Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ketua KONI: PON Bukti Indonesia Patuh Protokol Kesehatan

Kompas.com - 02/10/2021, 21:39 WIB
Dhias Suwandi,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

JAYAPURA, KOMPAS.com - Upacara Pembukaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX 2021 Papua berlangsung di Stadion Lukas Enembe, Kabupaten Jayapura, Sabtu (2/10/2021) malam.

Dalam laporannya, Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Marciano Norman menyatakan, kesuksesan penyelenggaraan PON sangat penting karena digelar di tengah pandemi Covid-19.

"Ini bertujuan untuk menunjukan Indonesia patuh menjalankan protokol kesehatan sehingga kita bisa menyelenggarakan event ini dengan baik," kata Marciano dalam laporannya, Sabtu.

Marciano menyebut, ada banyak kendala yang ditemukan selama persiapan PON XX Papua, mulai dari proses pembangunan venue hingga pembebasan lahan.

Menurut dia, seluruh masalah tersebut bisa diatasi sehingga PON akhirnya digelar.

Baca juga: Suara Serak Gubernur Lukas Enembe Saat Pembukaan PON XX Papua, Jubir: Beliau Terharu

"Pembukaan PON ini menjadi bukti nyata bahwa kendala seberat apa pun dapat diatasi bila kita masih bersatu," kata dia.

Selain itu, Marciano mengungkapkan, 45 venue yang digunakan telah disesuaikan dengan standar nasional. Sehingga, para atlet diharapkan bisa bertanding dengan baik.

"Venue yang digunakan seluruhnya berstandar nasional, bahkan berstandar internasional, termasuk Stadion Lukas Enembe," kata dia.

Rangkaian pembukaan PON XX 2021 diawali dengan penampilan Edo Kondologit, Michael Jakamirelena, dan Nowela.

Ketiga penyanyi asal Papua tersebut membawakan lagu "Aku Papua", diiringi para penari kolosal yang menggunakan pakaian adat Papua.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PNL Lhokseumawe Pastikan Tidak Ada Kenaikan UKT

PNL Lhokseumawe Pastikan Tidak Ada Kenaikan UKT

Regional
Gerindra dan PSI Berharap Koalisi Indonesia Maju Berlanjut di Pilkada Semarang

Gerindra dan PSI Berharap Koalisi Indonesia Maju Berlanjut di Pilkada Semarang

Regional
Kawah Wisata Panas Bumi di Suoh Erupsi, Dentuman Keras 3 Kali

Kawah Wisata Panas Bumi di Suoh Erupsi, Dentuman Keras 3 Kali

Regional
UKT Mahal, Siti Mundur dari Universitas Riau, Pihak Kampus Berdalih

UKT Mahal, Siti Mundur dari Universitas Riau, Pihak Kampus Berdalih

Regional
Disdikbud Jateng Larang Wisuda, Pengadaan Seragam, dan Study Tour, Apa Alasannya?

Disdikbud Jateng Larang Wisuda, Pengadaan Seragam, dan Study Tour, Apa Alasannya?

Regional
Akses ke TPA Jatibarang Semarang Diperketat, Dilarang Bawa Korek Api

Akses ke TPA Jatibarang Semarang Diperketat, Dilarang Bawa Korek Api

Regional
1 Korban Banjir Bandang di OKU Ditemukan Tewas Tersangkut di Kayu

1 Korban Banjir Bandang di OKU Ditemukan Tewas Tersangkut di Kayu

Regional
Sinyal Duet Gerindra dan PKB di Pilkada Jateng 2024 Menguat, Apa Indikasinya?

Sinyal Duet Gerindra dan PKB di Pilkada Jateng 2024 Menguat, Apa Indikasinya?

Regional
7.800 Ekor Anjing di Sikka Sudah Disuntik Vaksin, Pemkab Sebut Capaian Masih Rendah

7.800 Ekor Anjing di Sikka Sudah Disuntik Vaksin, Pemkab Sebut Capaian Masih Rendah

Regional
Danau Kelimutu Berubah Warna, Pengunjung Diimbau Waspada Gas Beracun

Danau Kelimutu Berubah Warna, Pengunjung Diimbau Waspada Gas Beracun

Regional
Pilkada Kota Semarang, Ita dan Ade Bhakti Penjajakan ke Gerindra

Pilkada Kota Semarang, Ita dan Ade Bhakti Penjajakan ke Gerindra

Regional
Update Daftar Cawali-Cawawali Solo dari PDI-P, Siapa Saja Mereka?

Update Daftar Cawali-Cawawali Solo dari PDI-P, Siapa Saja Mereka?

Regional
Pemprov Jateng Evaluasi Larangan Pungutan di Sekolah, Alasannya Banyak Orangtua Siswa Ingin Menyumbang

Pemprov Jateng Evaluasi Larangan Pungutan di Sekolah, Alasannya Banyak Orangtua Siswa Ingin Menyumbang

Regional
10 Ha Lahan Pemda Sumbar di Tanah Datar Jadi Titik Relokasi Korban Banjir

10 Ha Lahan Pemda Sumbar di Tanah Datar Jadi Titik Relokasi Korban Banjir

Regional
'Ngopi' Bareng, Ade Bhakti Bocorkan Obrolannya dengan Gibran

"Ngopi" Bareng, Ade Bhakti Bocorkan Obrolannya dengan Gibran

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com