dan mereka telah sembuh karena memang tanpa gejala berat," ujar Sahani saat dikonfirmasi, Rabu (2/2/2022).

Dari penelusuran petugas, diketahui varian Omicron berasal dari klaster perjalanan luar daerah.

Baca juga: 8 Warga di Bangka Belitung Terkonfirmasi Varian Omicron

Salah satu pasien sebelumnya pernah melakukan perjalanan ke Jakarta.

Terkait temuan Omicron, Sahani mengingatkan warga untuk senantiasa melaksanakan protokol kesehatan seperti jaga jarak dan menggunakan masker.

Sebab, delapan pasien yang terkonfirmasi tersebut sebelumnya telah menerima dua kali vaksin.

"Jadi walaupun sudah divaksin, tetap laksanakan protokol kesehatan, tak boleh diabaikan," kata Sahani.

Selain itu, tim Satgas bakal menggencarkan vaksinasi dosis ketiga atau vaksinasi booster guna mencapai kekebalan kelompok.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Malam Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Malam Hujan Ringan

Regional
Bertemu Lembaga Adat Melayu Riau, Pj Walkot Pekanbaru Sampaikan Apresiasinya

Bertemu Lembaga Adat Melayu Riau, Pj Walkot Pekanbaru Sampaikan Apresiasinya

Regional
Presiden Jokowi Resmikan 7,47 Kilometer Jalan Inpres di Lombok Barat

Presiden Jokowi Resmikan 7,47 Kilometer Jalan Inpres di Lombok Barat

Regional
Raih Juara Umum di MTQ Ke-30 Tingkat Jateng, Kota Semarang Bawa Pulang 24 Piala

Raih Juara Umum di MTQ Ke-30 Tingkat Jateng, Kota Semarang Bawa Pulang 24 Piala

Regional
KSAD Jenderal Maruli Simanjuntak Kunjungi Merauke untuk Panen Raya Padi

KSAD Jenderal Maruli Simanjuntak Kunjungi Merauke untuk Panen Raya Padi

Regional
BPOM Telusuri Produk Kosmetik Ilegal di Batam

BPOM Telusuri Produk Kosmetik Ilegal di Batam

Regional
Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Meletus, Warga Diminta Waspada

Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Meletus, Warga Diminta Waspada

Regional
Cerita Chef Restoran Kampung Melayu, Deg-degan Pertama Kali Memasak untuk Presiden

Cerita Chef Restoran Kampung Melayu, Deg-degan Pertama Kali Memasak untuk Presiden

Regional
Buruh Pelabuhan di Banjarmasin Ditemukan Tewas Membusuk, Ketahuan Saat Rekannya Mau Bayar Utang

Buruh Pelabuhan di Banjarmasin Ditemukan Tewas Membusuk, Ketahuan Saat Rekannya Mau Bayar Utang

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Maju Calon Bupati Sumbawa, Syarafuddin Jarot Resmi Daftar di Partai Nasdem

Maju Calon Bupati Sumbawa, Syarafuddin Jarot Resmi Daftar di Partai Nasdem

Regional
Nelayan yang Hilang di Perairan Nusakambangan Ditemukan Tewas

Nelayan yang Hilang di Perairan Nusakambangan Ditemukan Tewas

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Pelni Hentikan Pelayaran Rute Bintan-Natuna Selama Sekitar 20 Hari

Pelni Hentikan Pelayaran Rute Bintan-Natuna Selama Sekitar 20 Hari

Regional
Tergiur Upah Rp 3 Juta, Tukang Nasi Goreng Jadi Kurir Narkoba

Tergiur Upah Rp 3 Juta, Tukang Nasi Goreng Jadi Kurir Narkoba

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com