Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] "Bukan Saya, Ini Fitnah, Saya Rela Mati" | Fakta Uang Miliaran Bobby Nasution Disebut Hilang

Kompas.com - 27/05/2024, 06:00 WIB
Maya Citra Rosa

Editor

"Di Katapang. Saya rela mati," kata Pegi.

2. Soal uang miliaran diduga hilang

Baca juga: Ramai soal Uang Miliaran di Rumah Dinas Bobby Nasution Diduga Hilang, Polisi: Hanya Sembako

Kasi Humas Polrestabes Medan, Iptu Nizar Nasution, mengatakan, sejauh ini laporan yang masuk bukanlah soal kehilangan uang hingga miliaran rupiah.

Ia mengungkap, yang adanya pencurian sembako di rumah dinas Wali Kota Medan, Bobby Nasution.

"Sampai saat ini laporan yang kami terima soal laporan polisi (LP) soal (pencurian) sembako," ujarnya saat dihubungi Kompas.com melalui sambungan telepon, Sabtu (25/5/2024).

Nizar menjelaskan, kasus pencurian tersebut terjadi pada Jumat (26/5/2024).

Dari hasil penyelidikan, pihaknya menangkap 3 pelaku yakni seorang juru masak wanita berininsial EN, satpol PP berininsial AS, dan satu lagi pelaku berinisial AD.

Selain tidak merinci profesi pelaku AS, Nizar juga tidak menyebutkan persis kapan penangkapan ketiga pelaku tersebut.

"Jadi pencuriannya ini hanya sembako, kalau dirupiahkan nilainya Rp 3 juta," tutupnya.

Polisi melakukan olah TKP kecelakaan mobil vs motor di jalan raya Kebokura, Kecamatan Sumpiuh, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Minggu (26/5/2024).KOMPAS.COM/DOK SATLANTAS POLRESTA BANYUMAS Polisi melakukan olah TKP kecelakaan mobil vs motor di jalan raya Kebokura, Kecamatan Sumpiuh, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Minggu (26/5/2024).

3. Calya tabrak pasutri di Banyumas

Baca juga: Sopir Mengantuk, Calya Tabrak Pasutri di Banyumas dan Dua Orang Tewas

Kecelakaan maut antara mobil dan sepeda motor terjadi di jalur selatan, tepatnya di jalan raya Kebokura, Kecamatan Sumpiuh, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Minggu (26/5/2024).

Akibatnya, pengendara motor yang merupakan pasangan suami istri (pasutri) tewas dalam peristiwa tersebut.

Kanit Gakkum Satlantas Polresta Banyumas Iptu Susanto menjelaskan, peristiwa itu bermula saat mobil Calya dengan nomor polisi R 1077 H melaju dari arah timur ke barat dengan kecepatan sedang.

Namun sesampainya di lokasi kejadian sekitar pukul 07.00 WIB, pengemudi berinisial RRP (23), warga Kelurahan Kober, Purwokerto, diduga mengantuk sehingga mobil oleng ke jalur berlawanan.

"Kondisi jalan lurus, diduga pengemudi mengantuk sehingga tiba-tiba oleng ke arah kanan," kata Susanto kepada wartawan, Minggu.

Pada saat yang bersamaan, kata Susanto, dari arah berlawanan melaju sepeda motor Supra dengan nomor polisi R 6830 T sehingga kecelakaan tak terhindarkan.

Sepeda motor itu dikendarai pria berinisial S (30) bersama istri, UW (29) dan anaknya, ASQ (4). Ketiganya merupakan warga Sibrama, Kecamatan Kemranjen, Kabupaten Banyumas.

Naffa Zahra Muthmainnah yang tidak bisa melanjutkan kuliah karena UKT di USU yang dirasa mahal.BBC Indonesia/APRIADI GUNAWAN Naffa Zahra Muthmainnah yang tidak bisa melanjutkan kuliah karena UKT di USU yang dirasa mahal.

