Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kasus Aktif Covid-19 di Sumbar 38 Orang, Warga Diminta Tetap Waspada

Kompas.com - 15/12/2021, 11:49 WIB
Perdana Putra,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

PADANG, KOMPAS.com - Masih ada 38 kasus aktif Covid-19 yang ditemukan di Sumatera Barat. Kasus-kasus itu ditemukan di 12 kabupaten dan kota di Sumbar.

"Masih ada 38 kasus aktif di Sumbar. Itu tersebar di 12 kabupaten dan kota di Sumbar," kata Kepala Dinas Kesehatan Sumbar Arry Yuswandi yang dihubungi Kompas.com, Rabu (15/12/2021).

Baca juga: Anak Usia 6-11 Tahun di Banyumas Divaksin Covid-19 Mulai Pekan Ini

Adapun rincian 38 kasus aktif di Sumatera Barat adalah:

  • Sijunjung, 8 kasus aktif
  • Pesisir Selatan, 8 kasus aktif
  • Padang, 5 kasus
  • Padang Panjang, 3 kasus
  • Mentawai, 3 kasus
  • Bukittinggi, 2 kasus
  • Pasaman, 2 kasus
  • Limapuluh Kota, 2 kasus
  • Tanah Datar, 2 kasus
  • Kota Solok, 1 kasus
  • Agam, 1 kasus
  • Pasaman Barat, 1 kasus

"Sementara, tujuh daerah di Sumatera Barat tidak lagi ditemukan kasus aktif Covid-19," ungkap Arry.

Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan Sumbar hingga Senin (13/12/2021) daerah yang sudah terbebas dari Covid-19 itu adalah Kota Payakumbuh, Kota Sawahlunto, Kabupaten Padang Pariaman, Kabupaten Solok.

Kemudian Kota Pariaman, Kabupaten Dharmasraya dan Kabupaten Solok Selatan.

Baca juga: Banjir Rendam Ratusan Rumah di Padang Sidempuan, Bangunan Ambles, Satpol PP Tersetrum

Secara total kata Arry, sejak pandemi ditemukan 89.864 kasus, sembuh 87.674 dan meninggal dunia 2.152 orang.

Kendati kasus sudah mulai melandai, namun Arry tetap mengimbau masyarakat agar tetap mematuhi protokol kesehatan.

Hal itu karena virus Corona tidak dapat dilihat sehingga bisa menyerang siapa saja kalau tidak waspada.

"Kemudian bagi yang belum vaksin, segera divaksin. Kita berharap kasus Covid-19 ini terus melandai," pungkas Arry.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ghozali Everyday yang Terkenal karena NFT Hibahkan Alat Animasi ke Kampusnya

Ghozali Everyday yang Terkenal karena NFT Hibahkan Alat Animasi ke Kampusnya

Regional
Digigit Anjing Rabies, Anak 8 Tahun di Kalbar Meninggal Dunia

Digigit Anjing Rabies, Anak 8 Tahun di Kalbar Meninggal Dunia

Regional
Raker Komwil I Apeksi 2024, Kota-kota Diingatkan untuk Kelola APBD secara Benar

Raker Komwil I Apeksi 2024, Kota-kota Diingatkan untuk Kelola APBD secara Benar

Regional
Penerbangan Internasional di Jateng Sepi Peminat, Status Bandara Jadi Domestik

Penerbangan Internasional di Jateng Sepi Peminat, Status Bandara Jadi Domestik

Regional
Datang ke Aceh, Anies dan Muhaimin Ucapkan Terima Kasih

Datang ke Aceh, Anies dan Muhaimin Ucapkan Terima Kasih

Regional
Mantri Hutan Buru Pendaki yang Nyalakan “Flare” di Gunung Andong

Mantri Hutan Buru Pendaki yang Nyalakan “Flare” di Gunung Andong

Regional
Kecelakaan Maut Ambulans Vs Truk di Tol Batang-Semarang, 1 Penumpang Tewas

Kecelakaan Maut Ambulans Vs Truk di Tol Batang-Semarang, 1 Penumpang Tewas

Regional
Napi Lapas Kedungpane Semarang Ditemukan Tewas Gantung Diri di Kamar Mandi

Napi Lapas Kedungpane Semarang Ditemukan Tewas Gantung Diri di Kamar Mandi

Regional
Kades di Flores Timur Jadi Tersangka Korupsi Dana Desa Rp 670 Juta

Kades di Flores Timur Jadi Tersangka Korupsi Dana Desa Rp 670 Juta

Regional
Terima Opini WTP dari BPK, Mas Dhito: Komitmen Pemkab Kediri Laksanakan Tata Keuangan Daerah

Terima Opini WTP dari BPK, Mas Dhito: Komitmen Pemkab Kediri Laksanakan Tata Keuangan Daerah

Regional
Korupsi Pembangunan Hotel Rp 22,6 Miliar, Eks Bupati Kuansing Ditahan

Korupsi Pembangunan Hotel Rp 22,6 Miliar, Eks Bupati Kuansing Ditahan

Regional
Kronologi Siswa SMP Bunuh Bocah 7 Tahun di Sukabumi, Korban Disodomi Dua Kali oleh Pelaku

Kronologi Siswa SMP Bunuh Bocah 7 Tahun di Sukabumi, Korban Disodomi Dua Kali oleh Pelaku

Regional
Ibu Rumah Tangga Pengedar Sabu di Balikpapan Ditangkap, Barang Bukti 33,5 Gram

Ibu Rumah Tangga Pengedar Sabu di Balikpapan Ditangkap, Barang Bukti 33,5 Gram

Regional
Truk Tabrak Truk di Bawen Tewaskan 1 Orang, Warga: Dari Atas Kencang, lalu 'Bres'

Truk Tabrak Truk di Bawen Tewaskan 1 Orang, Warga: Dari Atas Kencang, lalu "Bres"

Regional
Pegawai Ditangkap Kasus Perdagangan Burung, Bea Cukai Kalbagbar: Bukan Penyelundupan

Pegawai Ditangkap Kasus Perdagangan Burung, Bea Cukai Kalbagbar: Bukan Penyelundupan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com