Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Soal Dugaan ASN Terima Bantuan Sosial, Begini Tanggapan Pemkot Blitar

Kompas.com - 22/11/2021, 16:16 WIB
Asip Agus Hasani,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

BLITAR, KOMPAS.com - Wali Kota Blitar Santoso mengeklaim pihaknya sudah mengklarifikasi dugaan adanya aparatur sipil negara (ASN) atau pensiunan ASN menerima bantuan sosial selama pandemi Covid-19.

Klarifikasi itu terkait dugaan 31.624 ASN dan pensiunan ASN di Indonesia yang menerima bantuan sosial dari Kementerian Sosial seperti yang disampaikan Menteri Sosial Tri Rismaharini.

"Oh, itu sudah diklarifikasi. Sudah diklarifikasi oleh Dinas Sosial. Selanjutnya nanti akan diselesaikan lebih lanjut," ujar Santoso menjawab Kompas.com, Senin (22/11/2021).

Namun, Santoso menolak memberikan penjelasan lebih jauh.

Sementara itu, Plt Kepala Dinas Sosial Priyo Istanto mengakui adanya kemungkinan ASN atau pensiunan ASN di lingkungan Pemerintah Kota Blitar yang menerima bantuan sosial selama pandemi Covid-19.

Baca juga: Soal 31.624 ASN Terima Bansos, Mensos Risma: Data Sudah Diserahkan, Silahkan Daerah Cek Ulang

Namun, Priyo belum bersedia memberikan penjelasan lebih jauh. Priyo mengaku belum menerima daftar nama ASN atau pensiunan ASN yang diduga menerima bantuan sosial itu.

"Disinyalir ada. Indikasinya ada. Tapi daftar resminya belum diekspose kan," ujar Priyo.

Priyo juga tidak menjelaskan dasar dugaan ASN atau pensiunan ASN di lingkungan Pemerintah Kota Blitar menerima bantuan sosial itu.

"Memang mungkin ada," ujarnya singkat.

Ditanya apakah pihaknya sudah meneliti ulang daftar penerima bantuan sosial, Priyo tidak menjawab dengan dalih belum mendapatkan daftar nama ASN dan pensiunan ASN yang diduga menerima bantuan sosial.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dituding Jadi Penyebab Banjir, Perumahan di Lampung Digeruduk Emak-emak

Dituding Jadi Penyebab Banjir, Perumahan di Lampung Digeruduk Emak-emak

Regional
Purwakarta Kejar Posisi sebagai Daerah Penghasil Ikan Air Tawar

Purwakarta Kejar Posisi sebagai Daerah Penghasil Ikan Air Tawar

Regional
DPRD Minta Pemkot Bandar Lampung Segera Realisasikan BLK

DPRD Minta Pemkot Bandar Lampung Segera Realisasikan BLK

Regional
Suami Istri di Gresik Mencuri Sambil Bawa Balita, Uangnya Digunakan Beli Minuman Keras

Suami Istri di Gresik Mencuri Sambil Bawa Balita, Uangnya Digunakan Beli Minuman Keras

Regional
Pilkada Bangka Belitung, PDI-P dan Gerindra Jajaki Koalisi

Pilkada Bangka Belitung, PDI-P dan Gerindra Jajaki Koalisi

Regional
2 Warga Sikka Ditangkap karena Edarkan Uang Palsu

2 Warga Sikka Ditangkap karena Edarkan Uang Palsu

Regional
Mayat Tak Dikenal Telungkup di Pinggir Jalan, Jadi Tontonan Warga

Mayat Tak Dikenal Telungkup di Pinggir Jalan, Jadi Tontonan Warga

Regional
Warga Semarang, Ini Rangkaian Acara untuk Sambut HUT Ke-477 Kota Semarang

Warga Semarang, Ini Rangkaian Acara untuk Sambut HUT Ke-477 Kota Semarang

Regional
Tabrakan 2 Sepeda Motor di NTT, Seorang Guru Tewas

Tabrakan 2 Sepeda Motor di NTT, Seorang Guru Tewas

Regional
Peringatkan Pelaku Hoaks Perampokan Klinik di Padang, Polisi Siap Tempuh Jalur Hukum

Peringatkan Pelaku Hoaks Perampokan Klinik di Padang, Polisi Siap Tempuh Jalur Hukum

Regional
Saat Pimpinan Partai di Jateng Halalbihalal Usai Bersaing dalam Pemilu

Saat Pimpinan Partai di Jateng Halalbihalal Usai Bersaing dalam Pemilu

Regional
Anggota Brimob Akan Dikirim untuk Amankan Intan Jaya dari Gangguan KKB

Anggota Brimob Akan Dikirim untuk Amankan Intan Jaya dari Gangguan KKB

Regional
Peringatan HUT Ke-477 Kota Semarang, Mbak Ita: Kami Buat Meriah

Peringatan HUT Ke-477 Kota Semarang, Mbak Ita: Kami Buat Meriah

Regional
Inovasi Daun Kelor Turunkan Angka Stunting, Penyuluh KB di Sumbawa Tembus Tingkat Nasional

Inovasi Daun Kelor Turunkan Angka Stunting, Penyuluh KB di Sumbawa Tembus Tingkat Nasional

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Malam Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Malam Hujan Ringan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com