Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ribut-ribut soal Pengisian Perangkat Desa di Blora, Bupati Buka Suara

Kompas.com - 13/04/2021, 17:15 WIB
Aria Rusta Yuli Pradana,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

BLORA, KOMPAS.com - Pengisian perangkat desa yang terjadi di Kabupaten Blora sempat menuai kritik dari sejumlah kalangan.

Sebab, banyak dugaan para panitia seleksi perangkat desa tidak transparan dalam menentukan hasil tes.

Bupati Blora Arief Rohman mengamini adanya permasalahan dalam pengisian perangkat desa di Kecamatan Jepon dan Kedungtuban.

Baca juga: Selama Ramadhan, Tempat Hiburan Malam di Blora Dilarang Beroperasi

Terkait permasalahan pengisian perangkat desa yang terjadi di Jepon, Arief memperbolehkan para pihak yang tidak setuju dengan hasil tersebut untuk menggugatnya.

"Ada masalah di Jepon, tapi laporannya sudah dilantik sehingga mekanisme terhadap yang tidak puas bisa melangkah mungkin ke PTUN, karena tahapan secara teknis administratif sudah dijalankan, kalau masyarakat merasa ketidakpuasan, kekurangan silakan nanti disepakati untuk melaporkan ke aparatur penegak hukum atau ke PTUN," ucap Arief Rohman saat ditemui di kantornya, Selasa (13/4/2021).

Sedangkan terkait permasalahan perangkat desa yang terjadi di Kedungtuban, Arief memerintahkan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) untuk menuntaskannya.

"Kalau di Kedungtuban kita minta tim turun ke sana, karena tuntutan kemarin mereka minta data tes komputer dibuka, besok bisa ke kecamatan untuk membuka hasil tes komputer itu seperti apa. Jadi harus ada transparansi keterbukaan terkait dengan hasil tes," katanya.

Baca juga: Kartu Blora Mengaji Diluncurkan, Guru Agama Dapat Insentif Tahunan

Agar mekanisme pengisian perangkat ke depannya tidak bermasalah lagi, Arief telah memerintahkan jajarannya untuk membuat petunjuk pelaksanaan (juklak) dan petunjuk teknis (juknis).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bupati Dadang Supriatna Apresiasi Peran FKDT dan Fokus Sejahterakan Guru Mengaji

Bupati Dadang Supriatna Apresiasi Peran FKDT dan Fokus Sejahterakan Guru Mengaji

Regional
Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo

Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo

Regional
Mengenal Kain Tenun Motif Renda yang Dibeli Sandiaga Uno di Bima

Mengenal Kain Tenun Motif Renda yang Dibeli Sandiaga Uno di Bima

Regional
Asyik Judi Online, Oknum PNS di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Asyik Judi Online, Oknum PNS di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Regional
Maksimalkan Potensi Blora, Bupati Arief Minta Masukkan dari Kemenko Perekonomian dan Guru Besar Unnes

Maksimalkan Potensi Blora, Bupati Arief Minta Masukkan dari Kemenko Perekonomian dan Guru Besar Unnes

Regional
5 Tradisi Pacuan Tradisional di Indonesia, Tidak Hanya Karapan Sapi

5 Tradisi Pacuan Tradisional di Indonesia, Tidak Hanya Karapan Sapi

Regional
Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto yang Tewas Ditembak Baru Bekerja Seminggu

Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto yang Tewas Ditembak Baru Bekerja Seminggu

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Maluku, BPBD: Tak Ada Kerusakan

Gempa M 5,2 Guncang Maluku, BPBD: Tak Ada Kerusakan

Regional
Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Tanimbar Maluku, Tak Berpotensi Tsunami

Gempa M 5,2 Guncang Tanimbar Maluku, Tak Berpotensi Tsunami

Regional
Deputi 1 KSP Febry Calvin Tetelepta Daftar Jadi Cagub Maluku dari PDI-P

Deputi 1 KSP Febry Calvin Tetelepta Daftar Jadi Cagub Maluku dari PDI-P

Regional
Speedboat Terbakar di Perairan Gili Trawangan, Kapten Alami Luka Bakar

Speedboat Terbakar di Perairan Gili Trawangan, Kapten Alami Luka Bakar

Regional
Polisi Ungkap Kasus Wanita Tewas di Kampar, Ternyata Dibunuh Mantan Suaminya karena Perselingkuhan

Polisi Ungkap Kasus Wanita Tewas di Kampar, Ternyata Dibunuh Mantan Suaminya karena Perselingkuhan

Regional
Bangka Belitung Rekrut 235 Anggota PPK, Digaji Rp 2,5 Juta

Bangka Belitung Rekrut 235 Anggota PPK, Digaji Rp 2,5 Juta

Regional
Korupsi 200 Ton Beras, Eks Wali Kota Tual Ditahan Polisi

Korupsi 200 Ton Beras, Eks Wali Kota Tual Ditahan Polisi

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com