Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

15 Jabatan Tinggi di Pemkab Rembang Kosong, Berikut Daftar Lowongannya

Kompas.com - 18/11/2021, 12:06 WIB
Aria Rusta Yuli Pradana,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

REMBANG, KOMPAS.com - Sebanyak 15 jabatan pimpinan tinggi (JBT) Pratama di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang mengalami kekosongan.

Wakil Bupati Rembang, M Hanies Cholil Barro' mengatakan untuk saat ini kelima belas posisi yang kosong diisi oleh pelaksana tugas.

"Iya, sementara semuanya disii oleh Plt (pelaksana tugas)," ucap Hanies kepada Kompas.com, Kamis (18/11/2021).

Baca juga: Setelah Berbulan-bulan Lowong, Wakil Bupati Kulon Progo Akhirnya Terpilih

Pria yang akrab disapa Gus Hanies itu menjelaskan, agar kekosongan jabatan tersebut tidak terlalu lama, maka pihaknya kemudian melakukan seleksi bagi calon pengisi jabatan tersebut.

"Kita adakan seleksi. Pendaftaran mulai tanggal 17 kemarin sampai tanggal 23 (November)," kata Hanies yang juga adik Menteri Agama.

Lebih lanjut, Hanies juga Ketua DPC PKB Rembang menjelaskan sejumlah persyaratan bagi para pelamar JBT Pratama tersebut.

Pelamar tersebut merupakan Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan pemerintah Kabupaten/Kota/Provinsi di Wilayah Jawa Tengah.

"Usia maksimal 56 tahun," ujar dia.

Baca juga: Kades di Rembang Terlibat Kasus Tambang Ilegal, Ini Respons Bupati

Para pelamar juga harus memiliki kompetensi teknis, kompetensi manajerial, dan kompetensi sosial kultural.

Para pelamar sedang atau pernah menduduki jabatan administrator (setara eselon III.a) minimal dua tahun, pejabat administrator (setara eselon III.b) minimal tiga tahun, atau jabatan fungsional jenjang ahli madya minial5 dua tahun.

"Minimal Sarjana (S-1) atau Diploma (D-IV), mendapat persetujuan/rekomendasi dari atasan langsung, dan tidak pernah dijatuhi hukuman pidana," terang dia.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Suami di Karimun Bunuh Istri Pakai Batang Sikat Gigi

Suami di Karimun Bunuh Istri Pakai Batang Sikat Gigi

Regional
Maju Pilkada Maluku, Eks Pangdam Pattimura Daftar Cagub ke 5 Parpol

Maju Pilkada Maluku, Eks Pangdam Pattimura Daftar Cagub ke 5 Parpol

Regional
Ratusan Ribu Suara Pemilu 2024 di Bangka Belitung Tidak Sah, NasDem Gugat ke MK

Ratusan Ribu Suara Pemilu 2024 di Bangka Belitung Tidak Sah, NasDem Gugat ke MK

Regional
Maksimalkan Potensi, Pj Walkot Tangerang Minta Fasilitas Kawasan Kuliner Parlan Dilengkapi

Maksimalkan Potensi, Pj Walkot Tangerang Minta Fasilitas Kawasan Kuliner Parlan Dilengkapi

Kilas Daerah
Tim SAR Gabungan Kembali Temukan Jasad Korban Banjir Bandang Luwu

Tim SAR Gabungan Kembali Temukan Jasad Korban Banjir Bandang Luwu

Regional
Seorang Petani di Sikka NTT Dikeroyok hingga Babak Belur, 3 Pelaku Ditangkap

Seorang Petani di Sikka NTT Dikeroyok hingga Babak Belur, 3 Pelaku Ditangkap

Regional
KKB Ancam dan Rampas Barang Jemaat Gereja di Pegunungan Bintang

KKB Ancam dan Rampas Barang Jemaat Gereja di Pegunungan Bintang

Regional
Geng Motor Tawuran Tewaskan Pelajar SMA di Lampung, 2 Orang Jadi Tersangka

Geng Motor Tawuran Tewaskan Pelajar SMA di Lampung, 2 Orang Jadi Tersangka

Regional
Ayah Perkosa Putri Kandung di Mataram Saat Istri Kerja sebagai TKW

Ayah Perkosa Putri Kandung di Mataram Saat Istri Kerja sebagai TKW

Regional
Tanah Orangtua Dijual Tanpa Sepengetahuannya, Adik Bacok Kakak di Kampar

Tanah Orangtua Dijual Tanpa Sepengetahuannya, Adik Bacok Kakak di Kampar

Regional
Warga Cianjur Kaget Wanita yang Dinikahinya Ternyata Seorang Pria

Warga Cianjur Kaget Wanita yang Dinikahinya Ternyata Seorang Pria

Regional
Saiful Tewas Usai Ditangkap Polisi, Istri: Suami Saya Buruh Tani, Tak Terlibat Narkoba

Saiful Tewas Usai Ditangkap Polisi, Istri: Suami Saya Buruh Tani, Tak Terlibat Narkoba

Regional
KLB Diare di Pesisir Selatan Sumbar, Ada 150 Kasus dan 4 Orang Meninggal

KLB Diare di Pesisir Selatan Sumbar, Ada 150 Kasus dan 4 Orang Meninggal

Regional
Guru Honorer di Maluku Dipecat Setelah 11 Tahun Mengabdi, Pihak Sekolah Berikan Penjelasan

Guru Honorer di Maluku Dipecat Setelah 11 Tahun Mengabdi, Pihak Sekolah Berikan Penjelasan

Regional
Pikap Pelat Merah Angkut Ribuan Liter Miras di Gorontalo

Pikap Pelat Merah Angkut Ribuan Liter Miras di Gorontalo

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com