4. Nasib Naffa tak jadi kuliah karena UKT mahal

Baca juga: Mengundurkan Diri karena UKT Mahal, Naffa: Cita-cita Saya Kuliah, tapi Tidak Terkabul

Janji Mendikbudristek, Nadiem Makarim, yang bakal menghentikan kenaikan Uang Kuliah Tunggal (UKT) disebut hanya 'omong kosong' selama Pemendikbudristek nomor 2 tahun 2024 tidak dicabut, kata Koordinator Nasional Jaringan Pemantau Pendidikan Indonesia (JPPI) Ubaid Matraji.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

192 Bencana di Jateng Terjadi Sepanjang 2024, Kerugian Capai Rp 13 Miliar

192 Bencana di Jateng Terjadi Sepanjang 2024, Kerugian Capai Rp 13 Miliar

Regional
Eks Ketua PGRI Serang Dituntut 2,5 Tahun Penjara di Kasus Korupsi Dana PIP Rp 1,3 Miliar

Eks Ketua PGRI Serang Dituntut 2,5 Tahun Penjara di Kasus Korupsi Dana PIP Rp 1,3 Miliar

Regional
Viral, Video SD Negeri di Magelang Punya Pajero Sport, Begini Faktanya

Viral, Video SD Negeri di Magelang Punya Pajero Sport, Begini Faktanya

Regional
Jokowi Akan Salurkan Bantuan 70.000 Mesin Pompa Air ke Petani, Antisipasi Musim Kemarau Tiba

Jokowi Akan Salurkan Bantuan 70.000 Mesin Pompa Air ke Petani, Antisipasi Musim Kemarau Tiba

Regional
Tertimpa Kapas 300 Kg,  Buruh di Sragen Tewas Saat Bongkar Muat

Tertimpa Kapas 300 Kg, Buruh di Sragen Tewas Saat Bongkar Muat

Regional
Ingin Gelar Kegiatan Seni dan Budaya Gratis? Gedung Seni Budaya Kota Tangerang Bisa Jadi Rekomendasi

Ingin Gelar Kegiatan Seni dan Budaya Gratis? Gedung Seni Budaya Kota Tangerang Bisa Jadi Rekomendasi

Regional
Petugas Damkar Evakuasi Sepasang Ular Sepanjang 1 Meter yang Sedang Kawin di Rumah Warga

Petugas Damkar Evakuasi Sepasang Ular Sepanjang 1 Meter yang Sedang Kawin di Rumah Warga

Regional
Jebol Tembok, Maling Gasak 8 Kambing Warga Magelang, Kerugian Capai Rp 20 Juta

Jebol Tembok, Maling Gasak 8 Kambing Warga Magelang, Kerugian Capai Rp 20 Juta

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Regional
Tergiur Pekerjaan Paruh Waktu di Medsos, Mahasiswa Asal Semarang Malah Tertipu, Uang Ratusan Juta Lenyap

Tergiur Pekerjaan Paruh Waktu di Medsos, Mahasiswa Asal Semarang Malah Tertipu, Uang Ratusan Juta Lenyap

Regional
Pembangunan PTN Konghucu di Babel Mangkrak 3 Tahun, Ada Penolakan Masyarakat

Pembangunan PTN Konghucu di Babel Mangkrak 3 Tahun, Ada Penolakan Masyarakat

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Mayat Penagih Utang di Palembang Dicor Dalam Kolam Ikan

Mayat Penagih Utang di Palembang Dicor Dalam Kolam Ikan

Regional
Relokasi Warga Terdampak Bendungan Jragung Dikebut, Disiapkan Lahan 18,6 Hektar

Relokasi Warga Terdampak Bendungan Jragung Dikebut, Disiapkan Lahan 18,6 Hektar

Regional
Antisipasi Judi Online, Ponsel 300 Anggota Polresta Solo Diperiksa Mendadak

Antisipasi Judi Online, Ponsel 300 Anggota Polresta Solo Diperiksa Mendadak

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com