Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dirawat 10 Hari, Wakil Bupati Konawe Meninggal Dunia Diduga karena Covid-19

Kompas.com - 06/08/2021, 10:49 WIB
Kiki Andi Pati,
Dony Aprian

Tim Redaksi

KENDARI, KOMPAS.com - Wakil Bupati Konawe Gusli Topan Sabara meninggal di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Konawe diduga karena terpapar Covid-19, Kamis (5/8/2021).

Mantan Ketua DPRD Konawe itu wafat di usia 53 tahun, dan sempat menjalani perawatan  di rumah sakit selama 10 hari.

Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Konawe Ferdinan membenarkan kabar duka itu.

Ferdinan menjelaskan, kondisi Wakil Bupati Konawe kritis sejak Kamis sore kemarin.

“Sudah dimakamkan tadi pagi di pemakaman keluarga di Kecamatan Sampara,” kata Ferdinan saat dikonfirmasi via telpon, Jumat (6/8/2021).

Baca juga: Dosennya Meninggal Diduga karena Covid-19, UPN Veteran Yogyakarta Lockdown Satu Gedung

Ferdinan menjelaskan, kondisi orang nomor dua di Konawe itu sempat membaik dan juga tidak stabil.

Bahkan di hari ketiga perawatan kondisi politisi PAN sudah membaik.

Namun, almarhum diketahui memiliki komorbid, sehingga Ferdinan menduga hal itu yang memperparah kondisi kesehatan Gusli Topan Sabara.

Ferdinan menambahkan, Wakil Bupati Konawe juga belum divaksin karena komorbid atau penyakit penyerta yang dimilikinya.

Data dari Satgas Covid-19 Sulwesi Tenggara (Sultra) pada Kamis (5/8/2021) tercatat, 217 orang terinfeksi virus corona, khusus di Kabupaten Konawe ada 19 orang, dan Konawe masuk zona merah.

Baca juga: 15 Ibu Hamil Meninggal karena Covid-19 di RSUD Ngudi Waluyo, 10 Bayi Terlahir sebagai Anak Yatim

Sementara pasien meninggal dunia ada tujuh orang, dan 190 orang dinyatakan sembuh dari Covid-19.

Untuk Provinsi Sultra dalam sebulan ini, warga yang terpapar Covid-19 mengalami kenaikan.

Warga yang terpapar Covid-19 sudah mencapai 17.299, dengan angka kematian akibat Covid-19 per 5 Agustus 2021 di Bumi Anoa mencapai 391 kasus.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jalan Pantura Demak-Kudus Tersendat Lagi, Polisi Belakukan 'Contra Flow'

Jalan Pantura Demak-Kudus Tersendat Lagi, Polisi Belakukan "Contra Flow"

Regional
Berencana Kuras Isi Minimarket, Komplotan Bandit sampai Sewa Mobil untuk Kabur

Berencana Kuras Isi Minimarket, Komplotan Bandit sampai Sewa Mobil untuk Kabur

Regional
Istri Mantan Bupati Ikut Ramaikan Bursa Pilkada Banyumas

Istri Mantan Bupati Ikut Ramaikan Bursa Pilkada Banyumas

Regional
Viral, Pendaki Nyalakan 'Flare' di Gunung Andong, Pengelola Merasa Kecolongan

Viral, Pendaki Nyalakan "Flare" di Gunung Andong, Pengelola Merasa Kecolongan

Regional
Curhat Anak Korban Pembunuhan yang Mayatnya Disimpan Dalam Koper di Cikarang

Curhat Anak Korban Pembunuhan yang Mayatnya Disimpan Dalam Koper di Cikarang

Regional
Korupsi Modal Bank, Mantan Kepala Bapedda Bireuen Divonis 3 Tahun Penjara

Korupsi Modal Bank, Mantan Kepala Bapedda Bireuen Divonis 3 Tahun Penjara

Regional
Ratusan Polisi Dikerahkan Amankan Krui World Surf 2024

Ratusan Polisi Dikerahkan Amankan Krui World Surf 2024

Regional
Eks Ketua DPRD Kota Semarang Jadi yang Pertama Ambil Formulir Pilkada di PDI-P

Eks Ketua DPRD Kota Semarang Jadi yang Pertama Ambil Formulir Pilkada di PDI-P

Regional
Oknum Petugas Bea Cukai Ketapang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Ekor Burung Dilindungi

Oknum Petugas Bea Cukai Ketapang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Ekor Burung Dilindungi

Regional
Terbongkar, Aksi Pelecehan Seksual Guru terhadap Anak 15 Tahun

Terbongkar, Aksi Pelecehan Seksual Guru terhadap Anak 15 Tahun

Regional
Gugatan Wanprestasi ke Gibran Ditolak Hakim, Almas Tak Akan Banding

Gugatan Wanprestasi ke Gibran Ditolak Hakim, Almas Tak Akan Banding

Regional
Citilink Awali Pelayanan di Bandara Rendani dengan Pesawat Cargo Airbus 320 Rute Manokwari-Jakarta

Citilink Awali Pelayanan di Bandara Rendani dengan Pesawat Cargo Airbus 320 Rute Manokwari-Jakarta

Regional
Polda Sumsel Turun Tangan, Jadi Mediator Konflik Sengketa Lahan

Polda Sumsel Turun Tangan, Jadi Mediator Konflik Sengketa Lahan

Regional
Banjir di Lebak Surut, Warga Mulai Bersihkan Sisa Lumpur dan Sampah

Banjir di Lebak Surut, Warga Mulai Bersihkan Sisa Lumpur dan Sampah

Regional
Truk Mebel Tabrak Truk Marmer di Turunan Bawen, Satu Orang Tewas

Truk Mebel Tabrak Truk Marmer di Turunan Bawen, Satu Orang Tewas

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com